Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

6 Kisah binatang peliharaan yang pulang kembali ke rumah

6 Kisah binatang peliharaan yang pulang kembali ke rumah Ilustrasi binatang peliharaan. ©2012 Shutterstock/Eric Issel©e

Merdeka.com - Ikan salmon mengikuti aroma air untuk bermigrasi. Burung dan lebah tampaknya mengandalkan sinar matahari, bintang, dan bulan untuk menuntun mereka saat bepergian. Lantas bagaimana dengan anjing dan kucing?

Meskipun tidak jelas bagaimana cara mereka pulang, namun ada kisah menarik tentang binatang peliharaan yang bisa pulang kembali ke rumah. Simak selengkapnya seperti yang dilansir dari Care2.com berikut ini.

Kucing Amerika yang ke EropaLesley dan Donny McElhiney tinggal di Appleton, Wisconsin. Mereka berdua memiliki kucing berusia setahun yang bernama Emily. Sayang Emily hilang karena terbawa truk barang dan sampai ke Perancis! Beruntung, Emily memakai tanda pengenal dan segera bisa bergabung dengan pemiliknya kembali.

Orang lain juga bertanya?

Kucing yang mengelilingi AustraliaKeluarga Hicks bepergian ke luar negeri, sehingga kucing mereka yang bernama Howie harus dititipkan ke rumah saudara yang jaraknya sekitar 1.600 kilometer dari tempat tinggal asalnya. Namun sebulan kemudian, Howie menghilang. Keluarga Hicks mengira Howie mungkin sudah tidak bisa bertahan di dunia luar karena ia kucing rumahan. Nyatanya, setahun setelah itu, Howie ditemukan putri keluarga Hicks di kompleks perumahannya dalam keadaan lusuh dan kelaparan.

Anjing yang ikut pindahKetika keluarga Doolen pindah dari Illinois ke Michigan, anjing mereka yang bernama Tony terpaksa harus ditinggal. Namun apa yang terjadi enam minggu kemudian? Tony muncul di Michigan dan berhasil menemukan keluarga Doolen! Padahal jarak Illinois ke Michigan adalah sekitar 400 kilometer.

Kucing pulang ke rumah lamaNina terpaksa pindah ke Ontario dari Kitchener (250 kilometer) karena harus membuka cabang baru bisnis tempat pijat keluarganya. Madonna si kucing pun ikut dibawa Nina, tetapi tiba-tiba Madonna menghilang. Tak tahunya, ternyata Madonna pulang ke rumah lama yang saat itu tempat pijat Nina sudah dikelola oleh saudara perempuannya.

Anjing ditinggal di hutanPada akhir 1960-an, anjing tim tentara milik William Richardson. Ketika pemiliknya tertembak di tengah hutan perang Vietnam, William dibawa ke rumah sakit sementara Troubles si anjing ditinggal begitu saja. Uniknya, tiga minggu setelah itu Troubles berhasil keluar dari hutan dan pulang ke rumah William.

Kucing ke rumah sakitAlfonse Mondry terpaksa menginap di rumah sakit di Perancis dan meninggalkan kucingnya Misele di rumah. Mungkin karena rindu, Misele menyusul ke rumah sakit dan tidur di atas pangkuan Alfonse.

Itulah kisah menarik tentang binatang peliharaan yang kembali pulang ke rumah dan pelukan majikan mereka. Apakah Anda juga pernah mengalami pengalaman serupa? (mdk/riz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Benarkah Kucing Bisa Menemukan Jalan Pulang Setelah Menghilang Lama? Ini Faktanya
Benarkah Kucing Bisa Menemukan Jalan Pulang Setelah Menghilang Lama? Ini Faktanya

Banyak orang meyakini bahwa kucing memiliki kemampuan unik untuk menemukan jalan pulang mereka sendiri. Apakah benar kucing bisa melakukan hal tersebut?

Baca Selengkapnya
Tak Sengaja Terbawa di Mobil, Aksi Pemudik Kembalikan Kucing ke Pemiliknya Ini Tuai Pujian
Tak Sengaja Terbawa di Mobil, Aksi Pemudik Kembalikan Kucing ke Pemiliknya Ini Tuai Pujian

Ada saja cerita tak terduga yang terjadi selama mudik ke kampung halaman.

