Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PM anyar Kanada perintahkan Menteri Hukum legalisasi ganja

PM anyar Kanada perintahkan Menteri Hukum legalisasi ganja PM Kanada Justin Trudeau. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau, yang baru terpilih bulan lalu, bergerak cepat untuk memenuhi janji-janji kampanyenya. Pemimpin Partai Liberal ini mendukung legalisasi mariyuana untuk jumlah kecil maupun penggunaan medis. Sedangkan Kanada sampai sekarang melarang kepemilikan ganja.

Seperti dilansir Stasiun Televisi Al Arabiya, Minggu (22/11), Trudeau pekan lalu telah mengirimkan memo kepada Menteri Hukum Jody Wilson-Raybould, untuk mempercepat proses legalisasi ganja. PM yang baru berusia 43 tahun ini sekaligus menghubungi Menteri Kesehatan untuk merancang naskah undang-undang tersebut.

"Silakan Menteri Hukum memetakan di negara bagian mana saja penjualan mariyuana secara sah bisa dilakukan," tulis memo itu yang diunggah di situs pribadi Trudeau.

Orang lain juga bertanya?

Kendati agendanya liberal, Trudeau tidak berupaya membuat ganja bisa dijual bebas di toko swalayan. Yang dimaksud dengan legalisasi ini adalah penjualan terbatas kepada pria dewasa di atas 18 tahun atau dengan surat dokter. Pengaturannya akan mirip miras.

"Jika terpilih, saya akan menjamin anak-anak di negara ini tidak bisa mengakses obat-obatan terlarang," kata Trudeau saat diwawancarai CBC tahun lalu.

Bukan hanya untuk isu ganja Trudeau bergerak cepat memenuhi janji kampanye. Pekan lalu, Kejaksaan Agung Kanada mencabut larangan perempuan muslim memakai cadar. Larangan memakai cadar itu mulai berlaku di era Perdana Menteri Stephen Harper.

Beleid ini diusulkan pada 2011 oleh parlemen yang saat itu masuk dikuasai Partai Konservatif. Harper sempat melontarkan pernyataan kontroversial, bahwa setiap warga negara Kanada seharusnya tidak malu menampilkan wajahnya.

Trudeau saat pemilu berjanji mencabut larangan memakai niqab. Trudeau mengatakan memakai penutup wajah adalah hak setiap perempuan dewasa warga negara Kanada. (mdk/ard)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Tegas Ulama Aceh Ingatkan Ganja Tanaman Ciptaan Allah yang Subur & Tak Bisa Dilarang
VIDEO: Tegas Ulama Aceh Ingatkan Ganja Tanaman Ciptaan Allah yang Subur & Tak Bisa Dilarang

Ulama Aceh Ingatkan Ganja Tanaman Ciptaan Allah yang Subur dan Tak Bisa Dilarang

Baca Selengkapnya
2 Desember 2020: Penghapusan Ganja dari Daftar Obat Terlarang Oleh WHO
2 Desember 2020: Penghapusan Ganja dari Daftar Obat Terlarang Oleh WHO

Ganja mengalami penurunan klasifikasi dari obat terlarang untuk lebih dimanfaatkan secara medis.

Baca Selengkapnya
Kompak! Tiga Capres-Cawapres Sepakat Perhatikan Nasib Petani Tembakau
Kompak! Tiga Capres-Cawapres Sepakat Perhatikan Nasib Petani Tembakau

Tiga tim pemenangan calon presiden (Capres) dan calon wakil Presiden (Cawapres) di Pilpres 2024 bersepakat memperhatikan nasib petani tembakau

Baca Selengkapnya
Ganjar soal Kenaikan Cukai Rokok: Kalau Terlalu Ekstrem Bikin Rugi Petani
Ganjar soal Kenaikan Cukai Rokok: Kalau Terlalu Ekstrem Bikin Rugi Petani

Kenaikan cukai rokok yang tak terkendali juga dapat memunculkan berbagai rokok ilegal.

Baca Selengkapnya
Menkes Sebut Jokowi Terbitkan Aturan Turunan UU Kesehatan Bulan Ini
Menkes Sebut Jokowi Terbitkan Aturan Turunan UU Kesehatan Bulan Ini

UU Kesehatan disahkan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) pada Selasa (11/7).

Baca Selengkapnya
Harapan Petani Tembakau ke Presiden Terpilih: Jaga Keberlangsungan Mata Pencaharian Kami
Harapan Petani Tembakau ke Presiden Terpilih: Jaga Keberlangsungan Mata Pencaharian Kami

Samukrah mengingatkan bahwa terdapat jutaan masyarakat yang menggantungkan hidupnya di sektor pertembakauan.

Baca Selengkapnya
Bisakah Aturan Produk Tembakau Dipisahkan dari RPP Kesehatan? Begini Penjelasan Anggota DPR
Bisakah Aturan Produk Tembakau Dipisahkan dari RPP Kesehatan? Begini Penjelasan Anggota DPR

Anggota DPR meminta Kemenkes sebagai leading sector penyusunan RPP Kesehatan untuk lebih melibatkan petani, pekerja.

Baca Selengkapnya
Temui Petani Tembakau, Ganjar Janji Permudah Ketersediaan Pupuk
Temui Petani Tembakau, Ganjar Janji Permudah Ketersediaan Pupuk

Mantan Gubernur Jawa Tengah mengatakan sangat fluktuatif dan bergantung terhadap cuaca.

Baca Selengkapnya
Mengenal Kratom, Tanaman Mirip Efek Narkoba yang Sedang Dibahas Jokowi
Mengenal Kratom, Tanaman Mirip Efek Narkoba yang Sedang Dibahas Jokowi

Efek samping dari penggunaan kratom cukup membahayakan bila tidak sesuai takaran.

Baca Selengkapnya
Curhat Petani Tembakau, Minta Prabowo-Gibran Tak Naikkan Cukai Rokok di 2025
Curhat Petani Tembakau, Minta Prabowo-Gibran Tak Naikkan Cukai Rokok di 2025

Mereka menyampaikan permohonan kepada pemerintah untuk melindungi keberlangsungannya, terutama dari rencana kenaikan cukai 2025.

Baca Selengkapnya
Ditawarkan Ibu Penjual, Ganjar Beli Jamu Kuat Lelaki Cap Kuda Laut
Ditawarkan Ibu Penjual, Ganjar Beli Jamu Kuat Lelaki Cap Kuda Laut

Jamu dan produk herbal Indonesia lanjut Ganjar memang diminati banyak masyarakat dunia.

Baca Selengkapnya
Ratusan Petani Pendukung Ganjar di Jateng Beralih Dukung Prabowo-Gibran
Ratusan Petani Pendukung Ganjar di Jateng Beralih Dukung Prabowo-Gibran

Prabowo-Gibran dinilai sosok yang tepat untuk bisa menjamin kesejahteraan para petani yang ada di Indonesia khususnya Jateng.

Baca Selengkapnya