Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

2 Pelaku penggelapan minyak sayur di Tangerang ditangkap

2 Pelaku penggelapan minyak sayur di Tangerang ditangkap Ilustrasi borgol. ©2014 Merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Setiap tahun, momen bulan puasa dan menjelang lebaran beberapa kebutuhan melonjak naik. Beberapa oknum memanfaatkan kesempatan tersebut melakukan tindakan curang dengan melakukan penimbunan.

Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya menangkap dua pelaku penggelapan minyak sayur, D dan CG, di Jalan Sukanegara Rt 11/02 Kelurahan Cikupa, Kecamatan Tigaraksa, Tangerang pada Selasa (23/6).

"Keduanya melakukan pengelapan minyak sayur yang kemudian takarannya dikurangi dan dijual kembali saat harga melonjak naik," kata Kapolda Metro Jaya Irjen Pol H.M. Tito Karnavian dan keterangan pers di Jakarta pada Rabu (24/6).

Orang lain juga bertanya?

Tito mengatakan sopir berinisial D menyelewengkan minyak sayur yang seharusnya diantarkannya ke perusahaan PD HJ. Namun dalam perjalanan pelaku menjual sebagian minyak dalam satu tangki sebanyak 90 liter kepada G pemilik penampungan minyak di Cikupa.

Ia menambahkan G telah melakukan transaksi sebanyak tiga kali dengan membeli minyak dari D. Dari sini, minyak dijual kembali secara eceran dalam jeriken isi 5 liter dan 10 liter.

"Dalam penjualan eceran telah berjalan 1 tahun dengan memperoleh keuntungan sehari Rp 3 juta," kata lelaki kelahiran Palembang, Sumatra Selatan 50 tahun lalu itu.

Kata Tito, Dit Reskrimsus Polda Metro Jaya mengamankan barang bukti dari CG berupa 1 buah jeriken ukuran 30 liter yang berisikan 15 liter minyak sawit, dan tambahan 1 buah jeriken ukuran 5 liter yang berisi 3 liter minyak sawit.

Sedangkan dari tersangka D, diamankan 1 unit mobil tangki yang berisi minyak ukuran 6.630 liter, 3 lembar surat perjalanan dan 3 lembar Weighbridge Slip.

Atas hal ini, kedua pelaku dikenai pasal 372 KUHP tentang penggelapan dengan ancaman hukuman penjara maksimal 4 tahun. Serta pasal 480 KUHP tentang pertolongan jahat dengan ancaman maksimal 4 tahun.

(mdk/ren)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Todong Senpi ke Petugas, Alasan Polisi Tembak Pelaku Curanmor di BSD hingga Tewas
Todong Senpi ke Petugas, Alasan Polisi Tembak Pelaku Curanmor di BSD hingga Tewas

satu pelaku berinisial I alias Gawong diberikan tindakan tegas terukur hingga tewas

Baca Selengkapnya
Apes, Dua Pencuri Gagal Beraksi Malah Kena Hajar Massa
Apes, Dua Pencuri Gagal Beraksi Malah Kena Hajar Massa

Aksi para pelaku ternyata sudah diintai, dan benar saja, aksi mereka diringkus.

Baca Selengkapnya
Sialnya Dua Maling Motor di Tangerang, Terkapar Setelah Tabrak Mobil saat Kabur
Sialnya Dua Maling Motor di Tangerang, Terkapar Setelah Tabrak Mobil saat Kabur

Aksi kedua pelaku dipergoki sekuriti kompleks ruko New Castel Green Lake City, Kecamatan Cipondoh.

Baca Selengkapnya
Aksi Dipergoki Warga, Dua Maling Motor di Cengkareng Tewas Dikeroyok
Aksi Dipergoki Warga, Dua Maling Motor di Cengkareng Tewas Dikeroyok

Dua pencuri itu tewas dikeroyok massa saat hendak membawa kabur satu unit sepeda motor yang terparkir Jalan Pedongkelan, Kapuk Cengkareng Jakarta Barat.

Baca Selengkapnya
Polisi Bongkar Peredaran Narkoba di Tanjung Priok, 30 Kilogram Ganja Disita
Polisi Bongkar Peredaran Narkoba di Tanjung Priok, 30 Kilogram Ganja Disita

Dalam kasus ini, ada dua orang diamankan terkait peredaran narkoba ini.

Baca Selengkapnya
Kabur Hindari Kejaran Warga, Maling Motor di Gunungputri Malah Tercebur ke Sumur
Kabur Hindari Kejaran Warga, Maling Motor di Gunungputri Malah Tercebur ke Sumur

Pelaku yang tercebur ke sumur berhasil dievakuasi warga.

Baca Selengkapnya
Setahun Beraksi, Dua Maling Motor di Bekasi Mampu Beli Mobil
Setahun Beraksi, Dua Maling Motor di Bekasi Mampu Beli Mobil

Uang dari hasil penjualan motor hasil curian itu dikumpulkan oleh pelaku untuk kemudian digunakan membeli satu unit mobil.

Baca Selengkapnya
2 Pengangguran Kepergok Polisi Curi Kabel PLN
2 Pengangguran Kepergok Polisi Curi Kabel PLN

Pelaku sudah tidak bisa mengelak saat ditangkap petugas.

Baca Selengkapnya
Pasar Tumpah di Jl Merdeka Bogor Marak Pungli, dari Preman hingga Anggota Dinas Lingkungan Hidup
Pasar Tumpah di Jl Merdeka Bogor Marak Pungli, dari Preman hingga Anggota Dinas Lingkungan Hidup

Cara pungli dilakukan dengan mengutip langsung kepada para pedagang.

Baca Selengkapnya
Ungkap 6,6 Kg Sabu dan Tembakau Sintetis, Polsek Kebon Jeruk Tangkap dua Residivis
Ungkap 6,6 Kg Sabu dan Tembakau Sintetis, Polsek Kebon Jeruk Tangkap dua Residivis

Dua tersangka yang diamankan adalah IS alias T (29) dan IS alias B (32).

Baca Selengkapnya
Pecahan Rp100.000 Palsu Kini Marak Beredar di Tangerang, Warga Diminta Waspada
Pecahan Rp100.000 Palsu Kini Marak Beredar di Tangerang, Warga Diminta Waspada

Modus operandi yang dilakukan para tersangka menggunakan uang itu sebagai alat transaksi membeli keperluan sehari-hari.

Baca Selengkapnya
Polisi Ringkus Pemilik 35 Paket Ganja Kering di Jayapura
Polisi Ringkus Pemilik 35 Paket Ganja Kering di Jayapura

Barang bukti maupun pelaku kini telah diamankan di Polsek Muara Tami dan selanjutnya akan diproses secara hukum.

Baca Selengkapnya