Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kostrad terjunkan 450 prajurit jaga perbatasan RI-Papua Nugini

Kostrad terjunkan 450 prajurit jaga perbatasan RI-Papua Nugini 450 Satgas Pamtas di Berangkatkan ke Perbatasan RI-PNG. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - 450 Satgas pasukan pengamanan perbatasan (Pamtas) RI-PNG (Papua Nugini) Yonif para raider 330 Kostrad akan diturunkan dalam rangka pengamanan perbatasan darat. Di mana Satgas Pamtas akan disebar 16 pos di sepanjang kabupaten Marauke dan Bovendigul.

"Satgas Pamtas ini akan mengamankan perbatasan RI-PNG di Kabupaten Merauke dan Bovendigul. Sangat rentan, kalau pagar tidak dijaga, orang bebas masuk, begitu luas wilayah kita dari utara ke selatan, kalau tidak dijaga‎ berapa banyak orang yang bahkan bukan hanya masuk tapi bertempat tinggal di tempat kita," kata Pangkostrad Letnan jenderal Edy Rahmayady, di lapangan Komando Lintas Laut Militer, Senin (9/5).

Jenderal Edy Rahmayady mengatakan, tugas Satgas Pamtas ini adalah melakukan operasi kemanusiaan. "Tugas mereka di sana melakukan operasi kemanusiaan. Bukan malah merusak kondisi sosial di sana. Jadi perwira harus bertanggung jawab melakukan tugas di sana," ucap dia.

Orang lain juga bertanya?

Dalam pelepasan keberangkatan Satgas Pamtas tersebut, dia berpesan kepada seluruh anggota untuk mengedepankan patriotisme.

"Sebagai Tentara Nasional ke depankan patriotisme. Kepada anggota Satgas Pamtas tingkatkan dan implementasikan kepada Tuhan Yang Maha Esa, tingkatkan profesionalisme di lapangan, tingkatkan kewaspadaan, jaga nama baik sebagai anggota Kostrad, tegakkan solidaritas. Dalam pelaksanaan tugas hormati adat istiadat di sana," tuturnya.

Selain menjaga perbatasan RI-PNG, Edy mengatakan, Satgas Pamtas juga bertugas membina masyarakat teritorial dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Maka dari itu pihaknya juga sudah menyiapkan beberapa prajurit utuk mengajar masyarakat yang berada di sana.

"Satgas Pamtas juga bertugas membina masyarakat teritorial, bahkan sekolah di sana banyak yang tidak ada gurunya, mereka di sana nanti yang akan membantu mengajar. Disiapkan beberapa prajurit untuk mengajar," ucapnya.

Dalam hal tersebut dia menegaskan misi utama dari seorang TNI tersebut yang paling utama adalah menyejahterakan rakyat berupa pendidikan, kesehatan, dan lain-lain.

"Misi yang paling utama kita adalah untuk menyejahterakan rakyat, seperti pendidikan, kesehatan, dan lain-lain," pungkasnya.

(mdk/gil)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jenderal Bintang Dua Ini Sebar 4 Batalyon Jaga Perbatasan RI-PNG Jelang Natal & Tahun Baru 2024
Jenderal Bintang Dua Ini Sebar 4 Batalyon Jaga Perbatasan RI-PNG Jelang Natal & Tahun Baru 2024

Empat batalyon yang dikerahkan untuk mengamankan perbatasan itu dua di antaranya berada di utara yakni Yonif 122/TS dan Yonif 310/KK.

Baca Selengkapnya
900 Prajurit TNI Siap Amankan Perbatasan Papua-PNG
900 Prajurit TNI Siap Amankan Perbatasan Papua-PNG

Danrem menekankan kepada prajurit Satgas yang baru agar melaksanakan tugas secara profesional dan proporsional.

Baca Selengkapnya
Momen Haru Kepulangan 400 Personil Pamtas RI-PNG, Sujud Syukur Tiba dengan Selamat lalu Disambut Keluarga
Momen Haru Kepulangan 400 Personil Pamtas RI-PNG, Sujud Syukur Tiba dengan Selamat lalu Disambut Keluarga

Berikut momen haru kepulangan 400 personil Pamtas RI-PNG disambut keluarga.

