Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cegah Kerumunan, DPRD DIY Usul Malioboro Hingga Tugu Pal Putih Dilockdown

Cegah Kerumunan, DPRD DIY Usul Malioboro Hingga Tugu Pal Putih Dilockdown Jalan Malioboro. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - DPRD Kota Yogyakarta mengusulkan pemberlakukan lockdown di tiga kawasan yaitu Tugu Pal Putih, Jalan Malioboro dan Titik Nol Kilometer pada malam pergantian Tahun Baru 2021. Usulan lockdown tiga kawasan yang banyak diserbu wisatawan ini untuk mengantisipasi penularan Covid-19.

Anggota Komisi D, DPRD Kota Yogyakarta, Krisnadi Setyawan mengatakan bahwa menerapan lockdown di tiga kawasan tersebut sesuai dengan instruksi Gubernur DIY tentang pembatasan jam operasional. Dalam instruksinya, kata Krisnadi, Gubernur DIY membatasi hingga pukul 22.00 WIB.

"Meskipun sampai jam 22.00 kerumunannya kan sejak sore mereka (wisatawan) cuma nongkrong dan enggak jajan. Maka mending malam tahun baru dilockdown total, di kawasan Malioboro, Titik Nol, Tugu Pal Putih. Ini langkah putus asa," ujar Krisnadi saat dihubungi, Senin (28/12).

Krisnadi menerangkan bahwa usulan lockdown di tiga kawasan tersebut hanya diberlakukan selama 12 jam yaitu sejak pukul 18.00 hingga 06.00 WIB. Dengan dilockdown diharapkan kerumunan saat malam Tahun Baru 2021 tidak terjadi di tiga kawasan tersebut.

"Usulan ini telah menjadi rekomendasi resmi dari Panitia Khusus (pansus) Pengawasan Pelaksanaan Penanganan Covid-19. Ini akan dibacakan saat Paripurna. Apalagi kita lihat teman-teman petugas kewalahan kalau tidak direm," kata Krisnadi.

"Kita lihat teman-teman BPBD baik kabupaten atau kota bahkan DIY juga kewalahan. Kita tidak mau 2-3 minggu kedepan ada ledakan penularan," sambung Krisnadi.

Krisnadi menambahkan pihaknya optimis lockdown di tiga kawasan bisa diterapkan. Krisnadi mencontohkan di awal masa pandemi, kebijakan serupa pernah dilakukan yaitu dengan tidak membolehkan ada orang nongkrong di tiga kawasan itu.

"Saat bulan April kalau ada orang nongkrong diusir, kita bisa saat itu. Harusnya bisa kalau kita serius menutup atau pembatasan kerumunan sejak hari ini diumumkan," tegas Krisnadi.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Niat Lihat Lautan Awan Malah Lautan Manusia, Momen Para Wisatawan Ramai Berkunjung ke Dieng Ini Curi Perhatian
Niat Lihat Lautan Awan Malah Lautan Manusia, Momen Para Wisatawan Ramai Berkunjung ke Dieng Ini Curi Perhatian

Para pengunjung tampak memenuhi area wisata dataran tinggi Dieng.

Baca Selengkapnya
Akses Gerbang Teras Malioboro 2 Ditutup Berujung PKL dan Petugas Ricuh, Ini Kronologinya
Akses Gerbang Teras Malioboro 2 Ditutup Berujung PKL dan Petugas Ricuh, Ini Kronologinya

Insiden kericuhan sempat terjadi di Teras Malioboro 2 yang berada di Jalan Malioboro, Kota Yogyakarta, Sabtu (13/7) malam.

Baca Selengkapnya
Hindari Bentrokan, Warga DKI Diimbau Tak Konvoi saat Malam Tahun Baru
Hindari Bentrokan, Warga DKI Diimbau Tak Konvoi saat Malam Tahun Baru

Rencananya Pemprov DKI akan membuat Jakarnaval dan malam muda-mudi untuk memeriahkan momen pergantian tahun nanti.

Baca Selengkapnya
Catat, Konvoi Pemotor di Jakarta Malam Tahun Baru Bakal Diputarbalikkan Polisi
Catat, Konvoi Pemotor di Jakarta Malam Tahun Baru Bakal Diputarbalikkan Polisi

Polisi memastikan tidak ada penyekatan, hanya saja warga yang kedapatan konvoi diminta untuk putar balik.

Baca Selengkapnya
Sanksi Bagi Masyarakat yang Nekat Konvoi pada Malam Takbiran
Sanksi Bagi Masyarakat yang Nekat Konvoi pada Malam Takbiran

Latif mengatakan, pihaknya telah menyiapkan titik-titik penyekatan untuk menjaga masyarakat supaya tidak melakukan arak-arakan.

Baca Selengkapnya
Catat! Car Free Night Malam Tahun Baru dari Bundaran Senayan sampai Patung Kuda
Catat! Car Free Night Malam Tahun Baru dari Bundaran Senayan sampai Patung Kuda

sehingga kita melakukan car free night, yaitu dari Bundaran Senayan sampai dengan Patung Kuda," kata Kombes Pol Usman

Baca Selengkapnya
Catat Rekayasa Lalin Sekitar Wisata Jakarta di Malam Tahun Baru: Ancol, TMII hingga Kota Tua
Catat Rekayasa Lalin Sekitar Wisata Jakarta di Malam Tahun Baru: Ancol, TMII hingga Kota Tua

Polda Metro Jaya melakukan rekayasa lalu lintas di sekitar tempat wisata jelang malam tahun baru

Baca Selengkapnya
PKL dan Petugas Keamanan Teras Malioboro 2 Saling Pukul, Ini Penyebabnya
PKL dan Petugas Keamanan Teras Malioboro 2 Saling Pukul, Ini Penyebabnya

Polisi masih mendalami sebab awal kericuhan terjadi

Baca Selengkapnya
FOTO: Suasana Akses ke Puncak Bogor via Keluar Pintu Tol Gadog Sepi Selama Malam Tahun Baru 2024
FOTO: Suasana Akses ke Puncak Bogor via Keluar Pintu Tol Gadog Sepi Selama Malam Tahun Baru 2024

Penutupan jalur Puncak via akses keluar pintu Tol Gadog ditandai spanduk imbauan berisi informasi pengalihan arus selama malam Tahun Baru 2024.

Baca Selengkapnya
One Way Puncak Bogor Arah Jakarta Berlaku hingga Malam Nanti
One Way Puncak Bogor Arah Jakarta Berlaku hingga Malam Nanti

Polres Bogor memberlakukan one way arah Jakarta di Jalur Puncak mulai pukul 12.30 WIB.

Baca Selengkapnya
10 Usaha Pariwisata di Tangsel Dilarang Beroperasi Selama Ramadan, Tempat Makan Boleh Buka Terbatas
10 Usaha Pariwisata di Tangsel Dilarang Beroperasi Selama Ramadan, Tempat Makan Boleh Buka Terbatas

Pemerintah Kota Tangsel telah mengatur operasional tempat usaha pariwisata dan penyedia jasa makanan yang diberlakukan selama periode Ramadan.

Baca Selengkapnya
Malam Tahun Baru, Jalur Puncak Ditutup Sejak 31 Desember hingga 1 Januari 2024
Malam Tahun Baru, Jalur Puncak Ditutup Sejak 31 Desember hingga 1 Januari 2024

Mulai pukul 18.00 sampai 06.00 WIB dan arus kendaraan akan dialihkan ke jalur alternatif Jonggol dan Sukabumi.

Baca Selengkapnya