Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kagum dengan Lalu Lintas Jakarta, Ini Momen Pembalap Formula E di Indonesia

Kagum dengan Lalu Lintas Jakarta, Ini Momen Pembalap Formula E di Indonesia Kagum dengan Lalu Lintas Jakarta, Ini Momen Pembalap Formula E di Indonesia. Instagram - Anies Baswedan

Merdeka.com - Beberapa hari lalu, para pembalap Formula E sudah berada di Jakarta. Sebanyak 18 pembalap dan 904 kru siap bertanding pada Sabtu (4/6/2022) mendatang.

Balapan mobil listrik itu nantinya akan mempertandingkan 22 pembalap dari 11 tim. Sirkuit Jakarta International E-Prix akan menjadi saksi balapan mobil listrik pertama di Indonesia ini.

Sebelum bertanding, beberapa pembalap mencoba menikmati kunjungannya di Tanah Air. Mereka pun banyak melihat hal-hal menarik di ibu kota.

Berikut momen-momen para pembalap Formula E di Jakarta. Simak!

Disambut Gubernur

kagum dengan lalu lintas jakarta ini momen pembalap formula e di indonesia

Instagram - Anies Baswedan

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan langsung menemui para rombongan pembalap yang pertama kali tiba di Indonesia. Pertemuan dengan para pembalap mobil listrik itu berlangsung dalam suasana santai.

Anies mengaku antusias ketika bertemu dengan para pembalap Formula E tersebut. Ia juga mengatakan pertemuan diisi dengan obrolan membahas cara mengemudikan mobil balap formula E yang ternyata lebih rumit.

"Dari ngobrol-ngobrol dengan mereka semalam makin mengonfirmasi bahwa mengemudikan mobil Formula E itu lebih rumit (dibanding Formula 1) karena harus memperhitungkan energi baterai," jelas Anies di akun Instagram pribadinya.

Pasar Barang Antik

kagum dengan lalu lintas jakarta ini momen pembalap formula e di indonesia

Instagram - Andre Lotterer

Setelah beberapa hari di Jakarta, salah satu pembalap ingin mencoba menjelajahi beberapa wilayah ibu kota. Salah satunya adalah Andre Lotterer yang mengunjungi pasar barang antik.

Pembalap tim Porsche itu mengunggah momen tersebut di akun Instagram pribadinya. Ia juga turut berfoto dengan penjual barang antik di sana.

"Making friends," jelasnya.

Kagum dengan Lalu Lintas

kagum dengan lalu lintas jakarta ini momen pembalap formula e di indonesia

Instagram - Andre Lotterer

Di unggahannya yang lain, ternyata pemenang 24 Hours of Le Mans ini juga mengamati bagaimana semrawutnya lalu lintas Jakarta. Dalam salah satu unggahan, ia memperlihatkan bagaimana hiruk pikuk perempatan di sebuah jalan sempit.

Andre kagum bagaimana kreatifnya masyarakat Jakarta dalam mengatur lalu lintas jalanan. Ia salut dengan sebuah box kayu yang digunakan untuk pembatas jalan.

"This is not just a box in the middle of the crossing. It's a road divider for the traffic," tulisnya dengan tanda jempol ke atas. (mdk/dem)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Momen Marc Marquez saat Ikut Parade MotoGP Mandalika 2024, Takjub Melihat Antusiasme Warga yang Ingin Menyapa Para Rider
Momen Marc Marquez saat Ikut Parade MotoGP Mandalika 2024, Takjub Melihat Antusiasme Warga yang Ingin Menyapa Para Rider

Marc Marquez, senang bisa turut serta dalam parade MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika pada Rabu (25/9/2024).

Baca Selengkapnya
Momen Unik dan Lucu Para Pembalap Jelang MotoGP Mandalika 2023, Isi Bensin Eceran hingga Jogging Sore di Sirkuit
Momen Unik dan Lucu Para Pembalap Jelang MotoGP Mandalika 2023, Isi Bensin Eceran hingga Jogging Sore di Sirkuit

Jelang MotoGP Mandalika 2023, para pembalap di berbagai negara sudah tiba di Lombok, Nusa Tenggara Barat.