Baca Selengkapnya
Melihat Ketangguhan Pasukan Elit TNI AU Kopasgat, Tenteng Senjata Siap Amankan Pangkalan Udara Tertinggi di Indonesia
Melihat Ketangguhan Pasukan Elit TNI AU Kopasgat, Tenteng Senjata Siap Amankan Pangkalan Udara Tertinggi di Indonesia

Ada ketangguhan dan kesiapan bertempur yang nampak di setiap wajah anggota dari satuan Kopasgat berikut ini.

Baca Selengkapnya
Patroli di Sugapa, Satgas Yonif 509 Kostrad Periksa Kendaraan Keluar Masuk Kampung Bilogai
Patroli di Sugapa, Satgas Yonif 509 Kostrad Periksa Kendaraan Keluar Masuk Kampung Bilogai

Tim Patroli Satgas Yonif 509 Kostrad menggelar kegiatan pengamanan wilayah Distrik Sugapa, khususnya Kampung Bilogai

Baca Selengkapnya
TNI Tarik 860 Pasukan Satgas Pengamanan Perbatasan Indonesia-Timor Leste
TNI Tarik 860 Pasukan Satgas Pengamanan Perbatasan Indonesia-Timor Leste

Pasukan satuan tugas (Satgas) pengamanan perbatasan Indonesia-Timor Leste ditarik kembali ke satuannya masing-masing

Baca Selengkapnya
Di Tengah Patroli, Satgas Yonif Jalin Komunikasi dengan Warga Perbatasan
Di Tengah Patroli, Satgas Yonif Jalin Komunikasi dengan Warga Perbatasan

Para Prajurit TNI memanfaatkan waktu pengamanan wilayah melalui pelaksanaan Komsos dengan masyarakat Sabah

Baca Selengkapnya
Kapolri Lepas Kontingen Garbha Satgas FPU 5 Minusca: Keberhasilan Misi Harga Mati
Kapolri Lepas Kontingen Garbha Satgas FPU 5 Minusca: Keberhasilan Misi Harga Mati

Diikuti 140 personel Polri dengan rincian 116 Polki (Polisi Laki) dan 24 Polwan (Polisi Wanita).

Baca Selengkapnya
Polri Catat 199 Aksi KKB Papua Sepanjang 2023, 146 Orang Jadi Korban
Polri Catat 199 Aksi KKB Papua Sepanjang 2023, 146 Orang Jadi Korban

Terdapat 199 aksi KKB, Sedangkan untuk aksi KKP tahun 2023 terdapat 234 aksi

Baca Selengkapnya
Kapolda Papua Gandeng Tokoh Adat untuk Rekrut 2.000 Pemuda jadi Bintara
Kapolda Papua Gandeng Tokoh Adat untuk Rekrut 2.000 Pemuda jadi Bintara

Polda Papua akan merekrut 2.000 pemuda untuk menjadi Bintara yang akan ditempatkan di polres

Baca Selengkapnya
Pimpin Apel Operasi Ketupat 2024, Kapolri dan Panglima TNI Ingatkan Anak Buah Beri Pelayanan Maksimal Kepada Pemudik
Pimpin Apel Operasi Ketupat 2024, Kapolri dan Panglima TNI Ingatkan Anak Buah Beri Pelayanan Maksimal Kepada Pemudik

Adapun dalam operasi ketupat kali tahun ini turut melibatkan 155.165 personel.

Baca Selengkapnya
Panglima TNI dan Kapolri Pimpin Apel Pasukan Pengamanan Idul Fitri 1445 H
Panglima TNI dan Kapolri Pimpin Apel Pasukan Pengamanan Idul Fitri 1445 H

Operasi Ketupat 2024 digelar dalam rangka pengamanan prose mudik lebaran di Idul Fitri 1445 Hijriah

Baca Selengkapnya