Jalur Puncak Dipadati Kendaraan di Hari Pertama Lebaran 2022
Merdeka.com - Arus lalu lintas di Jalan Raya Puncak, Kabupaten Bogor kembali dipadati kendaraan saat hari pertama Hari Raya Idulfitri. Kemacetan terjadi akibat peningkatan volume kendaraan di beberapa ruas jalan pada Senin (2/ 5).
"Iya (kepadatan arus kendaraan), pertama adalah peningkatan volume kendaraan karena masyarakat sekitar melangsungkan halal bi halal," kata BKO Lantas Polres Bogor Iptu Ketut Agoeng saat dikonfirmasi merdeka.com.
Selain aktivitas pergerakan masyarakat yang melangsungkan halal bihalal di hari lebaran, kendaraan yang hendak berwisata di kawasan Puncak juga sudah mulai meningkat.
-
Kapan puncak arus mudik Lebaran? Arus mudik Lebaran diperkirakan terjadi pada 19-21 April 2023.
-
Kapan puncak arus balik Lebaran 2023 terjadi? PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 1.589.499 kendaraan kembali ke wilayah Jabotabek pada 24-29 April 2023 yang dipantau dari 4 Gerbang Tol (GT) Utama.
-
Apa yang terlihat di berbagai titik menjelang Lebaran? Kepadatan arus lalu lintas sudah terlihat di beberapa titik. Hal ini terlihat dari pantauan di Pos Terpadu Gerbang Tol Kalikangkung Semarang.
-
Moda transportasi apa yang paling banyak digunakan pemudik Lebaran 2023? Mobil pribadi digunakan paling banyak pemudik dengan jumlah pengguna mencapai (27,32 juta orang).
-
Siapa yang paling banyak melakukan perjalanan mudik Lebaran 2023? Libur Idul Fitri 1444 H Kemenhub menyebut, sebanyak 123,8 juta orang melakukan perjalanan mudik dan balik pada Lebaran 2023 di seluruh Indonesia.
-
Kenapa jumlah pemudik tahun ini meningkat? 'Dibanding tahun lalu, jumlah pemudik tahun ini naik sekitar 55%. Jumlah kendaraan juga meningkat drastis, sementara kapasitas jalan tidak banyak bertambah,' ujar Slamet dalam paparannya di Hotel Grand Kemang, Jaksel, Selasa (2/4).
"Kedua karena sudah mulai ada arus kendaraan wisata juga," ungkapnya.
Meski terjadi peningkatan volume kendaraan, lanjut Ketut, pihak Satlantas Kabupaten Bogor belum memberlakukan skema one way atau satu arah.
"Karena ada arus masyarakat yang melakukan halal bihalal jadinya kita tidak melaksanakan skema one way atau satu arah," ujarnya.
"Tidak ada, karena kalau kita berlakukan satu jalur kan, salah satu ada yang ditutup. jadi kasihan masyarakat yang melaksanakan halal bihalal," sambung Ketut.
Meski ada peningkatan volume kendaraan, namun arus lalu lintas masih bisa dikendalikan. Sebab tidak ada penumpukan.
Kemudian untuk sore ini, lanjut Ketut, volume kendaraan sudah berangsur normal. Adapun titik kemacetan diketahui berada di sepanjang ruas Jalan Megamendung sampai Pasar Cisarua.
"Sedari sebelum shalat Id (sudah mulai peningkatan volume kendaraan) tapi sore ini sudah kembali normal," tutupnya.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Polisi menerapkan pemeriksaan ganjil genap (gage) sebelum memasuki Jalur Puncak.
Baca SelengkapnyaPolres Bogor juga menempatkan 300 personel kepolisian untuk menangani lalu lintas di sepanjang jalur wisata Puncak untuk membantu para wisatawan.
Baca SelengkapnyaLonjakan kunjungan hotel sudah terlihat sejak hari pertama libur, yaitu Sabtu (14/9).
Baca SelengkapnyaKendaraan tersebut terdiri dari sepeda motor, mobil, hingga bus yang melintas sejak Jumat (13/9) hingga Senin (16/9).
Baca SelengkapnyaLebaran 2024, Arus Lalu Lintas Tol Jagorawi hingga Jawa Barat Meningkat
Baca SelengkapnyaLibur Panjang Kenaikan Isa Almasih, 10 Ribu Kendaraan Masuki Jalur Puncak
Baca SelengkapnyaPolisi memperkirakan, arus balik terjadi pada 26 Desember 2023.
Baca SelengkapnyaJutaan pemudik kendaraan roda dua mulai melintasi jalur Pantura di H-3 Lebaran.
Baca SelengkapnyaPukul 18.00 Wib, lalu lintas di dari dan ke arah Puncak akan ditutup karena di ruas itu akan diterapkan kebijakan car free night atau malam bebas kendaraan.
Baca SelengkapnyaKemenhub merinci jumlah kendaraan yang keluar Jabodetabek sebanyak 753.487 kendaraan dan 1.506.974 orang.
Baca SelengkapnyaPetugas kepolisian masih terus menerapkan kebijakan one way baik menuju Puncak maupun arah sebaliknya.
Baca SelengkapnyaAntrean panjang kendaraan juga terlihat di sejumlah jalur alternatif yang terdapat di sepanjang jalur Cipanas.
Baca Selengkapnya