Monas punya lift tersibuk di dunia
Merdeka.com - Pada liburan Natal dan Tahun Baru ini, Tugu Monas dipenuhi banyak pengunjung. Salah satu fasilitas yang paling banyak dipakai adalah lift menuju puncak Monas.
Begitu 'sibuknya', lift buatan China ini pernah rusak dan mogok selama hampir sebulan.
"Lift di monas adalah lift tersibuk di dunia. Ada ratusan kali lift ini bolak balik kalau liburan. Pernah mati tahun lalu kira-kira 3 mingguan. Alatnya ada yang rusak jadi pengunjung tidak bisa ke atas" kata Kasubag Tata Usaha Monas, Sri Yanti saat berbincang dengan merdeka.com di Monas, Jakarta, Selasa (25/12).
-
Kapan warga menikmati libur panjang di Monas? Sejumlah pengunjung tampak meramaikan kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, pada Kamis (8/2/2024). Libur panjang Isra Mikraj dan Tahun baru Imlek 2024 dimanfaatkan sejumlah warga untuk berekreasi di Monas.
-
Kenapa warga berlibur di Monas? Selain murah, berwisata di Monas juga bisa menjadi tempat mengedukasi anak-anak.
-
Apa yang dilakukan warga di Monas? Beberapa pengunjung terlihat menggelar tikar untuk piknik bersama keluarga. Beberapa pangunjung lainnya asyik berfoto dengan latar belakang tugu tertinggi di Indonesia tersebut.
-
Di mana Monas berada? Sudah menjadi rahasia umum jika Monumen Nasional atau Monas menjadi tujuan utama objek wisata di DKI Jakarta.
-
Kenapa Monas di pakai untuk acara HUT Jakarta? Puncak HUT ke-497 DKI Jakarta akan diperingati pada Sabtu 22 Juni 2024. Bakal digelar 'Malam Jaya Raya' di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat.
-
Apa saja ide aktivitas liburan Natal dan tahun baru? Berikut beberapa ide aktivitas liburan Natal dan tahun baru yang merdeka.com lansir dari berbagai sumber: Dekorasi & Buat Kue Bersama Untuk merayakan libur Natal dan tahun baru, ide aktivitas yang menarik adalah membuat dekorasi dan kue bersama.
Oleh karena itu, pengecekan rutin harus dilakukan untuk tetap menjaga lift tetap fit. Para pengelola menjadwalkan Senin pekan terakhir setiap bulan untuk pemeliharaan.
"Bulan terakhir, minggu keempat lift dicek oleh petugas maintenance. Jadi saat itu kita libur," ujarnya lagi.
Dulu untuk naik ke puncak Monas hanya tamu-tamu negara yang diperbolehkan. Namun sekarang untuk naik ke atas puncak pengunjung telah diperbolehkan namun dikenakan biaya.
Lift yang menampung 11 orang ini berhenti di tiga lantai. Yakni museum, cawan dan puncak.
(mdk/tts)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Monas menjadi salah satu objek wisata yang diserbu masyarakat untuk mengisi liburan akhir tahun.
Baca SelengkapnyaMonas Week kembali dengan penuh antusiasme, menggoda setiap jiwa yang merindukan kegembiraan.
Baca SelengkapnyaKawasan Monas masih menjadi primadona bagi warga Jakarta dan sekitarnya untuk menghabiskan libur panjang Lebaran 2024.
Baca SelengkapnyaRibuan wisatawan itu terdiri dari 3.383 orang dewasa, 1.408 orang anak-anak, dan 51 orang wisatawan mancanegara.
Baca SelengkapnyaSelain murah, berwisata di Monas juga bisa menjadi tempat mengedukasi anak-anak.
Baca SelengkapnyaJalur Puncak macet total imbas libur Natal dan Tahun Baru
Baca SelengkapnyaRangkaian event ini merupakan bagian dari Monas Week 2023.
Baca SelengkapnyaAncol menjadi destinasi wisata favorit warga saat libur Natal 2023.
Baca SelengkapnyaLonjakan kunjungan hotel sudah terlihat sejak hari pertama libur, yaitu Sabtu (14/9).
Baca SelengkapnyaPara pengunjung tampak memenuhi area wisata dataran tinggi Dieng.
Baca SelengkapnyaKawasan Monumen Nasional (Monas) tutup sementara pada Hari Raya Idulfitri 2024. Diperkirakan, Idulfitri jatuh pada Rabu, 10 April 2024.
Baca SelengkapnyaTotal ada 108.000 pengunjung yang masuk ke kawasan wisata Ancol pada, Senin (1/1), per 15.00 WIB.
Baca Selengkapnya