Mengintip KTM RC390 lebih dekat
Merdeka.com - Belum lama ini KTM merilis motor sport terbarunya khusus untuk ajang balap ADAC Junior Cup 2014 di Jerman yakni KTM RC390. Motor balap yang nantinya akan dijadikan acuan model Duke 200 full-fairing terbaru ini sangat dekat dengan Duke 390.
Untuk sementara, model RC390 versi balap ini masih diproduksi secara khusus dan terbatas namun dari kabar yang santer beredar bahwa untuk produk massalnya dipersiapkan sekitar awal tahun 2014 mendatang.
-
Kenapa KTM mulai memproduksi motor? Setelah perang berakhir, permintaan akan perawatan kendaraan militer menurun, sehingga Trunkenpolz mulai mencari peluang baru.
-
Apa jenis motor pertama yang dibuat KTM? Pada tahun 1951, bersama rekannya Ernst Kronreif, mereka membuat sepeda motor pertama KTM, R100, yang menggunakan mesin Fichtel & Sachs Rotax.
-
Kapan bengkel KTM didirikan? Sejarah KTM bermula pada tahun 1934 di sebuah bengkel kecil di Mattighofen, Austria, yang didirikan oleh Johann Trunkenpolz.
-
Kapan Kymco mulai produksi skuter? KYMCO didirikan pada tahun 1963 dengan nama Kwang Yang Motor Co., Ltd., dan pada awalnya fokus pada produksi suku cadang untuk Honda. Dengan keahlian manufaktur dan pemahaman mendalam tentang teknologi skuter Honda, Kymco mulai memproduksi skuter lengkap pertama mereka pada tahun 1970.
-
Kapan Honda CBR150R dirilis? Honda CBR150R 2015 - Rp9.000.000 Honda CBR150R menawarkan performa unggul dengan desain sporty yang agresif.
-
Dimana bengkel KTM pertama didirikan? Sejarah KTM bermula pada tahun 1934 di sebuah bengkel kecil di Mattighofen, Austria, yang didirikan oleh Johann Trunkenpolz.
Tidak hanya sebatas itu, langkah KTM untuk menjadikan salah satu motor balapnya bisa dirasakan oleh khalayak umum juga menghempaskan kabar bahwa nantinya sportbike full-fairing Duke 200 untuk 2014 juga akan mengusung desain bodywork yang mirip dengan RC390 ini.
Namun tentu saja untuk varian Duke 200 yang menjadi produk massal harus menggunakan spesifikasi, fitur-fitur standar dari RC390 yang ada saat ini.
Motor balap yang menggendong mesin 373cc silinder tunggal, 4-klep dengan sistem DOHC berpendingin cairan ini mampu menghasilkan tenaga sebesar 38 hp. Dilengkapi pula dengan sistem pembuangan dari merk ternama yakni Akrapovic berbahan titanium.
Untuk sektor kaki-kaki, baik depan maupun belakang mengandalkan merk WP dimana fork depan berdiameter 43mm dan belakang monoshock. Untuk perangkat rem depan menggunakan kaliper 4-piston sedangkan belakang single piston dimana masing-masing diameter disc cakram depan 300mm dan belakang 230mm.
(kpl/abe) (mdk/)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Kawasaki Ninja ZX-25RR KRT Edition resmi hadir di Indonesia. Yuk simak selengkapnya!
Baca SelengkapnyaAerox menjadi salah satu motor yang diminati oleh anak muda. Yuk simak sejarah motor matic dengan gaya sporty ini sebagai berikut.
Baca SelengkapnyaCB125R terbaru ini menonjol dengan desain yang lebih agresif dan modern
Baca SelengkapnyaRencana pengembangan motor bebek ini tidak dilakukan sendiri oleh Kawasaki
Baca SelengkapnyaSalah satu yang menarik perhatian adalah Suzuki yang memperkenalkan model DR-Z4S dan DR-Z4SM.
Baca SelengkapnyaPT Astra Honda Motor (AHM) memperbarui desain dari salah satu motor sport terpopuler, yaitu new CBR150R, untuk memberikan kesan yang lebih segar.
Baca Selengkapnya8 Motor Tercepat di Dunia, Bisa Tembus 400 Km/jam!
Baca Selengkapnya8 Motor Tercepat di Dunia, Bisa Tembus 400 Km/jam!
Baca SelengkapnyaKawasaki memperkenalkan playbike KLX110 model 2025 dengan warna lebih segar. Yuk simak!
Baca Selengkapnya