Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bawaslu Akui Gaji Panwascam Tak Sebanding dengan Risiko

Bawaslu Akui Gaji Panwascam Tak Sebanding dengan Risiko Anggota Bawaslu, ‎Fritz Edward Siregar. ©2020 Merdeka.com/Yan Muhardiansyah

Merdeka.com - Anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum RI, Fritz Edward Siregar, mengatakan, mereka menyadari gaji yang diterima Panitia Pengawas Kecamatan tidak sebanding dengan risiko, waktu, dan tenaga yang diluangkan.

"Namun hanya itu (besaran gaji) yang kami bisa. Kan KPU dan Bawaslu sudah terkunci dengan peraturan menteri keuangan terkait dengan honor dan segala macamnya, dan kami tidak bisa melebihinya," kata, dia saat mengunjungi Badan Pengawas Pemilu Pariaman, Sumatera Barat, dan beraudiensi dengan Panitia Pengawas Kecamatan setempat di Pariaman, dilansir Antara, Rabu (4/11).

Namun, katanya, mereka telah mencoba membantu dengan memberikan sejumlah fasilitas di antaranya asuransi serta perlengkapan alat pelindung diri. Meskipun hal itu, kata dia, tidak sebanding dengan kondisi pandemi saat ini namun dirinya tetap mengapresiasi pihak yang tetap menjalankan tugasnya dalam mengawasi pelaksanaan pesta demokrasi di daerahnya masing-masing.

Menurut dia, hal yang mendasari warga untuk ikut menjadi penyelenggara Pemilu dengan gaji yang sedikit tersebut karena ingin terlibat proses demokrasi dengan semangat untuk membela negara. "Saya yakin di lubuk hati paling dalam mereka ingin proses Pilkada berjalan sesuai dengan undang-undang," katanya.

Diketahui gaji ketua Panwascam mencapai Rp2,2 juta per bulan sedangkan gaji anggota Panwascam Rp1,9 juta per bulan. Pada kesempatan itu ia pun memotivasi Panwascam untuk tetap tegas mengawasi pelaksanaan Pilkada agar berjalan lancar, damai, dan sukses.

Ia menjelaskan, kedatangan dia ke Sumatera Barat untuk memeriksa kesiapan jajarannya untuk mengawasi pelaksanaan Pilkada baik untuk pemilihan gubernur maupun bupati dan walikota setempat.

"Saya juga melakukan pertemuan dan rapat dengan pemangku kepentingan di kehumasan," ujarnya.

Ia optimistis dan jajarannya siap melaksanakan tugas dalam mengawasi pelaksanaan Pilkada baik untuk pemilihan gubernur maupun bupati dan wali kota.

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gaji Pengawas Pilkada 2024, Lengkap Beserta Tugasnya
Gaji Pengawas Pilkada 2024, Lengkap Beserta Tugasnya

Dalam setiap penyelenggaraan pemilu, pengawas memiliki tugas utama untuk mengawasi tahapan demi tahapan.

Baca Selengkapnya
Gaji Panwaslu Pilkada 2024, Lengkap Beserta Tugasnya
Gaji Panwaslu Pilkada 2024, Lengkap Beserta Tugasnya

Panwaslu Pilkada 2024 memegang peranan penting dalam menjaga integritas dan kelancaran proses pemilihan.

Baca Selengkapnya
Gaji Panwaslu Desa Pilkada 2024 atau PKD, Segini Besarannya
Gaji Panwaslu Desa Pilkada 2024 atau PKD, Segini Besarannya

Gaji Panwaslu desa Pilkada 2024 alias PKD diatur dalam Surat Menteri Keuangan RI Nomor S-715/MK.02/2022.

Baca Selengkapnya
Gaji PKD Pilkada 2024 beserta Tugas dan Wewenangnya
Gaji PKD Pilkada 2024 beserta Tugas dan Wewenangnya

Bagi banyak orang, menjadi bagian dari PKD bukan hanya soal tanggung jawab, tetapi juga kesempatan untuk berkontribusi langsung dalam menjaga integritas pemilu.

Baca Selengkapnya
Masa Kerja Panwascam Pilkada 2024, Gaji, dan Syarat Pendaftarannya, Perlu Diketahui
Masa Kerja Panwascam Pilkada 2024, Gaji, dan Syarat Pendaftarannya, Perlu Diketahui

Panwascam bekerja dalam waktu yang telah diatur undang-undang.

Baca Selengkapnya
Kinerjanya Dikritik Megawati, Ini Tanggapan Bawaslu
Kinerjanya Dikritik Megawati, Ini Tanggapan Bawaslu

Bawaslu memastikan, mereka telah menjalankan apa yang menjadi tugasnya sebagai pengawas Pemilu.

Baca Selengkapnya
Segini Gaji Pengawas TPS yang Bakal Bantu Amankan Pelaksanaan Hari Pencoblosan
Segini Gaji Pengawas TPS yang Bakal Bantu Amankan Pelaksanaan Hari Pencoblosan

Pengawas TPS merupakan Petugas Pengawas Pemilihan yang diangkat oleh Panwas Kecamatan

Baca Selengkapnya
Tugas PKD Pilkada 2024 Lengkap dengan Honor dan Masa Kerjanya
Tugas PKD Pilkada 2024 Lengkap dengan Honor dan Masa Kerjanya

Beberapa tugas, wewenang, dan kewajiban anggota PKD dalam Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
Bawaslu Janji Tak Pandang Bulu Tindak Pelanggaran Pemilu, Jamin Suara di TPS Tak Berubah hingga Tingkat Nasional
Bawaslu Janji Tak Pandang Bulu Tindak Pelanggaran Pemilu, Jamin Suara di TPS Tak Berubah hingga Tingkat Nasional

Bawaslu berjanji menegakkan aturan sesuai perundang-undangan bila ditemukan pelanggaran Pemilu.

Baca Selengkapnya
Tidak Ingin Kecolongan Dalam Pengawasan Pemilu, Kapolres Rohul Pimpin Bimtek Panwascam
Tidak Ingin Kecolongan Dalam Pengawasan Pemilu, Kapolres Rohul Pimpin Bimtek Panwascam

Budi Setiyono menyampaikan tentang tata kerja Badan Pengawas Pemilu 2024 ini.

Baca Selengkapnya
KSP soal Usulan Bawaslu Pilkada 2024 Ditunda: Pemerintah Tetap Ikut Skenario Undang-Undang
KSP soal Usulan Bawaslu Pilkada 2024 Ditunda: Pemerintah Tetap Ikut Skenario Undang-Undang

KSP meminta penyelenggara Pemilu tetap fokus menjalankan tugas.

Baca Selengkapnya
2 Hari Jelang Pencoblosan Gaji Pegawai Bawaslu Dinaikan Jokowi, Ini Daftar Tunjangan Sesuai Jabatan
2 Hari Jelang Pencoblosan Gaji Pegawai Bawaslu Dinaikan Jokowi, Ini Daftar Tunjangan Sesuai Jabatan

Pemberian tunjangan bagi pegawai Bawaslu diberikan setiap bulan.

Baca Selengkapnya