Baca Selengkapnya
Antusiasme Masyarakat Dunia Jelang Pertamina MotoGP 2023 di Mandalika
Antusiasme Masyarakat Dunia Jelang Pertamina MotoGP 2023 di Mandalika

Ajang ini akan menjadi gelaran tahun kedua, di Sirkuit Pertamina Mandalika, Lombok, pada 13-15 Oktober 2023.

Baca Selengkapnya
Gagahnya Member The Dudas Minus One Keliling Lombok Pakai Motor Jadul, Sempat ke Sirkuit Mandalika
Gagahnya Member The Dudas Minus One Keliling Lombok Pakai Motor Jadul, Sempat ke Sirkuit Mandalika

Raffi berangkat ke Lombok bersama sahabat-sahabatnya, seperti Gading Marten, Desta, dan Ariel NOAH.

Baca Selengkapnya
Malam Takbiran Lalu Lintas Bundaran HI Padat, Polisi Tegur Pemotor Tak Pakai Helm
Malam Takbiran Lalu Lintas Bundaran HI Padat, Polisi Tegur Pemotor Tak Pakai Helm

Kepada para pengemudi untuk tetap tertib berlalu lintas selama berkendara

Baca Selengkapnya
Viral Mobil
Viral Mobil "F1" Kedapatan di Jalan Raya Jakarta, Begini Penampakannya yang Curi Perhatian

Sebuah mobil "F1" terlihat sedang beroperasi di jalan raya Jakarta. Munculnya mobil BAC Mono itu sontak mencuri perhatian.

Baca Selengkapnya
Juara Dunia MotoGP ini Takjub dengan Dukungan Penggemar Indonesia, Pacu Semangatnya Jelang Balapan di Sirkuit Mandalika
Juara Dunia MotoGP ini Takjub dengan Dukungan Penggemar Indonesia, Pacu Semangatnya Jelang Balapan di Sirkuit Mandalika

Menjelang MotoGP Mandalika 2024, Fabio Quartararo keliling Kota Mataram dengan mengendarai motor Yamaha XMAX.

Baca Selengkapnya
Kocak! Pembalap Aprilia Racing Aleix Espargaro Dapat Julukan 'Pak RT' dari Fans MotoGP di Indonesia, Ternyata ini Alasannya
Kocak! Pembalap Aprilia Racing Aleix Espargaro Dapat Julukan 'Pak RT' dari Fans MotoGP di Indonesia, Ternyata ini Alasannya

Alasan fans MotoGP di Indonesia memberikan julukan 'Pak RT' kepada Aleix Espargaro.

Baca Selengkapnya
Wajah Semringah Sopir Asal Papua saat Ceritakan Momen Traveling ke Jakarta dan Solo, Banyak Gedung Tinggi
Wajah Semringah Sopir Asal Papua saat Ceritakan Momen Traveling ke Jakarta dan Solo, Banyak Gedung Tinggi

Sebuah video memperlihatkan seorang sopir asal Papua yang bercerita tentang perjalannya saat traveling ke Jakarta dan Solo.

Baca Selengkapnya
Tempuh Ribuan Kilo Perjalanan, Aksi Wanita Mudik dengan Motor dari Bali ke Jakarta Ini Bikin Salut
Tempuh Ribuan Kilo Perjalanan, Aksi Wanita Mudik dengan Motor dari Bali ke Jakarta Ini Bikin Salut

Momen-momen perjalanan yang dibagikan tersebut sontak membuat publik terpukau dan salut.

Baca Selengkapnya
FOTO: Pawai Rombongan Atlet Olimpiade Paris 2024 Ramaikan Jalan Protokol Jakarta
FOTO: Pawai Rombongan Atlet Olimpiade Paris 2024 Ramaikan Jalan Protokol Jakarta

Pawai tersebut dilakukan sebelum bertemu dengan Presiden Joko Widodo di Istana Negara.

Baca Selengkapnya