Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Diguyur hujan deras, jalan di Banyumas ambles

Diguyur hujan deras, jalan di Banyumas ambles Jalan di Banyumas ambles. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Hujan yang mengguyur wilayah Banyumas Jawa Tengah sejak Selasa (23/2) siang, menyebabkan ruas Jalan Raya Wangon yang berada di Desa Windunegara Kecamatan Wangon ambles. Akibatnya terjadi antrean panjang kendaraan yang melintasi ruas jalan tersebut..

Kepala Dusun 2 Desa Windunegara, Sinamuroto mengemukakan amblesnya jalan tersebut terjadi saat hujan deras di wilayah tersebut mulai pukul 14.00 WIB. Saat itu kendaraan yang melintas masih terbilang normal. Namun sekitar pukul 15.00 WIB, jalan yang menjadi jalur lintas dari pantai utara Jawa ke selatan tersebut, ambles.

Hingga akhirnya menyebabkan antrean panjang kendaraan yang melintas di jalur penghubung tersebut. "Tadi kejadiannya sekitar pukul 15.00 WIB, saat itu hujan sedang deras-derasnya dan menyebabkan jalannya ambles," katanya, Selasa (23/2).

Orang lain juga bertanya?

Jalan Raya Wangon tersebut selama ini kerap dilewati kendaraan berat yang berasal maupun hendak menuju jalur selatan seperti Kebumen, Yogyakarta, Solo melalui Rawalo hingga keluar di perempatan Buntu Banyumas. Kondisi jalan yang berkelok dan kontur tanah yang tidak rata membuat pengendara yang melintasi jalan tersebut harus berhati-hati, selain banyaknya lubang di jalan.

Untuk bisa kembali berjalan, akhirnya diberlakukan sistem buka tutup di jalur tersebut. "Tadi masalah antrean panjang bisa dipecahkan dengan sistem buka tutup dari dua arah, Ajibarang dan Wangon," jelasnya. (mdk/hhw)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Luapan Air Kali Baru di Depan Pasar Induk Kramat Jati Banjiri Jalan Raya Bogor, Lalu Lintas Macet Parah
FOTO: Luapan Air Kali Baru di Depan Pasar Induk Kramat Jati Banjiri Jalan Raya Bogor, Lalu Lintas Macet Parah

Banjir yang berasal dari luapan air Kali Baru itu menyebabkan akses Jalan Raya Bogor tergenang air setinggi 60 cm.

Baca Selengkapnya
Gara-Gara Motor Berteduh, Underpass Mampang Macet Mengular
Gara-Gara Motor Berteduh, Underpass Mampang Macet Mengular

Kemacetan terjadi karena para pengendara roda dua berteduh dari hujan di underpass Mampang.

Baca Selengkapnya
FOTO: Drainade Buruk, Lalu Lintas Jalan Utama Pamulang - Pondok Cabe Tersendat Karena Banjir
FOTO: Drainade Buruk, Lalu Lintas Jalan Utama Pamulang - Pondok Cabe Tersendat Karena Banjir

Genangan banjir yang merendam Jalan Dr. Setiabudi, Pamulang ini terjadi akibat buruknya sistem drainase di kawasan tersebut.

Baca Selengkapnya
Kapolri Beberkan Biang Kerok Penyebab Macet 12 Kilometer saat Mudik di Jalur Sumatera
Kapolri Beberkan Biang Kerok Penyebab Macet 12 Kilometer saat Mudik di Jalur Sumatera

Jalan lintas Sumatera terpantau macet parah sepanjang 12 kilometer pada Jumat (5/4) sore.

Baca Selengkapnya
Banjir Semarang Ganggu Arus Mudik Lebaran 2024
Banjir Semarang Ganggu Arus Mudik Lebaran 2024

Selain itu, kemacetan panjang juga terjadi di Jalan Arteri Yos Sudarso akibat kendaraan yang mengantre.

Baca Selengkapnya
FOTO: Banjir Parah Landa Jalur Penghubung Jakarta-Tangerang, Pemotor Andalkan Jasa Gerobak
FOTO: Banjir Parah Landa Jalur Penghubung Jakarta-Tangerang, Pemotor Andalkan Jasa Gerobak

Banjir terjadi setelah hujan mengguyur Jakarta selama semalaman. Kondisi itu diperparah dengan buruknya sistem drainase di kawasan tersebut.

Baca Selengkapnya
Cerita Pemotor Terpaksa Dorong Motor Saat Nekat Terabas Banjir Semarang
Cerita Pemotor Terpaksa Dorong Motor Saat Nekat Terabas Banjir Semarang

Banjir yang merendam Jalan Medoho belum seberapa parah di banding daerah lainnya.

Baca Selengkapnya
FOTO: Hujan Deras dan Angin Kencang Hambat Aktivitas Warga Jakarta
FOTO: Hujan Deras dan Angin Kencang Hambat Aktivitas Warga Jakarta

Hujan yang turun cukup deras mengguyur Jakarta ini juga disertai angin yang kencang.

Baca Selengkapnya
Jakarta Dikepung Macet Panjang Jelang Tengah Malam, Ini Titik-Titiknya
Jakarta Dikepung Macet Panjang Jelang Tengah Malam, Ini Titik-Titiknya

Jakarta dikepung kemacetan panjang jelang Rabu tengah malam.

Baca Selengkapnya
Penjelasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru Penyebab 'Lautan' Pasir Gunung Bromo
Penjelasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru Penyebab 'Lautan' Pasir Gunung Bromo

Pengunjung diimbau selalu waspada dan berhati-hati terutama saat terjadi hujan deras karena lautan pasir biasa terbawa saat hujan turun.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Banjir Rendam Jalan Kemang Raya, Lalu Lintas Tersendat
FOTO: Penampakan Banjir Rendam Jalan Kemang Raya, Lalu Lintas Tersendat

Guyuran hujan lebat menyebabkan kawasan Jalan Kemang Raya, Jakarta Selatan, terendam banjir, pada Kamis (4/1/2024) sore.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Banjir Parah di Cempaka Putih yang Bikin Motor Mogok dan Macet Panjang
FOTO: Penampakan Banjir Parah di Cempaka Putih yang Bikin Motor Mogok dan Macet Panjang

Banjir parah menggenangi kawasan Cempaka Putih, Jakarta Pusat, setelah hujan lebat mengguyur Ibu Kota sejak Kamis dini hari.

Baca Selengkapnya