Sekarang Tajir Melintir, 5 Penyanyi Dangdut Indonesia Ini Dulu Hidup Susah
Merdeka.com - Menjadi penyanyi dangdut ternama Tanah Air membuat nama-nama seperti Ayu Ting Ting, Zaskia Gotik hingga Cita Citata dengan mudah meraup pundi-pundi rupiah.
Hanya dalam sekali manggung saja, para penyanyi dangdut Indonesia ini dibayar puluhan hingga ratusan juta. Tak heran bila kini mereka hidup dengan bergelimang harta.
Namun siapa sangka bila ternyata lima penyanyi dangdut ini dulu harus menjalani hidup susah karena kondisi ekonomi pas-pasan. Siapa saja mereka?
-
Apa yang didapat pedangdut ini? Artis Indonesia ini dulunya berasal dari keluarga yang tidak berada. Namun berkat kerja kerasnya, mereka mampu membalikkan derajat hidupnya.
-
Siapa artis terkaya di Indonesia? Lembaga survey Cydem International Research merilis daftar artis terkaya di Indonesia. Sosok artis yang menempati peringkat pertama pun curi perhatian. Bukan artis yang sering disebut sebagai Sultan seperti Raffi Ahmad, namun artis terkaya di Indonesia menurut survey ini adalah Rey Utami.
-
Siapa yang tampil di atas panggung? Emil Dardak melangkah ke atas panggung. Tak hanya terpesona, Arumi pun langsung berteriak heboh memberi semangat kepada Emil dari barisan penonton, menunjukkan dukungannya yang tak terbendung.
-
Siapa yang pernah tampil di atas panggung tersebut? Papan panggung yang pernah dinaiki sastrawan dan seniman besar Inggris, William Shakespeare ditemukan di bawah lapisan lantai gedung abad pertengahan tertua di Norfolk.
-
Siapa yang dulu sering tampil di panggung? Melalui berbagai pentas panggung dan peran di sinetron, Ruben Onsu berhasil membangun namanya dan menjadi presenter top yang dikenal banyak orang.
-
Siapa saja Pedangdut Indonesia yang Umrah? Inilah Sederet Pedangdut Tanah Air yang Jalani Umrah di Bulan Ramadhan, Ada Lady Rara hingga Wika Salim Jalani umrah bersama sang ibunda tercinta pada awal bulan Ramadan, Lady Rara tidak pernah berhenti mengungkapkan rasa syukur dan kagum saat mengunjungi tanah suci.
Ayu Ting Ting
Hidup dirumah sederhana bersama adik dan kedua orangtua nya, Ayu Ting Ting mengawali karier sebagai penyanyi dangdut keliling. Sempat melakukan rekaman dan tak kunjung terkenal, ia pun tak patah semangat.
Hingga dewa keberuntungan berpihak kepadanya, ia pun kini menjelma menjadi seorang penyanyi dangdut sukses dengan bayaran hingga puluhan juta untuk sekali manggung.
Zaskia Gotik
Kehidupan sulit yang dialami oleh Zaskia Gotik itu harus membuatnya putus sekolah sejak di bangku SMP. Zaskia harus kerja banting tulang untuk menghidupi keluarganya.
Dulu ia pernah menyanyi selama 12 jam dan hanya dibayar Rp 100ribu saja. Semua dijalaninya dengan ikhlas hingga kini ia menjadi seorang penyanyi ternama.
Inul Daratista
Dikenal sebagai salah satu penyanyi dangdut dengan bayaran fantastis, Inul Daratista dulu hidup miskin. Ia bernyanyi dari acara hajatan keliling kampung.
Sebelum mendapat bayaran hingga puluhan juta sekali manggung, Inul pernah dibayar hanya Rp 3.500 untuk sekali manggung. Perjuangan Inul berbuah manis. Kini ia begitu tajir melintir.
Siti Badriah
Siti Badriah yang kini kerap wara wiri di berbagai acara televisi itu dulunya harus hidup susah lantaran bisnis yang dijalani oleh sang ayah harus bangkrut.
Saking buruknya kondisi ekonomi saat itu, wanita yang akrab disapa Sibad itu sempat menyantap nasi hanya dengan terasi sebagai lauknya.
Cita Citata
Cita Citata sempat menjadi pemandu karaoke. Kehidupannya begitu malang hingga akhirnya ia memutuskan untuk hijrah ke Jakarta. Keberuntungan berpihak padanya.
Cita Citata pun berhasil menjadi seorang penyanyi dangdut sukses dengan bayaran fantastis untuk sekali manggung. (mdk/end)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Artis Indonesia ini dulunya berasal dari keluarga yang tidak berada. Berkat kerja kerasnya, mereka berhasil mengangkat derajat hidupnya
Baca SelengkapnyaSeorang sinden asal Bojonegoro yang dulu sukses kini harus ngamen keliling pedesaan.
Baca SelengkapnyaMasih teringat betapa kontroversialnya ketika Inul Daratista pertama kali muncul di panggung hiburan.
Baca SelengkapnyaBanyak selebriti Tanah Air yang berdarah-darah saat merintis karier atau sedang tak ada pekerjaan syuting
Baca SelengkapnyaInul Daratista mendatangi sang pengamen dan memberikan saweran.
Baca SelengkapnyaInul Daratista mendatangi sang pengamen dan memberikan saweran.
Baca SelengkapnyaTerlahir sebagai anak artis ternama, ternyata hidupnya tak selalu enak.
Baca SelengkapnyaSiapa sangka jika ternyata deretan artis ternama ini mengawali kariernya di dunia entertainment sebagai penyanyi dangdut.
Baca SelengkapnyaAjang pencarian bakat seringkali menjadi panggung untuk melahirkan artis-artis ternama di industri musik Indonesia.
Baca SelengkapnyaSejumlah artis Indonesia memiliki kehidupan yang sulit sebelum menjadi artis yang sukses seperti saat ini.
Baca SelengkapnyaSiapa yang tak mengenal Vita Alvia? Penyanyi dangdut koplo ini sangat populer di Indonesia, terutama di Jawa Timur.
Baca SelengkapnyaSosok bocah ini dulunya ngarit hingga ngamen. Kini jadi pedangdut sukses.
Baca Selengkapnya