Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Balai Bahasa Papua Bantu Warga Papua Nugini Belajar Bahasa Indonesia

Balai Bahasa Papua Bantu Warga Papua Nugini Belajar Bahasa Indonesia Ilustrasi Indonesia. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Balai Bahasa Papua yang berkedudukan di Kota Jayapura membantu warga negara tetangga Papua Nugini atau PNG yang ingin belajar memahami bahasa Indonesia.

Peneliti Ahli Muda Balai Bahasa Papua, Sri Yono mengatakan bahwa Balai Bahasa Papua sebagai perpanjangan tangan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan mempunyai komitmen memartabatkan bahasa Indonesia.

Dia mengatakan, Balai Bahasa Papua tidak hanya melakukan penyuluhan bahasa Indonesia yang benar bagi masyarakat di Papua tetapi juga bagi orang asing yang ingin belajar bahasa Indonesia yang benar.

Menurutnya, tahun ini pemerintah negara tetangga PNG mengirim sebanyak empat orang warganya untuk belajar memahami bahasa Indonesia yang baik dan benar di Balai Bahasa Papua.

Dikatakan, duta besar PNG untuk Indonesia dalam mengunjungi Bali, Bahasa Papua dan tahun depan 12 pejabat pemerintahan PNG akan datang belajar bahasa Indonesia yang baik dan benar di Balai Bahasa Papua.

Tidak hanya bahasa, kata dia, warga negara tetangga PNG tersebut juga akan belajar tentang keanekaragaman budaya negara Republik Indonesia.

Ia menyayangkan masih banyak warga Indonesia yang belum mencintai bahasa Indonesia sebagai bahasa pemersatu padahal warga asing saja ingin belajar memahami bahasa Indonesia.

Fenomena yang terjadi saat ini bahasa Indonesia masih belum menjadi tuan rumah di negara kita sendiri. Hal tersebut nyata terlihat di ranah publik masih banyak tulisan bahasa asing yang notabene tidak dikunjungi oleh orang asing.

"Balai Bahasa Papua terus melakukan penyuluhan bahasa Indonesia yang baik dan benar kepada masyarakat Indonesia sebagai upaya memartabatkan bahasa Indonesia di negeri kita sendiri," tambah dia di Sorong, Jumat (13/12).

(mdk/ded)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
BKSAP DPR dan Deputi PM Papua Nugini Bertemu Bahas Investasi-Hilirisasi
BKSAP DPR dan Deputi PM Papua Nugini Bertemu Bahas Investasi-Hilirisasi

Menurut Putu, terbentuknya kerja sama Indonesia dengan Papua Nugini merupakan hal yang positif.

Baca Selengkapnya
Perkuat Hubungan Bilateral, Ketua DPR Teken MoU Kerja Sama dengan Ketua Parlemen Papua Nugini
Perkuat Hubungan Bilateral, Ketua DPR Teken MoU Kerja Sama dengan Ketua Parlemen Papua Nugini

Pertemuan ini bertujuan untuk memperkuat hubungan bilateral antar kedua negara hingga membahas potensi kerja sama ke depan.

Baca Selengkapnya
18 PNS dari Papua Barat Magang di Bappenas Hingga Kemenkeu, Ini Hasil Diraih
18 PNS dari Papua Barat Magang di Bappenas Hingga Kemenkeu, Ini Hasil Diraih

Seusai magang, seluruh peserta akan kembali ke daerah asal untuk mengimplementasi rencana aksi yang telah dibuat pada akhir program.

Baca Selengkapnya
Cara Ciamik Ketua DPR Jamu Delegasi Parlemen Pasifik
Cara Ciamik Ketua DPR Jamu Delegasi Parlemen Pasifik

DPR menampilkan wajah Indonesia dengan berbagai jamuan kepada delegasi Sidang ke-2 IPPP, beberapa waktu lalu.

Baca Selengkapnya
Prabowo dan PM Papua Nugini Bertemu, Ini yang Dibahas
Prabowo dan PM Papua Nugini Bertemu, Ini yang Dibahas

Anak muda di Papua Nugini diberi kesempatan untuk menjadi mahasiswa Universitas Pertahanan (Unhan) RI.

Baca Selengkapnya
Prabowo Janji dan Tawarkan Kerjasama Ini kepada PM Papua Nugini
Prabowo Janji dan Tawarkan Kerjasama Ini kepada PM Papua Nugini

Prabowo memberikan apresiasi atas pertemuan ini dan mengucapkan terima kasih kepada PM James

Baca Selengkapnya
Ini 10 Negara dengan Bahasa Terbanyak di Dunia, Indonesia Nomor Berapa?
Ini 10 Negara dengan Bahasa Terbanyak di Dunia, Indonesia Nomor Berapa?

Manusia merupakan makhluk sosial yang hidup secara berdampingan dan saling membutuhkan.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Lakukan Pendekatan Kesejahteraan, Percepatan Pembangunan Papua Dimulai Tahun Ini
Pemerintah Lakukan Pendekatan Kesejahteraan, Percepatan Pembangunan Papua Dimulai Tahun Ini

Presiden Jokowi menggelar rapat terbatas terkait pembangunan Papua.

Baca Selengkapnya
BKSAP DPR Inisiasi Forum Parlemen Indonesia-Afrika, Ini Tujuannya
BKSAP DPR Inisiasi Forum Parlemen Indonesia-Afrika, Ini Tujuannya

Wakil Ketua BKSAP DPR RI Putu Supadma Rudana menginisiasi pembentukan Forum Parlemen Indonesia-Afrika

Baca Selengkapnya
Kapolda Papua Gandeng Tokoh Adat untuk Rekrut 2.000 Pemuda jadi Bintara
Kapolda Papua Gandeng Tokoh Adat untuk Rekrut 2.000 Pemuda jadi Bintara

Polda Papua akan merekrut 2.000 pemuda untuk menjadi Bintara yang akan ditempatkan di polres

Baca Selengkapnya
Lanjutkan Langkah Jokowi, Prabowo Berencana Kunjungi Papua Nugini Usai Dilantik
Lanjutkan Langkah Jokowi, Prabowo Berencana Kunjungi Papua Nugini Usai Dilantik

Papua Nugini juga dianggap Prabowo memiliki filosofi hidup bernegara yang sama dengan Indonesia.

Baca Selengkapnya
Potret Dua Jenderal TNI-Polri Kompak Kunjungi Papua
Potret Dua Jenderal TNI-Polri Kompak Kunjungi Papua

Panglima TNI menumpang Pesawat TNI-AU Boeing A-7307. Dan Kapolri menggunakan Pesawat Garuda Indonesia Boeing 737-800.

Baca Selengkapnya