Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

KM 72 Tol Cipularang ambles, petugas pasang tiang pancang

KM 72 Tol Cipularang ambles, petugas pasang tiang pancang Ruas jalan Tol Cipularang. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - Jalan Tol Cipularang di kilometer 72 yang ambles masih dalam perbaikan. Sistem contra flow juga masih diterapkan, walau tidak semua golongan kendaraan boleh melintas. Untuk menghindari jalan kembali ambles, PT Jasa Marga tengah memasang tiang panjang untuk menahan longsoran.

"Perbaikan masih berlangsung terus, penanaman tiang pancang yang besar," kata Petugas Detasemen Patroli Jalan Raya Induk PJR Cipularang, Iptu Priyadi, saat dikonfirmasi, Senin (27/1).

Sistem contra flow di hari ketiga perbaikan amblasnya jalan dimulai dari Kilometer 70 hingga Kilometer 72. Contra flow hanya berlaku bagi kendaraan pribadi atau golongan 1.

Sedangkan kendaraan besar seperti truk dan bus, belum bisa melalui jalan ambles.

Kendaraan bertonase besar dari arah Jakarta menuju Bandung dialihkan melalui Gerbang Tol Cikopo lalu masuk kembali ke Gerbang Tol Sadang. Sejauh ini menurut dia, arus lalulintas di sekitar jalur contra flow ramai lancar.

"Yang amblas masih bisa dipakai contra flow. Tapi truk belum bisa, yang berat-berat enggak bisa," tandasnya.

Untuk diketahui, Jumat (24/1) Jalan yang menghubungkan Jakarta-Bandung ambles tepatnya terjadi di Kecamatan Babakan Cikao, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat dengan kedalaman 15 hingga 30 sentimeter.

Diduga amblesan ini terjadi karena hujan deras yang mengguyur sejak beberapa hari ke belakang. (mdk/ian)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pakar Mengurai Penyebab Ruas Tol Bocimi Amblas
Pakar Mengurai Penyebab Ruas Tol Bocimi Amblas

Berdasarkan peta prakiraan gerakan tanah bulan April 2024, lokasi itu masuk dalam zona potensi gerakan tanah menengah-tinggi.

Baca Selengkapnya
Tebing Tol di Bintaro Longsor, Pembersihan Ruas Jalan Ditargetkan Rampung Malam Ini
Tebing Tol di Bintaro Longsor, Pembersihan Ruas Jalan Ditargetkan Rampung Malam Ini

Tebing Tol di Bintaro Longsor, Pembersihan Ruas Jalan Ditargetkan Rampung Malam Ini

Baca Selengkapnya
Pemudik Lewat Tol Bocimi Arah Sukabumi Dialihkan ke Gerbang Tol Cigombong
Pemudik Lewat Tol Bocimi Arah Sukabumi Dialihkan ke Gerbang Tol Cigombong

Ini dilakukan karena sedang dilakukan perbaikan pasca peristiwa longsor yang terjadi akibat curah hujan tinggi.

Baca Selengkapnya
Tol Bocimi Longsor, BPJT Sebut Perbaikan Jalan Butuh Waktu 3 Bulan
Tol Bocimi Longsor, BPJT Sebut Perbaikan Jalan Butuh Waktu 3 Bulan

Memperbaiki jalan tol bocimi yang longsor membutuhkan waktu berbulan-bulan

Baca Selengkapnya
Tol Bocimi Longsor, Menhub Budi: Karena Faktor Alam, Bukan Kesalahan Pengelola
Tol Bocimi Longsor, Menhub Budi: Karena Faktor Alam, Bukan Kesalahan Pengelola

"Karena itu alam bukan karena kesalahan pengelola," kata Menhub Budi

Baca Selengkapnya
VIDEO: Fakta-Fakta Ngeri Longsor Tol Bocimi, Begini Penjelasan Pengelola
VIDEO: Fakta-Fakta Ngeri Longsor Tol Bocimi, Begini Penjelasan Pengelola

Pihak pengelola jalan tol menduga akibat gerusan air saat hujan deras.

Baca Selengkapnya
Menteri PUPR: Longsor di Tol Bocimi Akibat Curah Hujan yang Tinggi
Menteri PUPR: Longsor di Tol Bocimi Akibat Curah Hujan yang Tinggi

Guna menghindari kepadatan lalu lintas, TJT mengimbau para pengguna jalan untuk menghindari waktu puncak arus mudik serta tetap berhati-hati dalam berkendara.

Baca Selengkapnya
Ternyata, Ini Penyebab Longsor di Tol Bocimi
Ternyata, Ini Penyebab Longsor di Tol Bocimi

Budi menuturkan, untuk penggunaan jalur arus mudik saat Lebaran, masyarakat bisa menggunakan jalan arteri yang ada ataupun kereta api.

Baca Selengkapnya
Jalan Tol Bocimi Longsor, Lalu Lintas Dari Arah Jakarta Dialihkan
Jalan Tol Bocimi Longsor, Lalu Lintas Dari Arah Jakarta Dialihkan

Melakukan rekayasa lalu lintas dari arah Jakarta menuju Sukabumi

Baca Selengkapnya
Sering Terjadi Tragedi Maut, Begini Sejarah Panjang Tol Cipularang
Sering Terjadi Tragedi Maut, Begini Sejarah Panjang Tol Cipularang

Tol Cipularang memang dikenal rawan kecelakaan. Kemarin, Senin (11/11) sore, terjadi kecelakaan di Tol Cipularang KM 92 yang melibatkan sejumlah kendaraan.

Baca Selengkapnya
Ngeri, Ini Detik-Detik Pohon Besar Tumbang Hampir Timpa Pengendara di Tomang Jakbar
Ngeri, Ini Detik-Detik Pohon Besar Tumbang Hampir Timpa Pengendara di Tomang Jakbar

Seorang warga merekam detik-detik pohon besar jatuh hingga akhirnya menutup jalanan dan hampir menimpa pengendara di Jakarta Barat viral media sosial.

Baca Selengkapnya
Jalan Alternatif Penghubung Tangerang dan Kabupate Bogor Amblas
Jalan Alternatif Penghubung Tangerang dan Kabupate Bogor Amblas

Jalan alternatif yang menghubungkan wilayah Parungpanjang, Kabupaten Bogor dengan wilayah Pagedangan itu kini tak bisa dilalui.

Baca Selengkapnya