Sekjen ICIS Hasyim Muzadi: Teroris seharusnya miskin
Merdeka.com - Sekjen International Conference of Islamic Scholars (ICIS) Kyai Haji Ahmad Hasyim Muzadi mengatakan para teroris seharusnya miskin. Namun, apa yang dimiliki kelompok teror Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) memang cukup mencengangkan.
Kelompok teror ini terlihat memang amat kaya. Apa yang membuat mereka kaya?
"Terorisme sudah lama terjadi. Amerika membentuk Al-Qaidah. Al-Qaidah mati, sekarang ada ISIS. Dan mereka amat kaya. Apa yang membuat mereka kaya, itu masih diselidiki," ucap KH. Ahmad Hasyim Muzadi di Kementerian Luar Negeri, Rabu (18/11).
-
Kenapa ISIS mengklaim bertanggung jawab atas penembakan? Kelompok Negara Islam atau ISIS, mengatakan mereka melakukan serangan pada hari Jumat (22/3) di Balai Kota Crocus, dan mengunggah bukti video.
-
Apa itu Hamas? Hamas merupakan sebuah organisasi yang kerap menjadi perhatian dalam konflik antara Israel dan Palestina. Gerakan yang berlandaskan nasionalisme dan agama ini memadukan dakwah Islam dengan metode perjuangan bersenjata.
-
Siapa yang terkena dampak terorisme di Indonesia? Di Indonesia, aksi terorisme telah menyebabkan banyak kerugian dan korban. Mereka menjadi korban terorisme mengalami disabilitas seumur hidupnya, bahkan tak sedikit juga yang harus meregang nyawa.
-
Kenapa terorisme jadi ancaman besar untuk Indonesia Emas 2045? Sebagai negara kepulauan dengan keberagaman budaya dan agama, Indonesia memiliki potensi besar menjadi negara maju dan sejahtera. Namun, ancaman manifes dan laten tidak bisa dielakkan, seperti bibit intoleransi dan radikalisme pada aksi terorisme.
-
Kapan Pembantaian Al-Aqsa terjadi? Pada 8 Oktober 1990, terjadi pembantaian massal terbesar di Haram al-Shanf (Kompleks Al-Aqsa, Gunung Kuil) terhadap warga Palestina sejak penaklukan Israel pada tahun 1967.
-
Apa yang terjadi pada pembantaian Al-Aqsa? Peristiwa ini mengakibatkan sekitar 20 warga Palestina tertembak mati oleh Polisi Perbatasan Israel dan menimbulkan kontroversi besar mengenai apa yang sebenarnya terjadi, memperburuk ketegangan antara Amerika Serikat dan Israel, serta menuai kecaman keras dari dunia internasional.
Menurutnya, tindakan teror jangan dibalas dengan serangan lagi. Karena balasan justru akan memperparah keadaan.
Seperti halnya yang terjadi di Paris, Jumat lalu. Serangan teror yang diklaim dilakukan ISIS itu mendapat pembalasan dengan diserangnya markas senjata ISIS di Suriah.
"Balasan Prancis akan kasus itu tentunya hanya akan membuahkan teror lainnya," ungkap pria akrab disapa Hasyim ini.
Dia mengatakan terorisme akan hilang jika semua umat di dunia melakukan dua hal utama.
"Pertama, kembalikan agama sesuai dengan kaidahnya. Kedua, serangan terhadap agama dan penyerangan mengatasnamakan agama harap dihentikan," katanya.
Hasyim Muzadi yang juga mantan ketua PBNU ini menjelaskan, Islamophobia memang ada. "Tapi jangan jadikan mereka musuh," lanjut dia. (mdk/pan)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dugaan bahwa ISIS dibentuk Israel karena organisasi ini tidak pernah gencar menyerang negara Zionis tersebut.
Baca SelengkapnyaDi mana, pada awal pembentukan TNI tak terlepas dari peran ormas islam.
Baca SelengkapnyaHamas, yang memiliki organisasi sayap bernama Brigade Al-Qassam, dipimpin Mohammed Deif.
Baca SelengkapnyaSebelum Israel berdiri ada tiga kelompok milisi bersenjata Yahudi yang dibentuk di wilayah Palestina.
Baca SelengkapnyaHal ini bertujuan untuk memberikan payung hukum bagi aparat di lapangan untuk melakukan penindakan.
Baca SelengkapnyaPara pemimpin Arab ini mengungkapkan keinginannya saat bertemu Menteri Luar Negeri AS, Antony Blinken.
Baca SelengkapnyaSerangan Hamas merupakan balasan terhadap serangan kekerasan Israel di Masjid Al-Aqsa. Hamas, yang memiliki organisasi sayap bernama Brigade Al-Qassam
Baca SelengkapnyaKeberlanjutan pembinaan resmi dari Pemerintah inilah yang akan memperkuat komitmen mantan anggota JI.
Baca SelengkapnyaAsma Mohammed adalah istri dari Abu Bakr Al-Baghdadi.
Baca SelengkapnyaIsrael sampai saat ini masih memborbardir Jalur Gaza.
Baca SelengkapnyaSalah satu pendiri Hamas, Syekh Ahmed Yassin sebut jika Israel akan hancur pada tahun 2027 atas dasar beberapa hal dalam kitab suci.
Baca SelengkapnyaIndonesia harus kuat dari berbagai upaya destabilisasi gencar dilakukan khususnya dari kelompok dan jaringan teror.
Baca Selengkapnya