Baca Selengkapnya
Kucing-kucing ini Bergelimang Hidup Mewah, Tinggal di Hotel Bintang Lima hingga Gedung Putih
Kucing-kucing ini Bergelimang Hidup Mewah, Tinggal di Hotel Bintang Lima hingga Gedung Putih

Berkat pesona dan kelucuannya, sejumlah kucing mendapat rumah di tempat-tempat paling spektakuler.

Baca Selengkapnya
Sering Dianggap Menghilang Bikin Bingung Majikan, Ini Potret Kucing di Atap Rumah Bersantai Mengamati Orang-orang yang Mencarinya
Sering Dianggap Menghilang Bikin Bingung Majikan, Ini Potret Kucing di Atap Rumah Bersantai Mengamati Orang-orang yang Mencarinya

Kucing sering kali dianggap sebagai anggota keluarga, sehingga kehilangan mereka tentu akan membuat sedih.

Baca Selengkapnya
Burung Kakatua Ini Mendadak Fasih Berbahasa Spanyol Saat Kembali ke Pemiliknya Setelah 4 Tahun Hilang
Burung Kakatua Ini Mendadak Fasih Berbahasa Spanyol Saat Kembali ke Pemiliknya Setelah 4 Tahun Hilang

Burung ini sebelumnya fasih ngomong Inggris dengan logat British.

Baca Selengkapnya
Menelusuri Asal-Usul Nenek Moyang Kucing 65 Juta Tahun yang Lalu
Menelusuri Asal-Usul Nenek Moyang Kucing 65 Juta Tahun yang Lalu

Nenek moyang kucing ini memiliki karakteristik yang sangat mirip dengan kucing modern yang kita kenal saat ini.

Baca Selengkapnya
Jenis Kucing Peliharaan Favorit dengan Karakteristik Unik yang Lucu dan Menggemaskan
Jenis Kucing Peliharaan Favorit dengan Karakteristik Unik yang Lucu dan Menggemaskan

Rekomendasi berbagai macam kucing peliharaan dengan karakteristik menggemaskan.

Baca Selengkapnya
8 Anjing Setia seperti Hachiko, Tunggu Majikan yang Meninggal Bertahun-Tahun
8 Anjing Setia seperti Hachiko, Tunggu Majikan yang Meninggal Bertahun-Tahun

Selain Hachiko, ternyata masih banyak anjing setia yang menanti majikan kesayangan di tempat yang sama hingga bertahun-tahun.

Baca Selengkapnya
7 Fakta Kucing yang Jarang Diketahui, Mendengkur hingga Mampu Merasakan Emosi Manusia
7 Fakta Kucing yang Jarang Diketahui, Mendengkur hingga Mampu Merasakan Emosi Manusia

Kucing adalah hewan menggemaskan yang memiliki banyak kemampuan.

Baca Selengkapnya
Viral Kisah Wanita Ditinggal Mati Kucing Kesayangannya Seminggu usai Menikah, Ungkap Penyesalan Ini
Viral Kisah Wanita Ditinggal Mati Kucing Kesayangannya Seminggu usai Menikah, Ungkap Penyesalan Ini

Unggahan tersebut menjadi viral hingga mendapat beragam komentar warganet.

Baca Selengkapnya
Tak Banyak yang Tahu, Mengapa Kucing Membenci Air? Ketahui Fakta Unik Dibaliknya
Tak Banyak yang Tahu, Mengapa Kucing Membenci Air? Ketahui Fakta Unik Dibaliknya

Sebagian besar kucing mempunyai sifat alamiah cenderung untuk menjauhi air. Mengapa hal tersebut bisa terjadi? Simak selengkapnya.

Baca Selengkapnya
Tips Mudik Bawa Kucing yang Aman dan Nyaman
Tips Mudik Bawa Kucing yang Aman dan Nyaman

Memastikan kenyamanan dan keamanan kucing selama perjalanan mudik adalah prioritas bagi setiap pemilik kucing yang bertanggung jawab.

Baca Selengkapnya