Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jumat, Ahok bakal ganti lagi ratusan pejabat di DKI

Jumat, Ahok bakal ganti lagi ratusan pejabat di DKI Ahok. ©2014 merdeka.com/fikri faqih

Merdeka.com - Untuk kesekian kalinya, Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) merombak lagi ratusan orang pejabat tingkat eselon, di jajaran Pemprov DKI Jakarta. Mereka akan dilantik Jumat (4/9) nanti.

Menurut Ahok, sapaan Basuki, seringnya pejabat di lingkungan Pemprov DKI diganti karena banyak oknum PNS DKI yang kerap menyelewengkan anggaran. Sebut saja kasus pemotongan gaji para pekerja harian lepas (PHL), di Dinas Kebersihan DKI Jakarta.

Ahok bahkan menduga, kasus serupa juga terjadi di sejumlah SKPD DKI lainnya, antara lain di Dinas Perumahan dan Gedung Pemda DKI, Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI, Dinas Tata Air, serta Dinas Kebersihan.

Baru-baru ini, Ahok bahkan mengaku habis mencopot direksi Bank DKI, beserta sejumlah jajarannya. Pasalnya, instruksi Ahok untuk menyertakan nama masing-masing penghuni rusun dalam kartu identitas yang dibuat Bank DKI, belum dijalankan sampai saat ini.

"Kemarin juga sudah saya copot satu set direksi Bank DKI. Karena kasus kartu identitas di rumah susun, di mana mereka tidak mau memasukkan nama penghuni," pungkasnya.

Diketahui, kabarnya ada ratusan pejabat eselon di jajaran Pemprov DKI, yang akan dilantik pada hari Jumat (4/9) esok. Di antaranya adalah pejabat eselon II, III, dan IV. Saat ini, Badan Kepegawaian Daerah (BKD) DKI Jakarta, masih melakukan proses Baperjab (badan pertimbangan jabatan), sehingga jumlah pegawai yang akan dilantik baru bisa diketahui pada hari Jumat pagi mendatang.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Presiden Jokowi Emosi Depan Kepala Daerah Jelang Pemilu 2024,
VIDEO: Presiden Jokowi Emosi Depan Kepala Daerah Jelang Pemilu 2024, "Saya Ganti Nanti!"

Jokowi tak ragu mengganti kepala daerah jika berkinerja buruk atau melenceng dari arahan pemerintah pusat.

Baca Selengkapnya
Jokowi Evaluasi Pj Kepala Daerah Setiap Hari: Kalau Miring-Miring, Saya Ganti
Jokowi Evaluasi Pj Kepala Daerah Setiap Hari: Kalau Miring-Miring, Saya Ganti

Presiden Jokowi akan mengevaluasi Pj kepala daerah setiap hari dan akan mengganti yang bertindak menyimpang.

Baca Selengkapnya
Ahok Nomor Dua di Survei, Said Abdullah Sebut Ada Kerinduan Publik Jakarta
Ahok Nomor Dua di Survei, Said Abdullah Sebut Ada Kerinduan Publik Jakarta

Ahok di mata Said Abdullah adalah sosok pemimpin yang bekerja dengan sangat baik selama memimpin Jakarta.

Baca Selengkapnya
Ahok Sampai Heran Lihat Koruptor Harta Sudah Disita, Pas Bebas Lebih Kaya Naik Roll-Royce
Ahok Sampai Heran Lihat Koruptor Harta Sudah Disita, Pas Bebas Lebih Kaya Naik Roll-Royce

Saking lemahnya hukum, Ahok heran melihat bekas tahanan koruptor yang justru semakin kaya.

Baca Selengkapnya
Jaksa Agung Mutasi Pejabat Besar-besaran, Ini Daftar Lengkapnya
Jaksa Agung Mutasi Pejabat Besar-besaran, Ini Daftar Lengkapnya

Mutasi besar-besaran terjadi di Kejaksaan Agung. Kapuspenkum menjadi salah satu posisi yang pejabatnya berganti.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ahok Blak-blakan Isu 'Kuda Putihnya' Jokowi & Peluang Koalisi ke Anies-Cak Imin
VIDEO: Ahok Blak-blakan Isu 'Kuda Putihnya' Jokowi & Peluang Koalisi ke Anies-Cak Imin

Ahok juga menepis isu menjadi 'Kuda Putih' Jokowi dalam Pemilu 2024

Baca Selengkapnya
Pekan Depan, DPRD DKI Gelar Rapat Bahas Usulan Nama Pj Gubernur Jakarta Pengganti Heru Budi
Pekan Depan, DPRD DKI Gelar Rapat Bahas Usulan Nama Pj Gubernur Jakarta Pengganti Heru Budi

Masa jabatan Heru sebagai PJ Gubernur akan habis pada 17 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya
PDIP Pertimbangkan Nama Anies, Ahok Hingga Pramono Anung Diusung buat Pilkada Jakarta
PDIP Pertimbangkan Nama Anies, Ahok Hingga Pramono Anung Diusung buat Pilkada Jakarta

Namun dari hasil temuan di lapangan dan menyikapi aspirasi warga, Hasto klaim banyak yang kehilangan Ahok.

Baca Selengkapnya
Selain Ganjar dan Ahok, Ini Daftar Kader PDIP yang Naik Pangkat jadi Elite Partai
Selain Ganjar dan Ahok, Ini Daftar Kader PDIP yang Naik Pangkat jadi Elite Partai

Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri melantik sejumlah wajah baru dalam kepengurusan partai yang diperpanjang hingga 2025.

Baca Selengkapnya
Ogah Jadi Ketua KPK, Ahok Lebih Ingin Jadi Jaksa Agung atau Menteri Keuangan
Ogah Jadi Ketua KPK, Ahok Lebih Ingin Jadi Jaksa Agung atau Menteri Keuangan

Ahok berandai jika ditawari dan berkesempatan menempati jabatan di pemerintahan.

Baca Selengkapnya
Megawati Lantik Ganjar dan Ahok Jadi Pengurus Baru DPP PDIP, Berikut Daftar Lengkapnya
Megawati Lantik Ganjar dan Ahok Jadi Pengurus Baru DPP PDIP, Berikut Daftar Lengkapnya

Megawati menjelaskan, alasan Ganjar dan beberapa tokoh lain diangkat menjadi pengurus DPP untuk kebutuhan DPP PDIP ke depan.

Baca Selengkapnya
Ahok Berniat Mundur dari Pertamina sejak Lama, Ingin Fokus Kampanyekan Ganjar-Mahfud di Jakarta
Ahok Berniat Mundur dari Pertamina sejak Lama, Ingin Fokus Kampanyekan Ganjar-Mahfud di Jakarta

Ahok Berniat Mundur dari Pertamina sejak Lama, Ingin Fokus Kampanyekan Ganjar-Mahfud di Jakarta

Baca Selengkapnya