Percaya reinkarnasi, orangtua di Thailand nikahkan anak kembarnya
Merdeka.com - Kepercayaan akan adanya reinkarnasi membuat orangtua asal Thailand nekat menikahkan anak kembarnya. Mereka percaya, kedua anaknya, Teekatat dan Tawisa Hiranmekawanit merupakan pasangan saling mencintai di masa lalu yang dipisahkan karena tragedi.
"Kami menggelar pernikahan ini karena kepercayaan kami bahwa anak kembar laki-laki dan perempuan adalah pasangan di masa lampau yang tidak bisa bersama," kata Sasi, ibu dari anak kembar tersebut, seperti dilansir dari laman Daily Mail, Jumat (2/12).
Pernikahan tak biasa yang digelar di provinsi Ang Thong, Thailand bertujuan untuk menghindari kesialan yang akan terjadi di masa mendatang jika keduanya tidak dipersatukan dan menunjukkan kepada 'malaikat' bahwa keduanya akan hidup bahagia selamanya.
-
Mengapa pernikahan mereka dibilang seperti ayah dan anak? Namun, potret kebersamaan mereka pun kerap bikin salfok. Pasutri ini terlihat seperti bapak dan anak yang sedang menghabiskan waktu bersama.
-
Apa makna dari kembar mayang dalam pernikahan? Kembar mayang melambangkan kesetiaan, keharmonisan, dan keutuhan dalam hubungan pernikahan.
-
Apa yang dimiliki anak kembar? Kembar identik atau kembar monozigot terbentuk saat satu sel telur yang dibuahi membelah menjadi dua embrio. Ini berarti bahwa kembar identik memiliki kode genetik yang sama, yang membuat mereka terlihat sangat serupa baik secara fisik maupun dalam banyak aspek kepribadian.
-
Apa makna Kembar Mayang bagi pasangan pengantin? Dalam tradisi ini, kembar mayang melambangkan harapan akan kebahagiaan, kesetiaan, dan keharmonisan dalam kehidupan rumah tangga.
-
Siapa yang menganggap pernikahan anak terakhir buruk? Beberapa orang mungkin menganggap bahwa pasangan yang terdiri dari anak terakhir dari masing-masing keluarga akan sulit untuk mencapai keselarasan karena mungkin memiliki kepribadian yang mirip atau bersifat mandiri.
-
Kenapa kembar mayang dianggap penting dalam pernikahan? Mitosnya adalah bahwa kembar mayang dapat memberikan perlindungan dari gangguan spiritual dan memastikan keberhasilan pernikahan.
"Mereka harus dinikahkan, kalau tidak salah satu dari mereka akan mati," jelas Sasi.
Upacara pernikahan tersebut diselenggarakan sesuai adat di Negeri Gajah Putih. Pengantin wanita mengenakan gaun pengantin dengan kain dan selempang emas sebagai penghias. Sementara pengantin pria mengenakan kemeja putih, celana emas, selendang hijau.
Pengantin pria bahkan menyerahkan mas kawin sebesar 22.000 baht (setara Rp. 8,3 juta) dan emas 23 karat seberat 30.5 gram. Para penduduk dan keluarga dekat turut hadir sebagai tamu undangan.
"Suasana begitu tenang dan menyenangkan. Masyarakat banyak memberikan bantuan," ungkap Sasi.
Kendati segala prosesi upacara berjalan formal, pernikahan di bawah umur tetap dilarang oleh hukum. Selain itu, ada kemungkinan juga keduanya menemukan dan menikahi orang lain saat mereka dewasa.
(mdk/che)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Viral pasangan menikah lagi untuk kedua kalinya. Ternyata gantikan sang adik.
Baca SelengkapnyaTernyata mereka memang saudara kembar dan keduanya akhirnya bertemu dengan ibu kandung mereka.
Baca SelengkapnyaPasangan kekasih asal Malaysia ini mengalami kecelakaan dan meninggal sebelum pernikahan mereka.
Baca SelengkapnyaWanita ini menikah dengan mantan kekasihnya di zaman dulu. Putus di tahun 1999 dan menikah di tahun 2018.
Baca SelengkapnyaMitos pernikahan anak terakhir dengan anak terakhir menurut adat Jawa disebut akan bawa malapetaka.
Baca SelengkapnyaKisah tiga wanita kembar ini tengah mencuri perhatian warganet.
Baca SelengkapnyaDalam budaya Jawa, urutan kelahiran sering kali dianggap memengaruhi karakter dan kepribadian seseorang.
Baca SelengkapnyaAda pula anggapan tentang rejeki anak pertama menikah dengan anak terakhir yang dinilai akan menjadi pasangan yang serasi.
Baca SelengkapnyaKembar mayang adalah sepasang hiasan berupa anyaman daun kelapa yang memiliki makna dan mitos dalam pernikahan tradisional Jawa.
Baca SelengkapnyaPara anak kembar ini sama-sama lolos seleksi dan menjadi taruna di Akmil dan Akpol. Mereka pun menjalani pendidikan bersama dengan kembarannya.
Baca SelengkapnyaSeorang wanita membagikan momen haru rujuknya kedua orang tua usai bercerai selama 22 tahun.
Baca SelengkapnyaSimak potret keluarga Rendy Kjaernett dan Lady Nayoan yang harmonis dan rukun, smuanya good looking!
Baca Selengkapnya