Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Gempa Magnitudo 6,6 Guncang Mindanao Filipina Selatan

Gempa Magnitudo 6,6 Guncang Mindanao Filipina Selatan gempa. bolius.dk

Merdeka.com - Gempa bumi dengan magnitudo 6,6 mengguncang Mindanao tengah, Filipina selatan, pukul 09.04 waktu setempat. Guncangan gempa membuat warga panik.

Dikutip dari Antara Selasa (29/10), menurut Lembaga Vulkanologi dan Seismologi Filipina (Phivolcs), pusat gempa berada di 26 kilometer timur laut Tulunan, Cotabato.

Tidak ada laporan mengenai korban jiwa maupun kerusakan akibat gempa, namun beberapa gempa susulan diperkirakan bakal terjadi. Phivolcs mengimbau masyarakat di daerah terdampak untuk tetap berada di luar.

Gempa juga dapat dirasakan di sejumlah provinsi dan kota terdekat, termasuk Kota Davao, yaitu kota asal Presiden Rodrigo Duterte sekaligus salah satu kota terpadat di negara tersebut.

Radio DZMM melaporkan saat gempa terjadi, masyarakat berhamburan ke luar ruangan bahkan beberapa orang sempat pingsa. Kabel listrik yang menjuntai juga terlihat bergoyang. Kegiatan belajar mengajar di sekolah juga dihentikan sementara pascagempa.

Awalnya gempa tersebut dilaporkan dengan magnitudo 6,7 oleh Pusat Seismologi Eropa-Mediterania (EMSC).

Gempa kerap melanda Filipina, yang secara geologis terletak di Cincin Api Pasifik yang aktif. Pada 16 Oktober lalu, gempa bermagnitudo 6,4 melanda Mindanao tengah dan menyebabkan lima orang meninggal dan puluhan lainnya terluka.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gempa Dangkal Merusak Puluhan Bangunan di Kuningan, Begini Fakta-Faktanya Menurut BMKG
Gempa Dangkal Merusak Puluhan Bangunan di Kuningan, Begini Fakta-Faktanya Menurut BMKG

Gempa ini membuat 10 bangunan terdampak, rinciannya sembilan rumah dan satu fasilitas umum berupa mushala.

Baca Selengkapnya
Gempa Gorontalo Masuk Kategori Merusak, Ini Penyebabnya
Gempa Gorontalo Masuk Kategori Merusak, Ini Penyebabnya

Gempa magnitudo 6,4 terjadi pada Selasa (24/9) pukul 02.51 WIB.

Baca Selengkapnya
Gempa Bumi Magnitudo 6,3 Guncang Minahasa Sulawesi
Gempa Bumi Magnitudo 6,3 Guncang Minahasa Sulawesi

BMKG mengungkapkan pusat gempa berada di laut 50 km barat laut Donggala.

Baca Selengkapnya
Gempa Magnitudo 6,7 Guncang Kepulauan Talaud Sulut, Tidak Berpotensi Tsunami
Gempa Magnitudo 6,7 Guncang Kepulauan Talaud Sulut, Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa bumi yang terjadi merupakan jenis menengah akibat adanya deformasi batuan dalam Lempeng Laut Filipina.

Baca Selengkapnya
142 Kali Gempa Susulan Guncang Nagekeo, NTT
142 Kali Gempa Susulan Guncang Nagekeo, NTT

Hingga Jumat (26/1) subuh, sudah ratusan kali gempa susulan terjadi.

Baca Selengkapnya
Ternyata Ini Pemicu 21 Kali Gempa di Bandung Barat hingga Garut Rabu Pagi
Ternyata Ini Pemicu 21 Kali Gempa di Bandung Barat hingga Garut Rabu Pagi

Gempa 5.0 magnitudo di Kabupaten Bandung pada Rabu pagi, adalah akibat aktivitas Sesar Garsela yang juga menyebabkan 20 kali gempa susulan.

Baca Selengkapnya
Gunungkidul Kembali Diguncang Gempa M 4,9, BMKG Ungkap Penyebabnya
Gunungkidul Kembali Diguncang Gempa M 4,9, BMKG Ungkap Penyebabnya

Gempa itu terjadi hari ini, Sabtu (14/9) pukul 00.19 WIB.

Baca Selengkapnya
Fakta-Fakta Gempa Darat di Batang, Magnitudo Kecil tapi Merusak Banyak Bangunan
Fakta-Fakta Gempa Darat di Batang, Magnitudo Kecil tapi Merusak Banyak Bangunan

Gempa tersebut merusak 49 rumah, sekolah, hingga masjid.

Baca Selengkapnya
Fakta di Balik Gempa M 6,4 yang Guncang Bantul, Alarm Megathrust?
Fakta di Balik Gempa M 6,4 yang Guncang Bantul, Alarm Megathrust?

Jumat (30/6) malam, wilayah Bantul dan sekitarnya diguncang gempa yang tidak berpotensi tsunami tapi harus tetap diwaspadai.

Baca Selengkapnya
Gempa Magnitudo 4,6 Guncang Garut
Gempa Magnitudo 4,6 Guncang Garut

Selain Garut, gempa bumi juga mengguncang Jayapura, Papua.

Baca Selengkapnya
Gempa Magnitude 6,6 Guncang Kota Kupang
Gempa Magnitude 6,6 Guncang Kota Kupang

Gempa dengan magnitude 6,6 menguncang Kota Kupang, Ibu Kota Provinsi Nusa Tenggara Timur, Kamis (2/11) pukul 5.04 Wita.

Baca Selengkapnya
BMKG: Gempa Magnitudo 7.0 di Kepulauan Sangihe Dipicu Aktivitas Deformasi Batuan
BMKG: Gempa Magnitudo 7.0 di Kepulauan Sangihe Dipicu Aktivitas Deformasi Batuan

BMKG menyatakan gempa magnitudo 7.0 itu dipicu aktivitas deformasi batuan dalam.

Baca Selengkapnya