Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Uang Rp 5 M jemaah haji dari donatur Saudi disimpan di celana dalam

Uang Rp 5 M jemaah haji dari donatur Saudi disimpan di celana dalam Tiga jemaah haji Indonesia ditahan. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Tiga jemaah haji asal Indonesia ditahan di kantor polisi Amir Malik Abdul Aziz (AMAA) Madinah usai kedapatan membawa uang yang nomnalnya lebih dari lima miliar rupiah saat hendak pulang ke Indonesia. Uang tersebut disimpan di tas dan celana dalam.

Saat ini mereka masih menjalani pemeriksaan intensif di kantor polisi Bandara AMAA Madinah.

"20 Ribu Euro disimpan di celana dalam Ansharul Adhim Abdullah (pemilik uang)," ujar Kepala Daker Bandara Jeddah-Madinah Nurul Badruttamam di Bandara AMAA Madinah Senin malam (3/10).

Uang tersebut menurut Nurul berasal dari donatur Arab Saudi untuk pembangunan masjid, yayasan Islam dan panti yatim piatu.

"Uang tersebut berasal dari Syeikh Muhammad Alkhudiri, maktab dari Riyadh, tidak ada tanda terima," imbuh Nurul.

Total uang yang disumbangkan oleh seorang syeikh dari Arab Saudi tersebut berjumlah Rp 5,4 miliar lebih. Jumlah tersebut belum termasuk jumlah uang yang disimpan di dalam pakaian dalam Sri Wahyuni Rahayu, istri dari Ansharul Adhim Abdullah.

Sementara uang sekitar Rp 4 miliar dititipkan oleh Ansharul Adhim Abdullah kepada jemaah haji bernama Rochmat Kanapi Podo yang disimpan di dalam tas. Ketiganya adalah jemaah haji kloter SUB 39 Surabaya.

Awalnya si pemberi sumbangan, menurut Nurul tidak mau diminta datang untuk memberikan kesaksiannya atas sumbangan yang telah diberitakannya. Namun informasi terakhir, Syeikh Muhamamd Alkhudiri akan datang ke Bandara AMAA Madinah untu memberikan keterangan.

Rencananya hari ini, Selasa (4/10), 3 jemaah haji Indonesia tersebut akan didampingi oleh perwakilan Konjen Indonesia di Jeddah, Arab Saudi. Saat ini mereka masih didampingi oleh petugas haji PPIH Arab Saudi Ahmad Mukarram dan Ahmad Kurniawan.

Adapun jumlah uang yang diberikan kepada jemaah haji tersebut berupa lembaran 500 Euro 523 lembar, uang lembaran 100 Euro 765 lembar, 50 Euro 200 lembar dan 17.400 riyal dan uang 20.000 Euro disimpan di celana dalam Ansharul Adhim Abdullah. (mdk/sho)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cerita Jemaah Haji Asal Surabaya Kehilangan Tas Berisi Rp15 Juta, Ditemukan TKI Petugas Kebersihan Masjid Nabawi
Cerita Jemaah Haji Asal Surabaya Kehilangan Tas Berisi Rp15 Juta, Ditemukan TKI Petugas Kebersihan Masjid Nabawi

Wanita tersebut tak hapal hotel dan nomor telepon rekannya, karena semua ada di tas tersebut

Baca Selengkapnya
Tips Buat Jemaah Haji Agar Barang Bawaan Tak Ditahan Bea Cukai saat Pulang
Tips Buat Jemaah Haji Agar Barang Bawaan Tak Ditahan Bea Cukai saat Pulang

Banyak cara bagi para jemaah haji agar bisa meloloskan barang bawaannya. Bea Cukai mengingatkan aturan yang ada.

