Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ahok ingin bangun rumah susun di Terminal Pulo Gadung

Ahok ingin bangun rumah susun di Terminal Pulo Gadung Ahok sidak di Pulogebang. ©2016 merdeka.com/raynaldo

Merdeka.com - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok berencana membangun 52 ribu unit apartemen atau rumah susun di 129 lokasi. Salah satu lokasi yang bakal dibangun rusun adalah terminal.

Ahok ingin nantinya konsep terminal-terminal di Jakarta dibangun rusun di bagian atasnya. Dia tengah mempertimbangkan Terminal Pulo Gadung untuk diubah fungsinya.

Kondisi dan usia bangunan yang sudah tua membuat Ahok berpikir untuk membongkar terminal Pulo Gadung dan membangun rusun di lokasi tersebut. Rencananya, pembangunan rusun di atas lahan terminal itu akan dilakukan pada 2017 mendatang.

"(Terminal) Pulo Gadung mau kita bikin rumah susun pada 2017. Target kita mau bangun 52 ribu unit apartemen atau rusun di 129 lokasi," kata Ahok di Terminal Rawamangun, Jakarta, Senin (5/7).

Agar pembangunan dapat berjalan, operasional bus dari Terminal Pulo Gadung nantinya akan dipindahkan ke Terminal Pulo Gebang.

Selain itu, Ahok juga akan merevitalisasi terminal-terminal yang ada di Ibu kota dengan dibangun rusun di bagian atasnya. Tak hanya itu, setiap terminal nantinya terintegrasi dengan transportasi massal lainnya, semisal Light Rail Transit atau kereta api ringan.

"Jadi kita mesti bayangin ke depan, dari Bandara Soekarno Hatta-Terminal Pulo Gebang harus ada LRT juga," tandasnya.

(mdk/ian)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pramono Ingin Kantor Camat dan Lurah Jakarta Dibangun 5 Lantai, Diisi Hunian sampai Ruang Kreatif Anak Muda
Pramono Ingin Kantor Camat dan Lurah Jakarta Dibangun 5 Lantai, Diisi Hunian sampai Ruang Kreatif Anak Muda

Pramono Anung berencana membangunkan hunian di kantor atau bangunan pemerintahan selain di pasar.

Baca Selengkapnya
Menengok Progres Pembangunan Rumah Pensiun Jokowi di Karanganyar
Menengok Progres Pembangunan Rumah Pensiun Jokowi di Karanganyar

Aktivitas para pekerja terlihat di dalam lahan yang sudah terpasang pagar seng.

Baca Selengkapnya
Rusun Tempat Tinggal PNS di IKN Nusantara Ternyata Tak Gratis, Ada Biaya Sewa
Rusun Tempat Tinggal PNS di IKN Nusantara Ternyata Tak Gratis, Ada Biaya Sewa

Belum ada patokan harga resmi untuk sewa rusun ASN di IKN. Itu nantinya akan ditentukan oleh Kementerian Sekretariat Negara (Kemensetneg).

Baca Selengkapnya
Pramono Anung Berencana Bangun Rumah untuk Warga di Lahan Kantor Kecamatan, Begini Konsepnya
Pramono Anung Berencana Bangun Rumah untuk Warga di Lahan Kantor Kecamatan, Begini Konsepnya

Ini salah satu cara untuk mengatasi sulitnya warga memiliki rumah dengan harga terjangkau.

Baca Selengkapnya
Pramono Anung Ingin Sulap Kantor Kecamatan di Jakarta Jadi Hunian
Pramono Anung Ingin Sulap Kantor Kecamatan di Jakarta Jadi Hunian

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung kembali menyatakan bahwa kendala utama bagi warga memiliki rumah adalah mahalnya pembebasan lahan.

Baca Selengkapnya
Ridwan Kamil akan Gagas Pembangunan Perumahan Rakyat di Atas Pasar dan Jalanan Jakarta
Ridwan Kamil akan Gagas Pembangunan Perumahan Rakyat di Atas Pasar dan Jalanan Jakarta

Prabowo meminta RK agar membangun hunian bagi rakyat di tengah kota.

Baca Selengkapnya
Ini Besaran Jatah Harga Rumah Pensiun Jokowi di Karanganyar
Ini Besaran Jatah Harga Rumah Pensiun Jokowi di Karanganyar

Pembangunan rumah pemberian negara tersebut akan dimulai pada bulan Juli 2024 dan selesai pada tahun 2025.

Baca Selengkapnya
Warga Kolong Jembatan Pakin Penjaringan akan Direlokasi ke Rusun
Warga Kolong Jembatan Pakin Penjaringan akan Direlokasi ke Rusun

Rencana relokasi warga di kolong Jembatan Pakin sudah dibahas bersama Menteri Perumahan, Menteri Sosial, dan Menteri Dalam Negeri.

Baca Selengkapnya
Mulai Dibangun, Begini Penampakan Rumah Pensiun Jokowi di Karanganyar Seluas 1,2 Hektare
Mulai Dibangun, Begini Penampakan Rumah Pensiun Jokowi di Karanganyar Seluas 1,2 Hektare

Pantauan merdeka.com, setelah lama teronggok tanpa aktivitas, lahan itu tampak mulai dipagar dengan seng.

Baca Selengkapnya
Heru Budi Bakal Bangun Rusun Baru untuk Warga Eks Kampung Bayam: Saya Memberikan yang Terbaik
Heru Budi Bakal Bangun Rusun Baru untuk Warga Eks Kampung Bayam: Saya Memberikan yang Terbaik

"Saya memberikan yang terbaik buat warga. 2025 kita akan bangun itu di sekitar wilayah Tanjung Priok," kata Heru.

Baca Selengkapnya
Prabowo Bakal Bangun 2 Juta Rumah di Pedesaan Setiap Tahun
Prabowo Bakal Bangun 2 Juta Rumah di Pedesaan Setiap Tahun

Pembangunan ini akan diserahkan kepada UMKM, koperasi, hingga Badan Usaha Milik Desa (BUMDes).

Baca Selengkapnya
Ridwan Kamil Kenalkan Konsep TOD, Program untuk Atasi Kebutuhan Perumahan Warga Jakarta
Ridwan Kamil Kenalkan Konsep TOD, Program untuk Atasi Kebutuhan Perumahan Warga Jakarta

Ridwan Kamil ingin mengembangkan konsep transit oriented development (TOD) demi mengatasi masalah kebutuhan perumahan untuk masyarakat Jakarta.

Baca Selengkapnya