Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Agus Suparmanto dan Teten Masduki Merapat ke Istana

Agus Suparmanto dan Teten Masduki Merapat ke Istana Teten Masduki di Afganistan. ©2018 Twitter Pramono Anung

Merdeka.com - Sejumlah tokoh masih berdatangan ke Istana Negara, Jakarta Pusat, Selasa (22/10). Salah satunya adalah Teten Masduki.

Pantauan di lokasi, Teten tiba pada pukul 16.31 WIB. Dirinya melambaikan tangan ke arah media dengan wajah yang terlihat sumringah.

Sebelum Teten, datang lebih dulu politikus Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Agus Suparmanto. Agus sempat tersenyum seraya melambaikan tangan ke para wartawan.

Hingga petang ini para tokoh masih berada di dalam bertemu Presiden Jokowi. Beberapa di antaranya sudah keluar dan mengungkapkan pembahasannya dengan Jokowi terkait bidang kementerian.

Pada Rabu (23/10) besok, Presiden Joko Widodo akan mengumumkan resmi kabinet kerja jilid II. Sejak kemarin hingga sekarang, kepala negara memanggil calon menterinya kepada publik. (mdk/did)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sederet Tokoh Berbatik Semringah Datangi Rumah Prabowo, Calon Menteri?
Sederet Tokoh Berbatik Semringah Datangi Rumah Prabowo, Calon Menteri?

Kehadiran mereka di tengah kabar pengumuman calon-calon menteri yang masuk ke dalam daftar kabinet Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Prabowo Balas Hormat Kasad Maruli, Salam Komando dengan Jenderal Senior Kopassus
VIDEO: Prabowo Balas Hormat Kasad Maruli, Salam Komando dengan Jenderal Senior Kopassus

Prabowo langsung menyapa para tamu yang hadir termasuk Kasad, Kasal, Kasau dan Mantan Panglima TNI.

Baca Selengkapnya
Momen Hangat Ketum Parpol Pendukung Ganjar-Mahfud Duduk Bareng Dalam Satu Bus Menuju KPU
Momen Hangat Ketum Parpol Pendukung Ganjar-Mahfud Duduk Bareng Dalam Satu Bus Menuju KPU

Mardiono tiba pada pukul 09.53 WIB dengan berjalan kaki karena situasi jalan yang sangat padat dan macet.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Langkah Menhan Sjafrie Terhenti Ada Jenderal Senior Darah Kopassus Agum-Hendropriyono
VIDEO: Langkah Menhan Sjafrie Terhenti Ada Jenderal Senior Darah Kopassus Agum-Hendropriyono

Sjafrie terlihat menghampiri para pensiunan jenderal darah Kopassus, seperti Agum Gumelar dan Hendropriyono

Baca Selengkapnya
Jenderal Bintang Empat Mantan Kepala Intelijen Ikut Pembekalan Calon Menteri Prabowo di Hambalang
Jenderal Bintang Empat Mantan Kepala Intelijen Ikut Pembekalan Calon Menteri Prabowo di Hambalang

Hal ini disampaikan oleh Komandan Detasemen Pengawalan Khusus Menhan Prabowo Subianto yakni Letkol Inf. G. Borlak

Baca Selengkapnya