Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BNN Kaji Wacana Legalisasi Arak Bali

BNN Kaji Wacana Legalisasi Arak Bali Arak Bali. ©2014 Merdeka.com

Merdeka.com - Gubernur Bali Wayan Koster mewacanakan melegalkan arak sebagai minuman tradisional khas Bali. Wacana itu mencuat saat rapat bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bali di Ruang Sidang Utama Gedung DPRD Provinsi Bali, Senin (11/2) lalu.

Keinginan Koster itu bukan tanpa alasan. Politisi PDIP itu ingin meningkatkan ekonomi kerakyatan berbasis budaya dengan branding lokal.

Wacana itu sedang dipertimbangkan Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Bali. Menurut Kepala Bidang Pemberantasan BNNP Bali AKBP Ketut Artha, wacana itu masih dipertimbangkan dengan pelbagai masukan.

"Bagaimana kira-kira perekonomian rakyat, dan bagaimana dampaknya, yang mana menguntungkan dan merugikan pasti akan dikaji lagi," kata Ketut Artha, saat di kantor BNNP Bali, Jumat (15/2).

kepala bnnp bali akbp ketut artha

Menurut Ketut Artha, legalisasi arak Bali itu baru wacana. Wacana itu nantinya akan dikaji BNN dengan DPRD Bali.

"Itu kan baru wacana, nanti terkait DPR dan sebagainya, pasti akan mengkaji mana yang terbaik, pasti seperti itu," ujar dia.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Megawati Kritik Pariwisata Bali Amburadul, Begini Respons Koster
Megawati Kritik Pariwisata Bali Amburadul, Begini Respons Koster

Megawati Soekarnoputri menyinggung pengelolaan pariwisata Bali yang tidak terkontrol.

Baca Selengkapnya
Gubernur Bali Wayan Koster Bertemu Heru Budi, Bahas Apa?
Gubernur Bali Wayan Koster Bertemu Heru Budi, Bahas Apa?

Koster dan Heru Budi meneken perjanjian kerja sama pengembangan provinsi daerah dan peningkatan pelayanan publik.

Baca Selengkapnya
Gubernur Bali Singgung Warga Ribut Saat Tarif Air Naik: Beli Pulsa Rp200.000 Tak Pakai Mikir
Gubernur Bali Singgung Warga Ribut Saat Tarif Air Naik: Beli Pulsa Rp200.000 Tak Pakai Mikir

Biaya administrasi pelanggan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Gianyar, Bali naik menjadi Rp10.000 per bulan.

Baca Selengkapnya
Mantan Gubernur Wayan Koster Diperiksa Polda Bali, Kabid Humas: Terkait Laporan Dugaan Korupsi
Mantan Gubernur Wayan Koster Diperiksa Polda Bali, Kabid Humas: Terkait Laporan Dugaan Korupsi

Mantan Gubernur Bali dan sekaligus Ketua DPD PDIP Bali, Wayan Koster diperiksa Polda Bali, Rabu (3/1). Dia diperiksa terkait laporan dugaan korupsi.

Baca Selengkapnya
Bali Turunkan Pajak Diskotek dan Kelab Malam, Jakarta Kapan?
Bali Turunkan Pajak Diskotek dan Kelab Malam, Jakarta Kapan?

Pemda Bali telah menggelar rapat bersama seluruh wali kota setempat untuk menyepakati besaran tarif pajak hiburan karaoke hingga spa di bawah 40 persen.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Pimpinan Rapat Paripurna DPR RI, 161 Orang Izin dan 132 Hadir
Cak Imin Pimpinan Rapat Paripurna DPR RI, 161 Orang Izin dan 132 Hadir

Rapat paripurna dipimpin oleh Wakil Ketua DPR RI Muhaimin Iskandar.

Baca Selengkapnya
Blak-blakan Wayan Koster soal Pemeriksaannya Terkait Kasus Korupsi
Blak-blakan Wayan Koster soal Pemeriksaannya Terkait Kasus Korupsi

Polda Bali mengatakan, terkait dugaan korupsi masih didalami kebenarannya karena hal itu baru sebatas laporan.

Baca Selengkapnya
Debat Pilkada Bali 2024 Berkonsep Balinese Tanpa Ballroom Mewah & Pendukung, KPUD: Jangan Gaya-Gaya Amerika
Debat Pilkada Bali 2024 Berkonsep Balinese Tanpa Ballroom Mewah & Pendukung, KPUD: Jangan Gaya-Gaya Amerika

KPUD ingin konsep debat Pilgub Bali harus sesuai kultur Bali.

Baca Selengkapnya
Wayan Koster PDIP: Baliho Ganjar-Mahfud di Bali Cuma Digeser Sebentar, Sudah Dipasang Lagi
Wayan Koster PDIP: Baliho Ganjar-Mahfud di Bali Cuma Digeser Sebentar, Sudah Dipasang Lagi

Koster menyebutkan, semua baliho dan bendera yang dicabut sudah kembali dipasang.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Profil Wayan Koster Ketua DPD PDIP Bali Tersangkut Dugaan Korupsi, Penolak Piala Dunia
VIDEO: Profil Wayan Koster Ketua DPD PDIP Bali Tersangkut Dugaan Korupsi, Penolak Piala Dunia

Mantan Gubernur Bali sekaligus Ketua DPD PDI-Perjuangan (PDIP) Bali, Wayan Koster diperiksa oleh Polda Bali.

Baca Selengkapnya
Diperiksa 3 Jam di Mapolda Bali, Wayan Koster Diminta Klarifikasi Kasus Dugaan Korupsi
Diperiksa 3 Jam di Mapolda Bali, Wayan Koster Diminta Klarifikasi Kasus Dugaan Korupsi

Wayan Koster diperiksa pada Rabu (3/1) sekitar pukul 10.00 WITA.

Baca Selengkapnya
Marak Pendatang Nakal & Berbisnis Ilegal, Cagub De Gadjah Sindir Kinerja Koster 5 Tahun Pimpin Bali
Marak Pendatang Nakal & Berbisnis Ilegal, Cagub De Gadjah Sindir Kinerja Koster 5 Tahun Pimpin Bali

Pendatang dari dalam atau luar negeri ke Bali kian banyak. Sayangnya, tak semua dari mereka benar-benar ingin berwisata melainkan berbuat kriminal.

Baca Selengkapnya