Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi Tinjau Penataan Kawasan dan Pembangunan Terminal Multifungsi di Labuan Bajo

Jokowi Tinjau Penataan Kawasan dan Pembangunan Terminal Multifungsi di Labuan Bajo Jokowi di Labuan Bajo. ©2020 Muchlis Jr - Biro Pers Sekretariat Presiden

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meninjau sejumlah pengembangan prasarana yang berada di Kampung Ujung, Labuan Bajo, Kecamatan Komodo dalam kunjungannya ke Nusa Tenggara Timur (NTT), Kamis (1/10). Di lokasi tersebut, Jokowi meninjau perkembangan penataan kawasan setempat melalui pembangunan dan penataan jalan, pedestrian, tepi pantai, serta drainase pendukung.

"Di situ kita tata trotoarnya, pelabuhan lama yang semuanya kita rombak, kita pindah ke pelabuhan yang baru di Wae Kelambu. Kita harapkan tahapan yang pertama akan selesai di akhir tahun 2020 kemudian tahapan kedua akan selesai di tahun 2021," kata Jokowi dikutip dari keterangan tertulis.

Sebelum meninjau Kampung Ujung, Jokowi sejenak terlebih dahulu mengecek kawasan Pelabuhan Labuan Bajo. Dari Kampung Ujung, rangkaian kunjungan kerja Jokowi berlanjut pada peninjauan kawasan dan sarana gedung di Batu Cermin yang berjarak kurang lebih 5,3 kilometer dari lokasi peninjauan pertama.

Orang lain juga bertanya?

Kegiatan penataan di lokasi tersebut telah dimulai pelaksanaannya pada 16 Maret 2020 lalu. Saat ini perkembangan penataan telah mencapai 47 persen dan akan terus berproses ke depannya.

"Di sini memang dibangun di titik-titik kawasan yang telah ditentukan, yang telah direncanakan tahun yang lalu. Ini sudah dimulai, seperti sekarang yang kita lihat ini di kawasan Batu Cermin yang sudah dimulai seperti ini," ungkap Jokowi.

Kemudian Jokowi juga sempat meninjau proyek pembangunan terminal multifungsi yang berada di daerah Wae Kelambu. Terminal tersebut nantinya akan fokus dan diperuntukkan untuk mendukung aktivitas bongkar muat peti kemas kapal.

Mendampingi Presiden dalam rangkaian kunjungan kerja tersebut di antaranya Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana, dan Gubernur Nusa Tenggara Timur Viktor Laiskodat.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Gaya Jokowi Motoran Bareng Raffi Ahmad hingga Gading Marten Jajal Tol IKN
FOTO: Gaya Jokowi Motoran Bareng Raffi Ahmad hingga Gading Marten Jajal Tol IKN

Menurut Jokowi, kondisi jalan tol dapat lebih dirasakan apabila menggunakan sepeda motor. Oleh karena itu, dia memilih naik motor untuk meninjau jalan tol IKN.

Baca Selengkapnya
Kebut Bangun Bandara di IKN, Jokowi: Diharapkan Banyak Lalu Lintas Menuju-Ke Ibu Kota Negara
Kebut Bangun Bandara di IKN, Jokowi: Diharapkan Banyak Lalu Lintas Menuju-Ke Ibu Kota Negara

Menurutnya, landasan pacu Nusantara Airport sudah mulus. Pembangunan bandara in ditargetkan selesai Desember tahun ini.

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Perbaikan 5 Ruas Jalan Daerah di NTB Senilai Rp211 Miliar
Jokowi Resmikan Perbaikan 5 Ruas Jalan Daerah di NTB Senilai Rp211 Miliar

Jokowi Resmikan Perbaikan 5 Ruas Jalan Daerah di NTB Senilai Rp211 Miliar

Baca Selengkapnya
Jokowi Kritik Proyek Jalan Kementerian PUPR: Semennya Kelihatan
Jokowi Kritik Proyek Jalan Kementerian PUPR: Semennya Kelihatan

Jokowi mengkritik terkait estetika hasil dari sebuah pengerjaan proyek seperti semen yang masih kelihatan.

Baca Selengkapnya
Kunjungi IKN, Jokowi Groundbreaking Bandara dan Infrastruktur Lain
Kunjungi IKN, Jokowi Groundbreaking Bandara dan Infrastruktur Lain

Jokowi bersama rombongan juga akan bermalam di kawasan IKN.

Baca Selengkapnya
Paspampres Ganti Motor Trail Kawal Jokowi Cek Jalan Rusak di Lampung
Paspampres Ganti Motor Trail Kawal Jokowi Cek Jalan Rusak di Lampung

Presiden Jokowi mengunjungi Lampung, Jumat (5/5). Jalanan rusak di Lampung yang beberapa waktu lalu viral pun ditinjaunya. Penampilan berbeda Paspampres bermotor yang mengawalnya pun mencuri perhatian.

Baca Selengkapnya
Resmikan Jembatan hingga Salurkan Bantuan, Ini Fakta Seputar Kunjungan Presiden Jokowi ke Provinsi Jateng
Resmikan Jembatan hingga Salurkan Bantuan, Ini Fakta Seputar Kunjungan Presiden Jokowi ke Provinsi Jateng

Berbagai kota/kabupaten ia kunjungi di antaranya Kabupaten Cilacap, Kabupaten Banyumas, Kabupaten Tegal, dan Kabupaten Purworejo.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Jawa Tengah, Jokowi akan Tanam Padi hingga Resmikan Terminal
Kunjungi Jawa Tengah, Jokowi akan Tanam Padi hingga Resmikan Terminal

Jokowi tiba di Semarang sekitar pukul 07.35 WIB. Dia menggunakan pesawat kepresidenan Indonesia-1.

Baca Selengkapnya
Agenda Jokowi Hari Ini, Resmikan Terminal dan Jembatan di Jateng
Agenda Jokowi Hari Ini, Resmikan Terminal dan Jembatan di Jateng

Agenda Jokowi hari ini, resmikan terminal dan jembatan di Jateng

Baca Selengkapnya
Jokowi ke Lampung Hari Ini, Resmikan Bendungan Margatiga
Jokowi ke Lampung Hari Ini, Resmikan Bendungan Margatiga

Jokowi bertolak ke Provinsi Lampung dengan menggunakan pesawat Kepresidenan Indonesia-1 dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, sekitar pukul 07.45

Baca Selengkapnya
Jokowi Kunker ke Lampung Tinjau Perbaikan Jalan Rusak
Jokowi Kunker ke Lampung Tinjau Perbaikan Jalan Rusak

Jalan rusak di Lampung itu sempat viral di media sosial.

Baca Selengkapnya
Jokowi Blusukan ke Pasar Sentral Kotabumi Lampung Utara, Jadi Rebutan Warga Berfoto
Jokowi Blusukan ke Pasar Sentral Kotabumi Lampung Utara, Jadi Rebutan Warga Berfoto

Jokowi pun tampak melayani sejumlah permintaan swafoto

Baca Selengkapnya