Kevin Sanjaya Ungkap Besaran Gajinya di Depan Natasha Wilona, Nilainya Bikin Melongo
Merdeka.com - Artis cantik Natasha Wilona berkesempatan untuk berbincang dengan pasangan ganda putra nomor satu dunia, Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Marcus Fernaldi Gideon. Natasha mengorek kehidupan mereka sebagai atlet. Hal itu terungkap dari video yang diunggah di kanal youtube Natasha Wilona.
"Oke baby jadi sekarang aku tuh mau tahu tentang dunia atlet," ujar Natasha Wilona mengawali percakapannya.
Dari perbincangan itu pun diketahui penghasilan yang didapatkan oleh Kevin sebagai seorang atlet. Ternyata penghasilan yang mereka dapatkan sebagai seorang atlet mencapai angka miliaran.
-
Bagaimana cara atlet Olimpiade menghasilkan uang? Melansir Observer, sebagian besar pendapatan atlet yang bermain di Olimpiade 2024 berasal dari liga olahraga dan sponsorship brand dengan pembayaran yang sangat bervariasi menurut cabang olahraga.
-
Siapa yang bisa mencapai gaji ratusan juta? Sebagai contoh, seorang Head Manager konstruksi bisa memperoleh gaji Rp80 juta sampai Rp250 juta per bulannya dengan pengalaman 10 sampai 15 tahun.
-
Siapa artis terkaya di Indonesia? Lembaga survey Cydem International Research merilis daftar artis terkaya di Indonesia. Sosok artis yang menempati peringkat pertama pun curi perhatian. Bukan artis yang sering disebut sebagai Sultan seperti Raffi Ahmad, namun artis terkaya di Indonesia menurut survey ini adalah Rey Utami.
-
Siapa orang terkaya di Indonesia? Adapun Prajogo Pangestu seorang pengusaha yang masuk posisi pertama sebagai orang terkaya di Indonesia dengan kekayaan bersih sekitar 55,6 miliar dollar AS atau sekitar Rp862,8 triliun (dalam kurs Rp 15.519 per USD).
Awalnya Natasha Wilona menanyakan tentang penghasilan yang didapatkan oleh Kevin dan Marcus.
"Banyak banget yang nanya penghasilan jadi atlet itu berapa sih? Apakah cukup dan menyejahterakan hidup kalian?" tanya Natasha.
Mendengar pertanyaan Natasha Wilona, Kevin Sanjaya dan Marcus terlihat malu-malu. Namun Kevin akhirnya menjawab pertanyaan Natasha Wilona. Kevin mengungkapkan jika penghasilannya pada tahun 2018 lalu mencapai Rp8 sampai Rp9 miliar.
"Tahun kemarin, sih, kurang lebih Rp8-9 miliar," jawab Kevin.
"8-9 miliar dalam satu tahun guys," ucap Wilona sembari tepuk tangan.
Penghasilan yang dia dapat tersebut kata Kevin merupakan keseluruhan. Mulai dari gaji, bonus dan penghasilan dari sponsor.
"Itu masing masing segitu dong ga dibagii dua?" tanya Natasha Wilona.
"Iya masing-masing," jawab Marcus.
Jika event yang mereka ikuti berskala besar, Kevin Sanjaya dan Marcus mengaku biasanya mendapat bonus dari pemerintah. Dia mencontohkan pada saat event Asian Games dia mendapat bonus sekitar Rp2 miliar.
(mdk/end)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pratama Arhan dan Azizah Salsha merupakan dua figur publik yang memiliki pengikut besar di bidangnya masing-masing.
Baca SelengkapnyaSejumlah negara memberikan hadiah fantastis bagi para peraih medali olimpiade.
Baca SelengkapnyaBerpindahnya Neymar ke Al Hilal, semakin menambah pundi-pundi kekayaan yang dia dapatkan.
Baca SelengkapnyaMereka rela menghabiskan uang ratusan juta hingga miliaran rupiah untuk menggelar perhelatan sekali seumur hidupnya.
Baca SelengkapnyaPratama Arhan disebut miskin oleh teman Marshella. Sumber kekayaan Pratama Arhan pun curi perhatian.
Baca SelengkapnyaPria TKI Korea Selatan mendadak viral setelah momen dirinya menerima uang pensiunan dengan jumlah fantastis hingga ratusan juta rupiah
Baca SelengkapnyaBeberapa pejabat negara juga adalah seorang pengusaha.
Baca SelengkapnyaMayoritas pemain Timnas Indonesia kini bisa mendapat penghasilan tambahan dari konten eksklusif di akun Instagram pribadi mereka. Berapa nilainya?
Baca SelengkapnyaMelissa yang menikah dengan Indra pria asal Lombok mengaku kagum melihat Kelompok KPPS pemilu 2024 mendapatkan gaji dari pemerintah.
Baca SelengkapnyaSiapa saja para petarung yang mendapatkan bayaran yang tertinggi sepanjang masa.
Baca SelengkapnyaPelantun tembang 'Restu' itu miliki sederet koleksi perhiasan dengan harga selangit.
Baca Selengkapnya