Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ketua Fraksi Golkar DPRD DKI Positif Covid-19

Ketua Fraksi Golkar DPRD DKI Positif Covid-19 Ilustrasi corona. ©2020 Merdeka.com/shutterstock

Merdeka.com - Ketua fraksi Golkar DPRD DKI Basri Baco dikonfirmasi positif Covid-19. Saat ini, Basri dikabarkan tengah melakukan isolasi.

Kabar mengenai kondisi Basri dikonfirmasi oleh Sekretaris fraksi Golkar, Judistira Hermawan. "Iya benar, kita doakan Pak Basri Ketua Fraksi Golkar agar lekas diberikan kesembuhan dan kesehatan juga Pak Gubernur yang saat ini masih isolasi mandiri," ujar Judistira saat dikonfirmasi, Rabu (16/12).

"Mari kita sama-sama saling menguatkan dengan terus melaksanakan protokol kesehatan yaitu 3 M di masa pandemi ini," imbuh Judistira.

Nama Basri menambah daftar anggota DPRD DKI yang terkonfirmasi positif Covid-19. Sebelumnya, Ketua Fraksi Gerindra Rany Mauliani terlebih dahulu dikonfirmasi positif Covid-19. Rekan satu naungan dengan Rany, Abdul Ghoni juga terkonfirmasi positif.

Kemudian, dua anggota fraksi PKS Dani Anwar dan Umi Kulsum yang terpapar virus tersebut. Keduanya bahkan meninggal dunia dengan penyakit penyerta yang disebut memperberat kondisi melawan Covid. Banyaknya anggota dewan terpapar Covid, menyebabkan sejumlah rapat dilaksanakan di Puncak, Jawa Barat.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Usai Libur Akhir Tahun, Kasus Covid-19 di Depok Naik 200 Persen
Usai Libur Akhir Tahun, Kasus Covid-19 di Depok Naik 200 Persen

Saat ini tercatat ada 300 warga yang terpapar covid dari sebelumnya 100 kasus.

Baca Selengkapnya
Pembukaan Calon Anggota KPID Jakarta, F-Golkar Harap Diisi Orang Berkualitas
Pembukaan Calon Anggota KPID Jakarta, F-Golkar Harap Diisi Orang Berkualitas

BMK 1957 DKI mendorong dua kadernya untuk mengikuti kontastasi ini.

Baca Selengkapnya
Mangkir Panggilan Bawaslu, Wali Kota Depok Ternyata Lagi Ada di Sini
Mangkir Panggilan Bawaslu, Wali Kota Depok Ternyata Lagi Ada di Sini

Idris dijadwalkan dipanggil sebagai terlapor pada Kamis 10 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya
Satu Warga Bekasi Positif Cacar Monyet Diisolasi di Rumah Sakit
Satu Warga Bekasi Positif Cacar Monyet Diisolasi di Rumah Sakit

Masyarakat diminta menghindari kontak langsung dengan hewan yang diduga penular cacar monyet.

Baca Selengkapnya
Kasus Difteri Kembali Ditemukan di Garut, Seorang Warga Meninggal
Kasus Difteri Kembali Ditemukan di Garut, Seorang Warga Meninggal

Penyakit difteri kembali ditemukan di Garut, Jawa Barat. Seorang warga Kecamatan Samarang dilaporkan meninggal dunia setelah mengalami gejala difteri.

Baca Selengkapnya
43 Kasus Covid-19 Ditemukan di Bali, Warga Diimbau Terapkan Prokes
43 Kasus Covid-19 Ditemukan di Bali, Warga Diimbau Terapkan Prokes

Temuan kasus Covid-19 kembali memantik kekhawatiran. Di Bali, ditemukan 43 kasus sejak awal Desember 2024.

Baca Selengkapnya
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia
Kemenkes Sebut Pasien Covid-19 JN.1 di Batam Meninggal Dunia

Pasien mengembuskan napas terakhir di RS Embung Fatimah pada 18 Desember 2023.

Baca Selengkapnya
Bambang Kristiono Meninggal Diduga Akibat Serangan Jantung
Bambang Kristiono Meninggal Diduga Akibat Serangan Jantung

Bambang menghembuskan napas terakhir saat berada di Makassar, Sulawesi Selatan.

Baca Selengkapnya
Anggota DPRD Kenneth Wanti-Wanti Dinkes DKI, Gerak Cepat Tekan Penyebaran Cacar Monyet Jelang Pemilu 202
Anggota DPRD Kenneth Wanti-Wanti Dinkes DKI, Gerak Cepat Tekan Penyebaran Cacar Monyet Jelang Pemilu 202

Satu kasus terakhir dilaporkan pada 14 Oktober 2023 yang merupakan warga DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya
Jenazah Bambang Kristiono Dimakamkan di TPU San Diego Hills, Malam Ini
Jenazah Bambang Kristiono Dimakamkan di TPU San Diego Hills, Malam Ini

Namun, belum dipastikan secara pasti kapan Prabowo akan mengunjungi rumah Bambang yang berada di kawasan Bangka, Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya
Komisi IX DPR Minta Kemenkes Serius Tangani Kenaikan Kasus DBD
Komisi IX DPR Minta Kemenkes Serius Tangani Kenaikan Kasus DBD

Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi Partai Golkar, Dewi Asmara mengatakan, kasus DBD saat ini naik lebih tinggi dibandingkan tahun 2023.

Baca Selengkapnya
Dinkes DKI Temukan 2 Kasus Kematian Covid-19
Dinkes DKI Temukan 2 Kasus Kematian Covid-19

Dua kasus kematian baru dari pasien Covid-19 pada Desember 2023.

Baca Selengkapnya