Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mau dipakai di kampung, AHM angkut 1.100 motor pemudik

Mau dipakai di kampung, AHM angkut 1.100 motor pemudik Motor Pemudik (foto: AHM)

Merdeka.com - Agar sepeda motor Honda yang dimiliki para pemudik bisa digunakan di kampung halamannya saat Hari Raya Idul Fitri nanti, AHM mengangkut 1.100 motor pemudik untuk diantar ke kota tujuan pemudik, yaitu Yogyakarta dan Semarang.

di kampung ahm angkut 1

Lewat program Mudik-Balik Bareng Honda (MBBH) 2015, PT Astra Honda Motor (AHM) tidak hanya mengantar para pemudik agar aman dan nyaman sampai ditujuan dengan menggunakan sarana transportasi bus eksekutif dan kereta api, akan tetapi memanjakan pelanggannya dengan mengantarkan sepeda motor para pemudik agar bisa dipakai di kampung halaman saat Lebaran nanti.

Sepeda motor Honda milik peserta program MBBH 2015 yang berjumlah 1.100 unit tersebut di berangkat dari Pulomas, Jakarta Timur pada (11/7) dengan menggunakan 22 unit truk pengangkut motor menuju Yogyakarta dan Semarang.

di kampung ahm angkut 1

"Seperti layaknya mengangkut sepeda motor baru, motor Honda milik peserta program MBBH ini dikemas sedemikian rupa agar aman sampai kota yang dituju," ungkap GM Honda Customer Care Center Division AHM Istiyani S.

Pada program MBBH tahun ini, AHM telah memberangkatkan 22 truk pengangkut sepeda motor dengan kapasitas total 1.100 unit, 30 armada bus eksekutif serta 2 unit rangkaian Kereta Api Indonesia yang siap mengantarkan pemudik menuju kota tujuan. Dengan total Peserta pemudik MBBH 2.260 orang dan 1.100 sepeda motor.

(kpl/nzr/fjr) (mdk/)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Honda Menanggapi Spekulasi Tentang Motor Listrik di IKN
Honda Menanggapi Spekulasi Tentang Motor Listrik di IKN

PT Astra Honda Motor (AHM) menyinggung soal penggunaan motor listrik pada Ibukota Nusantara (IKN). Yuk simak!

Baca Selengkapnya
FOTO: Ratusan Motor Peserta Mudik Gratis Kemenhub Siap Diberangkatkan dari Terminal Pondok Cabe
FOTO: Ratusan Motor Peserta Mudik Gratis Kemenhub Siap Diberangkatkan dari Terminal Pondok Cabe

Program mudik gratis bagi pengendara motor ini menjadi salah satu upaya menekan angka kecelakaan saat arus mudik Lebaran.

Baca Selengkapnya
FOTO: Ratusan Pemudik Kembali ke Jakarta Naik Kapal Perang TNI AL
FOTO: Ratusan Pemudik Kembali ke Jakarta Naik Kapal Perang TNI AL

KRI Banda Aceh-593 yang belayar dari Surabaya, Jawa Timur, dan Semarang, Jawa Tengah, itu membawa 810 pemudik serta 181 unit sepeda motor.

Baca Selengkapnya
FOTO: Arus Balik Lebaran, Ribuan Pemudik Tiba Kembali di Jakarta Naik KM Dobonsolo
FOTO: Arus Balik Lebaran, Ribuan Pemudik Tiba Kembali di Jakarta Naik KM Dobonsolo

KM Dononsolo membawa sebanyak 1.705 orang penumpang dan 663 unit sepeda motor.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Ribuan Pemudik Pulang Kampung Naik Kapal Perang KRI Banda Aceh
FOTO: Potret Ribuan Pemudik Pulang Kampung Naik Kapal Perang KRI Banda Aceh

TNI AL menggelar mudik gratis menggunakan kapal perang KRI Banda Aceh-593 dengan tujuan Semarang dan Surabaya.

Baca Selengkapnya