Trik berhemat yang kurang tepat saat mengatur biaya pernikahan
Merdeka.com - Kebanyakan pasangan calon pengantin merencanakan pernikahan dengan berusaha untuk menyesuaikannya dengan anggaran yang dimiliki, maka tak jarang jika trik penghematan dilakukan di sana-sini untuk memangkas biaya yang harus dikeluarkan. Jika Anda pun demikian, hindari kesalahan berikut yang kerap dibuat saat berusaha memangkas biaya pernikahan.
Terlalu banyak proyek DIY
Anda mungkin tergoda untuk melakukan berbagai proyek DIY seperti membuat dekorasi dan mencetak undangan sendiri hingga proyek prakarya lainnya. Namun jika Anda tidak berbakat atau tidak terbiasa melakukannya Anda justru malah dapat mengeluarkan uang lebih banyak, belum lagi waktu dan tenaga.
-
Bagaimana cara hemat biaya dekorasi? Dekorasi bisa memakan biaya besar, tetapi dengan sedikit kreativitas, kamu dan pasangan bisa mendapatkan tampilan yang memukau tanpa harus mengeluarkan banyak uang. Manfaatkan bahan-bahan DIY (Do It Yourself) dan pertimbangkan untuk meminjam atau menyewa dekorasi dari teman atau keluarga.Gunakan bunga lokal dan musiman yang lebih murah. Atau buat sendiri dekorasi seperti centerpiece, rangkaian bunga, atau backdrop foto.
-
Mengapa prewedding Anggika simple? Walaupun sederhana, foto-foto prewedding Anggika dan Omar ini memiliki makna yang dalam.
-
Di mana tempat menikah yang lebih hemat? Pertimbangkan untuk mengadakan pernikahan di tempat yang nggak memerlukan biaya sewa tinggi, seperti rumah pribadi, taman umum, atau gedung komunitas. Lokasi yang nggak terlalu komersial bisa memberikan kesan yang lebih intim dan personal. Selain itu, pertimbangkan untuk menikah di luar musim pernikahan (off-season) untuk mendapatkan harga yang lebih murah.
-
Bagaimana dekorasi pernikahan? Keluarga Ambani memesan dekorasi yang tidak main-main untuk acara pernikahan ini, termasuk dekorasi dengan bunga asli dan pembuatan patung kuda ini.
-
Bagaimana cara menghemat pengeluaran? Mengurangi biaya belanja bukan berarti mengurangi manfaat dari barang itu sendiri. Sebaliknya, dengan membeli barang dengan harga lebih tinggi, cenderung hemat. Sebab, produk dengan harga cukup tinggi memiliki usia pakai lebih panjang dibandingkan produk dengan harga murah. Akhirnya, Anda tidak perlu membeli produk yang serupa di setiap satu atau dua bulan sekali.
-
Bagaimana memilih kado pernikahan yang tepat? Namun, masih banyak orang yang belum tahu tentang bagaimana cara membelikan kado pernikahan untuk adik perempuan. Ada banyak sekali kado yang bisa dipilih agar adik perempuan dapat bisa merasakan pernikahan yang sempurna.
Tidak menyewa fotografer profesional
Anda telah berinvestasi pada venue pernikahan idaman, gaun pengantin karya desainer dan hal cantik lainnya, sayang jika Anda tidak mengabadikan momen-momen indah yang menampilkan hal tersebut dalam sebuah album foto pernikahan yang dapat menjadi kenangan seumur hidup.
Tidak mengirim undangan fisik
Tren undangan online atau digital memang membantu menghemat biaya cetak undangan, namun jangan sampai Anda terkesan pelit atau kurang sopan. Tamu Anda sudah meluangkan waktu, biaya dan tenaga untuk menghadiri perhelatan istimewa Anda, hargai mereka dengan mengirimkan undangan fisik, terlebih untuk saudara atau kerabat yang dituakan yang mungkin kurang paham dengan teknologi undangan digital.
Mengorbankan kenyamanan tamu
Jangan sampai Anda mengorbankan kenyamanan tamu dengan tidak menyediakan tempat duduk yang cukup atau toilet portabel untuk melengkapi venue outdoor hanya karena Anda ingin berhemat. Begitu pula dengan menu makanan dan minuman, meski memakan biaya banyak Anda harus menyediakannya dalam porsi dan jumlah yang cukup.
Meminta bantuan keluarga atau teman
Meminta tolong sahabat Anda untuk membuat kue pengantin atau menjahit gaun bridesmaid Anda memang terlihat seperti trik jitu untuk berhemat. Namun ingat, jika teman dan kerabat Anda bukanlah vendor profesional, maka Anda tidak bisa mengharapkan hasil yang sebagus karya vendor profesional. Jangan pula hal ini menyebabkan argumen di antara keluarga.
(mdk/tsr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Beberapa tips ini bisa dilakukan untuk bantu mewujudkan dream wedding tanpa harus mengeluarkan budget yang besar.
Baca SelengkapnyaWanita bagikan pernikahan low budget. Hanya habiskan uang kurang dari Rp3 juta.
Baca SelengkapnyaBerbeda dari pernikahan kebanyakan, total biaya dari keseluruhan acara sakralnya tidak mencapai Rp3 juta.
Baca SelengkapnyaWanita ini membeberkan murahnya biaya saat dirinya menikah di KUA.
Baca SelengkapnyaMenikah adalah salah satu momen paling penting dalam kehidupan seseorang.
Baca SelengkapnyaMelakukan akad nikah di KUA belakangan ini memang tengah jadi tren. Penasaran dengan biayanya?
Baca Selengkapnya. Demi memotong budget, Nita melakukan beberapa kegiatan dengan usaha sendiri daripada melibatkan vendor.
Baca SelengkapnyaSebuah video memperlihatkan pengantin yang ikut nikah massal karena uang tabungannya ingin dibelikan mobil dan tanah.
Baca SelengkapnyaSebuah video memperlihatkan seorang prajurit TNI yang harus mengumpulkan uang ratusan juta untuk biaya pernikahan sampai sakit dua minggu.
Baca SelengkapnyaPria ini mengaku sudah mengurus berbagai persiapan sebelum menikah, mulai dari pemotretan hingga mengurus surat pernikahan.
Baca SelengkapnyaAlih-alih estetik, foto pernikahan ini justru bak berkabut layaknya foto tren tahun 2010.
Baca SelengkapnyaJanet Counts dari Front Royal, Virginia, dan suaminya Brian menghabiskan kurang dari USD 15.000 atau Rp229 juta untuk pernikahan mereka satu setengah tahun yang
Baca Selengkapnya