Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Asik ditemani Kopi dan Ketan Punel, Gus Ipul Ngobrol bola bareng 'El Loco'

Asik ditemani Kopi dan Ketan Punel, Gus Ipul Ngobrol bola bareng 'El Loco' Gus ipul bersama Cristian Gonzales dalam jamuan ngopi bareng di D,Bungkul. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Jadwal kampanye pasangan calon (Paslon) Gubernur Jawa Timur, Saifullah Yusuf-Puti Guntur Soekarno sangat padat. Meski demikian, Calon Gubernur (Cagub) nomor urut satu, Saifullah Yusuf menyempatkan diri untuk ngobi bareng dengan mantan Pemain Tim Nasional (Timnas), Cristian Gonzales.

Pertemuan mereka terlihat sangat santai, ditemani kopi dan ketan punel, kedua tokoh beda profesi ini terlihat gayeng dengan ngobrol santai. Gonzales merupakan tokoh sepakbola yang memiliki jasa menaikan citra sepakbola nasional di dunia internasional. Dengan keputusan untuk naturalisasi dan menjadi penduduk Indonesia, peran Gonzales dalam dunia sepakbola semakin naik. Bahkan Gonzales menjadi idola masyarakat Indonesia karena gol-gol yang diciptakan.

Di sisi lain, Gus Ipul panggilan Saifullah Yusuf merupakan Wakil Gubernur Jawa Timur yang ingin berjuang untuk menjabat sebagai Gubernur. Kemampuan di dunia pemerintahan membuat Gus Ipul memiliki kewajiban untuk menata Jawa Timur menjadi lebih baik. Ada keinginan untuk mensinergikan kebijakan-kebijakan lama yang mendapatkan apresiasi pemerintah pusat, bahkan dunia. Kemudian menggandengkan dengan kebijakan-kebijakan baru untuk membuat Jatim menjadi lebih baik.

Salah satu perhatian untuk mengembangkan potensi Jatim adalah dunia olahraga. Gus Ipul mengaku memiliki konsep khusus dalam meningkatkan prestasi sepakbola. Jatim yang terkenal sebagai barometer sepakbola tanah air harus melakukan pembenahan-pembenahan, baik internal maupun eksternal. "Harus ada potensi pengembangan sepakbola di Jawa Timur," katanya saat berdampingan dengan Cristian 'el loco' Gonzales dan istrinya, Eva Gonzales di warung Ketan Punel, Surabaya.

christian gonzales dan gus ipul

Christian Gonzales dan Gus Ipul ©2018 Merdeka.com/Arif Ardlyanto

Gus Ipul bercerita, selama ini banyak prestasi yang diperoleh Jatim dari sepakbola. Prestasi diperoleh dari kegigihan anak-anak Jatim untuk mengasah ketrampilan masing-masing. Meskipun, secara infrastruktur belum memenuhi standar internasional, tetapi karena ada 'niat" untuk maju, maka anak-anak muda Jatim mampu bersaing ditingkat internasional.

Dengan melihat potensi yang ada, Wakil Gubernur ini ingin sepakbola menjadi komunitas pengembangan khusus. Bahkan, perlu ada satu skema untuk menjadikan sepakbola sebagai enternainment bagi masyarakat Jawa Timur. Untuk menuju kearah itu, Gus Ipul ingin melakukan pembenahan mulai SSB (Sekolah Sepak Bola), kemudian membenahi kompetisi-kompetisinya.

Niat ini, lanjut Gus Ipul sangat berpeluang terwujud, apalagi di setiap kabupaten/kota sudah memiliki stadion-stadion berkapasitass nasional, bahkan internasional. Meski demikian, suami Fatmawati ini ada pembenahan lapangan-lapangan sepakbola yang berada di desa-desa. Kebijakan ini akan memberikan peluang kepada anak-anak dari desa untuk bisa maju dan berkembang di dunia sepakbola.

Di desa, papar Gus Ipul, sebenarnya banyak talenta-talenta yang bagus, tetapi mereka tidak bisa mengaplikasikan dikarenakan tidak memiliki infrastruktur. Untuk itu, infrastruktur menjadi pedoman awal dalam pengembangan sepakbola tanah air. "Saya ingin di desa-desa ada lapangan yang standar, supaya potensi desa juga bisa terakomudir dengan baik," ujar Keponakan Gus Dur ini. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Berjersey Ronaldo, Momen Gocekan Jan Ethes Bikin 'Gawang' Jokowi Bobol
Berjersey Ronaldo, Momen Gocekan Jan Ethes Bikin 'Gawang' Jokowi Bobol

Skil mengolah bola Jan Ethes terbilang baik hingga berhasil mengolongi celah kaki sang kakek.

