Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dialog dengan Fornas Bhinneka Tunggal Ika, Moeldoko beberkan cara merawat Pancasila

Dialog dengan Fornas Bhinneka Tunggal Ika, Moeldoko beberkan cara merawat Pancasila Moeldoko diskusi dengan Forum Nasional Bhinneka Tunggal Ika. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Forum Nasional Bhinneka Tunggal Ika melakukan diskusi dengan Kepala Staf Presiden Moeldoko di kantornya, Rabu (25/7). Dalam pertemuan itu, Forum Nasional Bhinneka Tunggal Ika melaporkan beragam kegiatan kepada Moeldoko mulai dari kegiatan historik run, pembuatan film lima serta beberapa DPD dan DPC yang sudah terbentuk.

Moeldoko didampingi Deputi 4 Kantor Staf Presiden Eko Sulistio dan staf khusus Kantor Staf Presiden Edi. Sementara dari Forum Nasional Bhinneka Tunggal Ika dihadiri Mayjend (purn) Gede Sugiartha, ketum Syaiful Rohim, sekjend Taufan Hunneman serta jajaran pengurus.

Taufan mengaku senang dapat berdialog dengan Jenderal (purn) Moeldoko. Sebab, melihat wawasan kebangsaan yang sangat dalam dari Moeldoko terkait memelihara Pancasila dan NKRI.

"Keberhasilan pemerintah melaksanakan 171 Pilkada baik di provinsi, kabupaten dan wali kota dengan kestabilan nasional yang terjaga merupakan satu keberhasilan luar biasa dari pemerintah saat ini," kata Taufan, dalam keterangan tertulisnya di Jakarta.

Di luar audensi tadi, Taufan, mengingatkan pentingnya persatuan dan kesatuan anak bangsa. Sehingga bangsa tidak terpecah belah.

"Modal nasional bangsa ini maju adalah persatuan sebab itu persatuan harus dijaga dan pertahankan," ujar dia.

Menurut Taufan, kehadiran Moeldoko memberikan amunisi baik bagi pemerintahan saat ini. Sebab, model pendekatan dilakukan Moeldoko yang persuasif, dialogis serta komunikatif mampu merangkul banyak kalangan.

"Sehingga saat ini kita bisa melihat ada kemajuan dalam iklim serta situasi bangsa lebih sejuk dan adem," katanya.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Moeldoko ke Pensiunan Jenderal: Jangan Sampai Gara-gara Politik kita Terpecah
Moeldoko ke Pensiunan Jenderal: Jangan Sampai Gara-gara Politik kita Terpecah

Moeldoko bertemu dengan purnawirawan TNI Akabri angkatan 81.

Baca Selengkapnya
Respons Jokowi soal Koalisi Indonesia Maju Adalah Timnya
Respons Jokowi soal Koalisi Indonesia Maju Adalah Timnya

Jokowi dan Prabowo makan bakso bersama usai menghadiri acara di Akademi Militer.

Baca Selengkapnya
Gelar Dialog Kebangsaan, PGI Undang Megawati Jadi Pembicara
Gelar Dialog Kebangsaan, PGI Undang Megawati Jadi Pembicara

Menurut Olly, pemaparan yang akan disampaikan oleh Megawati Soekarno Putri sangat penting untuk diketahui.

Baca Selengkapnya
Megawati Beri Pembinaan Ideologi Pancasila Kepada Para Menteri dan Pemangku Kebijakan
Megawati Beri Pembinaan Ideologi Pancasila Kepada Para Menteri dan Pemangku Kebijakan

Megawati Soekarnoputi menekankan agar semua unsur memaknai Pancasila dan mengaktualisasikannya dengan tindakan gotong royong.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Megawati Sapa Jokowi
VIDEO: Megawati Sapa Jokowi "Bapak Presiden" Izin Perkenalkan Salam Pancasila

Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri berpidato dalam Rakernas IV PDIP dengan tema 'Kedaulatan Pangan untuk Kesejahteraan Rakyat'.

Baca Selengkapnya
Sukses Salurkan Bantuan Pangan kepada Masyarakat, Bulog Siap Ditugaskan Kembali
Sukses Salurkan Bantuan Pangan kepada Masyarakat, Bulog Siap Ditugaskan Kembali

Presiden Joko Widodo hadir di Dumai memberikan kuis Pancasila kepada para keluarga penerima manfaat (KPM).

Baca Selengkapnya
Megawati Temui Paus Fransiskus di Vatikan, BPIP: Perkenalkan Pancasila ke Forum Internasional
Megawati Temui Paus Fransiskus di Vatikan, BPIP: Perkenalkan Pancasila ke Forum Internasional

Menurut Aris, kunjungan Megawati itu, merupakan bagian dari komitmen Indonesia mempromosikan dan mendorong aktualisasi nilai-nilai Pancasila.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Moeldoko Keras Bela Jokowi Buntut Jusuf Kalla Kritik Pedas Netralitas Presiden di Pilpres
VIDEO: Moeldoko Keras Bela Jokowi Buntut Jusuf Kalla Kritik Pedas Netralitas Presiden di Pilpres

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko merespons tegas pernyataan Wakil Presiden ke-10 dan ke-12, Jusuf Kalla yang mengkritik netralitas Presiden Jokowi di Pilpres 2

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Megawati Digandeng Jokowi dan Ganjar di Rakernas PDIP, Disambut Riuh Ribuan Kader
FOTO: Momen Megawati Digandeng Jokowi dan Ganjar di Rakernas PDIP, Disambut Riuh Ribuan Kader

Momen kompak Jokowi dan Ganjar menggandeng erat tangan Megawati seketika disambut riuh tepuk tangan ribuan kader.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Pimpin Upacara Hari Lahir Pancasila di Blok Rokan Riau
Presiden Jokowi Pimpin Upacara Hari Lahir Pancasila di Blok Rokan Riau

Adapun yang bertindak sebagai Komandan Upacara yakni, Kombes Pol Ananta Yudhistira.

Baca Selengkapnya
Rakernas PDIP IV, Megawati Diapit Jokowi dan Maruf Amin
Rakernas PDIP IV, Megawati Diapit Jokowi dan Maruf Amin

PDIP menggelar rapat kerja nasional (Rakernas) di JIExpo Kemayoran

Baca Selengkapnya
Jokowi Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Lubang Buaya
Jokowi Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Lubang Buaya

Upacara ini untuk mengenang jasa pahlawan revolusi.

Baca Selengkapnya