Baca Selengkapnya
Semringah Jemaah Haji Tiba di Makassar, Tampil Glamor & Berkilau Pakai 180 gram Emas
Semringah Jemaah Haji Tiba di Makassar, Tampil Glamor & Berkilau Pakai 180 gram Emas

Tradisi berpenampilan cetar dan bling-bling kerap dilakukan jemaah haji asal Debarkasi Makassar setibanya di Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Bea Cukai Intai Jemaah Haji Glamor Debarkasi Makassar, Barang Mewah dari Arab Saudi Jadi Target
Bea Cukai Intai Jemaah Haji Glamor Debarkasi Makassar, Barang Mewah dari Arab Saudi Jadi Target

Tampilan glamor sebagian jemaah haji Debarkasi Makassar menjadi perhatian Bea dan Cukai. Institusi ini akan memeriksa barang mewah yang dibeli di Arab Saudi.

Baca Selengkapnya
Heboh Jemaah Haji Asal Makassar Pakai Baju Lapis 15, Ternyata Ini Alasannya
Heboh Jemaah Haji Asal Makassar Pakai Baju Lapis 15, Ternyata Ini Alasannya

Jemaah haji asal Makassar mengenakan baju lapis 15. Alasannya bikin heboh.

Baca Selengkapnya
Jelang Kepulangan Koper Jemaah Haji Mulai Ditimbang, Ada yang Terpaksa Dibongkar Lagi
Jelang Kepulangan Koper Jemaah Haji Mulai Ditimbang, Ada yang Terpaksa Dibongkar Lagi

Munsiri mengatakan pihaknya terus memberikan sosialisasi agar koper yang dibawa jemaah tidak melebihi batas maksimal.

Baca Selengkapnya
Kasad Jenderal Dudung Periksa Kantong Anggota Brimob Tak Ada Dompet: Enggak Punya Duit Berarti ini?
Kasad Jenderal Dudung Periksa Kantong Anggota Brimob Tak Ada Dompet: Enggak Punya Duit Berarti ini?

Sebuah video memperlihatkan Kasad Dudung yang memeriksa kantong anggota Brimob untuk mencari dompet, namun yang ditemukan justru uang sejumlah Rp150 ribu.

Baca Selengkapnya
Perhatian, Jemaah Haji Dilarang Bawa Pulang Barang ini ke Tanah Air
Perhatian, Jemaah Haji Dilarang Bawa Pulang Barang ini ke Tanah Air

Daftar barang yang tidak boleh dibawa jemaah haji ke Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Terungkap, ini Sosok Pemilik Tas Berisi Uang Ratusan Juta yang Ditemukan Polisi Baik Aiptu Supriyanto di Rest Area
Terungkap, ini Sosok Pemilik Tas Berisi Uang Ratusan Juta yang Ditemukan Polisi Baik Aiptu Supriyanto di Rest Area

Tas pemudik yang berisi uang ratusan juta rupiah itu tertinggal tergantung di sebuah toilet rest area.

Baca Selengkapnya
Viral Jemaah Haji Tampil Glamor saat Sampai di Tanah Air, Pakai Perhiasan hingga 180 gram
Viral Jemaah Haji Tampil Glamor saat Sampai di Tanah Air, Pakai Perhiasan hingga 180 gram

Jemaah haji asal Makassar tampil glamor saat pulang dari haji. Ia memakai perhiasan seberat 180 gram.

Baca Selengkapnya
Gara-Gara Bawa Ini, Koper Bagasi Jemaah Haji Dibongkar Petugas Bandara Jeddah
Gara-Gara Bawa Ini, Koper Bagasi Jemaah Haji Dibongkar Petugas Bandara Jeddah

Petugas melihat ada barang yang mencurigakan, untuk kemudian langsung mengambil koper tersebut dan mengamankannya.

Baca Selengkapnya
Perhiasan hingga Uang Penumpang Pesawat di Koper Dicuri, Petugas Bagasi sampai Porter Terlibat
Perhiasan hingga Uang Penumpang Pesawat di Koper Dicuri, Petugas Bagasi sampai Porter Terlibat

Barang berharga tersebut, yakni satu buah cincin emas, dua cincin emas berlian, uang USD 300 dan uang SGD 300.

Baca Selengkapnya