Kader Gerindra Laporkan Edy Mulyadi ke Mapolresta Surakarta
Merdeka.com - Partai Gerindra di Solo dan sejumlah kader sayap partai melaporkan pemilik akun YouTube Bang Edy ke Polresta Surakarta, Rabu (26/1). Edy dilaporkan atas perbuatan dugaan ujaran kebencian terhadap Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto.
"Baik sebagai pribadi maupun pengurus partai, kami melaporkan pemilik YouTube Bang Edy, saudara Edy Mulyadi ke Polresta Surakarta," kata Ketua Partai Gerindra Solo, Ardianto kepada wartawan.
Adrianto mengatakan, pernyataan Edy Mulyadi yang disampaikan di chanel YouTube tersebut dinilai menghina Prabowo Subianto.
-
Apa jabatan Sudaryono di Partai Gerindra? Perjalanan karier Mas Dar terus menanjak, dari Wakil Sekretaris Jenderal Gerindra hingga akhirnya terpilih sebagai Ketua DPD Gerindra Jawa Tengah.
-
Siapa yang diduga menghina Prabowo? Media sosial digemparkan dengan akun bernama Fufufafa yang diduga milik Gibran Rakabuming Raka, dan disebut-sebut menghina Presiden Terpilih Prabowo Subianto dan anaknya beberapa tahun yang lalu.
-
Kenapa akun YouTube DPR RI dihack? Peretasan akun YouTube tersebut membuat geger.
-
Siapa yang dilaporkan karena diduga menghina Presiden? Butet dilaporkan karena diduga hina Presiden Joko Widodo.
-
Kenapa relawan Jokowi laporkan Rocky Gerung? Relawan Joko Widodo, melaporkan pengamat politik, Rocky Gerung atas dugaan kata-kata hujatan dan penghinaan terhadap Jokowi.
-
Bagaimana Edi Sudrajat menentang anak buahnya? 'Kita kan sudah ada jatah, Ris. Kok, kamu maunya yang keren, lain sendiri? Kayak selebriti saja kamu itu,' ujar Edi.
"Pernyataannya di-upload pada tanggal 18 Januari 2022, pada menit ke 19:54 sampai menit 20:09. Pernyataan dalam chanel Youtube tersebut benar-benar sangat menyinggung perasaan kami selaku kader Partai Gerindra khususnya kader Gerindra Kota Surakarta," imbuhnya.
Saat ini, lanjut dia, video tersebut sudah tersebar begitu masif di tengah masyarakat. "Kami yakin berkenaan dengan kejadian ini, Ketum kami Bapak Prabowo Subiyanto seperti biasa akan legowo, tidak mempermasalahkan. Apalagi melaporkan saudara Edy Mulyadi ke kepolisian," yakin Adrianto.
Namun pihaknya sebagai kader partai mengaku terusik dengan hal tersebut, sehingga melaporkan yang bersangkutan ke Polresta Surakarta.
"Perlu kami sampaikan pada siang ini hari yang ikut melaporkan ke Polresta sengaja kita batasi karena masih dalam suasana Pandemi Covid-19. Walau sebenarnya banyak sekali tuntutan kader kami untuk ikut bersama-sama ke Polresta. Harapan kami laporan hari ini segera ditindaklanjuti oleh pihak Kepolisian," tandasnya.
(mdk/cob)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sebelumnya, Lukman juga dilaporkan ke Polda Jatim dan Polda NTB.
Baca SelengkapnyaRocky Gerung dan Refly Harun dilaporkan dengan UU ITE.
Baca SelengkapnyaDPW Bali juga tak sepakat pernyataan Lukman Edy yang menyebut PKB telah meninggalkan ajaran Gus Dur dan kehilangan ruh perjuangan di bawah kepimpinan Cak Imin.
Baca SelengkapnyaPolisi masih mendalami laporan tersebut untuk memastikan adakah unsur tindak pidana atau tidak.
Baca Selengkapnya13 Laporan terkait Rocky Gerung Diduga Hina Jokowi Ditarik ke Bareskrim, Ini Alasannya
Baca SelengkapnyaKetua DPD Gerindra Sumsel Kartika Sandra Desi menilai Eddy Santana tidak mengikuti putusan partai yang telah mengusung Mawardi Yahya-RA Anita Noeringhati.
Baca SelengkapnyaBuntut pemukulan yang dilakukan, ketua DPC Gerindra Semarang dicopot dari jabatannya.
Baca SelengkapnyaKetua DPC PKB Kota Depok, M. Faizin mengatakan, laporan tersebut terkait dugaan pencemaran nama naik dan ujaran kebencian dilakukan Lukman Edy.
Baca SelengkapnyaDalam laporanya, Lisman turut menyeret nama Refly Harun sebagai pemilik akun. Menurut dia, akibat rekaman video yang disebarkan Refly Harun memunculkan gaduh.
Baca SelengkapnyaGibran ikut bereaksi atas kelakuan pelaku merundung suporter Persib Bandung
Baca SelengkapnyaAda tiga laporan dugaan penghinaan terhadap Presiden Joko Widodo dengan terlapor Rocky Gerung yang dilimpahkan Polda Metro Jaya ke Bareskrim Polri.
Baca SelengkapnyaHal itu disampaikannya di depan Ganjar saat bertemu di sebuah acara di Makassar.
Baca Selengkapnya