Baca Selengkapnya
Momen Jenderal Bintang 3 Makan Sate di Warung Kaki Lima, Romantis Bareng Istri Bak Remaja Lagi Kasmaran
Momen Jenderal Bintang 3 Makan Sate di Warung Kaki Lima, Romantis Bareng Istri Bak Remaja Lagi Kasmaran

Pensiunan jenderal bintang tiga Polri ajak istri malam mingguan di warung kaki lima.

Baca Selengkapnya
6 Potret Ganteng El Rumi saat Hadir di Kongres PSSI, Kini jadi Presiden Klub Sepak Bola
6 Potret Ganteng El Rumi saat Hadir di Kongres PSSI, Kini jadi Presiden Klub Sepak Bola

Penampilan El Rumi menjadi salah satu yang mencuri perhatian. Tak hanya ganteng, El Rumi tampak tampil berwibawa dalam balutan busana jas yang dia kenakan.

Baca Selengkapnya
Hadiri Fun Football, Kaesang Optimis Jagoannya Unggul di Pilkada Boyolali 2024
Hadiri Fun Football, Kaesang Optimis Jagoannya Unggul di Pilkada Boyolali 2024

Kaesang percaya pasangan ini memiliki peluang besar untuk menang di pilkada mendatang.

Baca Selengkapnya
Di Balik Bintang 4 di Pundak, Ternyata Sosok Asli Agus Andrianto Terungkap
Di Balik Bintang 4 di Pundak, Ternyata Sosok Asli Agus Andrianto Terungkap

Siapa sangka, di balik penampilannya yang gagah, ada sikap asli Agus saat beristirahat di kediaman pribadi yang diungkap sang istri ke publik.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Gibran Pakai Jersey 'Samsul' & Sarungan Futsal Bareng Gus se-Jawa di Cirebon
VIDEO: Gibran Pakai Jersey 'Samsul' & Sarungan Futsal Bareng Gus se-Jawa di Cirebon

Putra sulung Presiden Joko Widodo atau Jokowi itu mencetak dua gol dalam pertandingan itu.

Baca Selengkapnya
Kaesang Temui Wali Kota Gorontalo, Ini yang Dibahas
Kaesang Temui Wali Kota Gorontalo, Ini yang Dibahas

Mereka berbincang dilanjut dengan jamuan makan siang khas Gorontalo.

Baca Selengkapnya
Main Bareng Tim Legend PS Barito Putera, Kaesang Cetak 2 Gol
Main Bareng Tim Legend PS Barito Putera, Kaesang Cetak 2 Gol

Kaesang juga terlihat bermain melawan tim TKD Prabowo-Gibran Kalimantan Selatan.

Baca Selengkapnya
Momen Jenderal Polisi dan Istri Makan Papeda di Kampung Sepak Bola, Ada Cerita Unik Terungkap
Momen Jenderal Polisi dan Istri Makan Papeda di Kampung Sepak Bola, Ada Cerita Unik Terungkap

Berikut momen Jenderal Polisi dan istri makan papeda di kampung sepak bola.

Baca Selengkapnya
Momen Lucu Pak Bas Main Bola sama Jokowi, Mau Nendang Dipeluk Menteri dari Belakang
Momen Lucu Pak Bas Main Bola sama Jokowi, Mau Nendang Dipeluk Menteri dari Belakang

Presiden Jokowi dan Pak Bas menyempatkan bermain bola dengan anak-anak di Gorontalo, ada momen Pak Bas dipeluk sama Mentan.

Baca Selengkapnya
Wakapolri Ajak Istri dan Dua Anaknya Tampil Dangdutan Bareng, Suara Merdua dan Joget Luwes jadi Sorotan
Wakapolri Ajak Istri dan Dua Anaknya Tampil Dangdutan Bareng, Suara Merdua dan Joget Luwes jadi Sorotan

Potret kompak keluarga Wakapolri KOmjen Agus Andrianto tampil dangdutan bareng di sebuah acara makan malam.

Baca Selengkapnya