5 Cara agar lipstik tahan lebih lama
Merdeka.com - Makan dan minum bikin lipstik tidak awet di bibir. Akibatnya, Anda harus berulangkali memulaskan lipstik di bibir agar tampilan wajah tetap terlihat cetar. Ingin lipstik tahan lebih lama? Jadi, Anda pun tidak perlu memulaskan lipstik berulangkali di bibir. Nah, ini solusi jitu untuk masalah Anda!
1. Pengelupasan
Gosoklah bibir Anda dengan sikat gigi saat mandi. Cara ini cukup efektif untuk menghapus sisa sel-sel kulit mati di kulit bibir.
-
Bagaimana membuat lipstik awet seharian? YOU Rouge Power Matte Lip Cream adalah lipstik matte yang memiliki pigmentasi tinggi dan tahan lama. Produk ini dijamin dapat bertahan hingga 8 jam tanpa membuat bibir kering, berkat kandungan ekstrak madu Manuka yang terdapat di dalamnya.
-
Bagaimana lipstik untuk bibir kering menjaga bibir tetap lembap? Diperkaya dengan vitamin E dan formula non-drying, cocok digunakan bagi mereka yang memiliki masalah bibir kering.
-
Bagaimana memilih lipstik yang tepat? Anda bisa memilih jenis liptik sesuai dengan kebutuhan, seperti lip cream, lip tint atau lipstick stick, dengan hasil akhir yang satin, matte atau glossy.
-
Apa itu lipstik untuk bibir kering? Lipstik merupakan salah satu kebutuhan utama dalam periasan wajah bagi wanita. Dengan lipstik, mereka bisa meningkatkan rasa percaya diri dan daya tarik mereka. Namun, bagaimana jika bibir kering menjadi masalah? Tentu saja, memilih produk yang tepat menjadi tantangan untuk menjaga bibir tetap sehat dan terhidrasi.
-
Bagaimana menjaga bibir tetap lembap? Menjaga kelembapan bibir adalah hal yang sangat penting untuk mempertahankan warna pink alami. Bibir yang kering sering kali pecah-pecah dan tampak kusam.
-
Mengapa lipstik cocok untuk bibir kering penting? Namun, tidak perlu khawatir karena ada beberapa produk lipstik yang sangat cocok untuk bibir kering, yang tidak hanya memberikan kelembapan tetapi juga membuat bibir terlihat sehat.
2. Melembapkan
Oleskan lip balm secara merata di bibir sebelum menggunakan lipstik. Ini akan membantu dalam melembapkan kulit bibir.
3. Beri garis tepi
Gunakan lip liner untuk memberi garis tepi di bibir. Trik ini akan mempermudah Anda dalam memulaskan lipstik di bibir.
4. Aplikasikan lipstik
Aplikasikan lipstik pilihan Anda pada bibir. Hapus lipstik dengan tisu dan ulangi proses itu sampai Anda mendapatkan tingkat kepekatan warna yang diinginkan.
5. Beri bedak
Tepuk-tepuk bibir Anda secara perlahan dengan sedikit bedak transulescent. Cara ini cukup efektif untuk mengawetkan warna lipstik di bibir Anda.
Inilah lima cara agar lipstik Anda tahan lebih lama. Punya tips lain? Yuk bagi tips Anda dengan sahabat merdeka lainnya! (mdk/des)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Beberapa cara memilih lipstik yang tahan lama dan cocok untuk warna kulit.
Baca SelengkapnyaTernyata menggunakan lipstik tidak hanya langsung dipulaskan ke bibir, tapi ada yang harus diperhatikan mulai dari eksfoliasi hingga penggunaannya pada bibir.
Baca SelengkapnyaPerempuan selalu mendambakan bibir yang penuh, tebal dan seksi. Ini cara supaya mendapatkan bibir yang mempesona.
Baca SelengkapnyaFaktor-faktor seperti kekurangan cairan, konsumsi alkohol, kekurangan vitamin, sakit, dan penggunaan obat tertentu dapat menyebabkan bibir kering.
Baca SelengkapnyaBeberapa rekomendasi lipstik yang tahan lama dan cocok untuk warna kulit terbaru edisi 2024.
Baca SelengkapnyaTips untuk memilih lipstik yang cocok untuk bibir gelap agar bibir gelap dapat tersamarkan dan kamu bisa tampil percaya diri.
Baca SelengkapnyaPenggunaan lip balm yang terlalu sering dan berlebihan memiliki dampak buruk bagi kesehatan bibir
Baca SelengkapnyaEnam bahan alami yang bisa bikin bibirmu sesexy Lisa Blackpink, boleh dicoba
Baca SelengkapnyaKonsumsi teh dan kopi panas di pagi hari bisa menyebabkan bibir menjadi kering dan pecah-pecah.
Baca SelengkapnyaBibir yang tampak cerah pink alami tentu akan meningkatkan penampilan Anda secara keseluruhan.
Baca SelengkapnyaBerikut beberapa tips bikin makeup lebih tahan lama seharian.
Baca SelengkapnyaBibir yang sehat tidak hanya menambah daya tarik fisik, tetapi juga mencerminkan kondisi kesehatan secara keseluruhan.
Baca Selengkapnya