Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Monumen Cinta Sejati Habibie Ainun di Parepare Dipenuhi Karangan Bunga

Monumen Cinta Sejati Habibie Ainun di Parepare Dipenuhi Karangan Bunga Monumen cinta Habibie dan Ainun di Parepare. ©2019 Merdeka.com/Salviah Ika Padmasari

Merdeka.com - Monumen cinta Sejati Habibie-Ainun berdiri kokoh sekaligus anggun di salah satu sudut lapangan Andi Makkasau, Kota Parepare, Sulawesi Selatan. Monumen berupa patung BJ Habibie sedang melambaikan tangan didampingi istri tercinta, Hasri Ainun Habibie yang memegang bunga itu kerap dikunjungi warga sejak rampung tahun 2015 lalu.

Setelah wafatnya bapak teknologi itu Rabu (11/5) kemarin, monumen ini kembali jadi perhatian warga. Mereka datang sekadar swafoto dengan latar belakang dua sosok kebanggaan warga Parepare itu, ada pula yang sedikit berlama-lama memperhatikan foto-foto Habibie dan Ainun menggambarkan beberapa momen berbeda.

Mereka yang menyambangi monumen ini, ada yang warga Parepare, ada pula warga luar kota yang sengaja singgah saat melintas.

Orang lain juga bertanya?

Selain jadi sasaran swafoto, di sisi kiri kanan monumen itu juga tampak dipenuhi karangan bunga ucapan duka cita. Mulai atas nama per orangan, ormas, hingga pejabat tinggi di Parepare.

"Sebenarnya saya mau ke Sidrap tapi melintas di Parepare ini, singgah foto-foto dulu. Pak Habibie sosok panutan, cerdas dan bijaksana," kata Andre, (21) salah seorang warga Kota Makassar yang menyinggahi lapangan Andi Makkasau untuk menengok monumen cinta sejati presiden ke 3 itu, Kamis, (12/9).

monumen cinta habibie dan ainun di parepare©2019 Merdeka.com/Salviah Ika Padmasari

Dia mengaku, awal tertariknya ke sosok Habibie itu sejak duduk di bangku SMP. Ada pelajaran yang menjelaskan soal Presiden ke 3 ini, ia seorang ahli teknologi dan pembuat pesawat.

"Sejak saat itu saya kerap cari referensi tentang sosok Habibie. Dan soal cintanya ke Ibu Ainun bikin saya kagum," ujar Andre.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Melihat Wajah Baru Alun-alun Puspa Wangi Indramayu yang Baru Diresmikan, Kini Tampil Estetik
Melihat Wajah Baru Alun-alun Puspa Wangi Indramayu yang Baru Diresmikan, Kini Tampil Estetik

Di balik keindahan alun-alun Puspa Wangi Indramayu, terdapat makna tersembunyi.

Baca Selengkapnya
Viral Jalanan di Magelang Dipenuhi Bunga Tabebuya Bermekaran, Serasa di Luar Negeri
Viral Jalanan di Magelang Dipenuhi Bunga Tabebuya Bermekaran, Serasa di Luar Negeri

Bunga tabebuya yang bermekaran ini membuat jalanan Kota Sejuta Bunga semakin indah.

Baca Selengkapnya
6 Wisata Religi di Aceh yang Indah dan Menakjubkan, Wajib Dikunjungi
6 Wisata Religi di Aceh yang Indah dan Menakjubkan, Wajib Dikunjungi

Aceh merupakan salah satu destinasi utama bagi wisata religi di Indonesia dengan keindahan yang memukau.

Baca Selengkapnya
Tak Disangka, Taman Cantik di Banda Aceh Ini Jadi Bukti Cinta Sultan Iskandar Muda pada Permaisurinya
Tak Disangka, Taman Cantik di Banda Aceh Ini Jadi Bukti Cinta Sultan Iskandar Muda pada Permaisurinya

Rasa cinta terhadap seseorang selalu dibuktikan dengan perjuangan yang nyata. Sama seperti halnya bangunan di Kota Banda Aceh ini.

Baca Selengkapnya
Bangun Memorial Park Rp361 Miliar di IKN, Jokowi: Untuk Hormati Pahlawan dan Pendiri Bangsa
Bangun Memorial Park Rp361 Miliar di IKN, Jokowi: Untuk Hormati Pahlawan dan Pendiri Bangsa

Memorial Park IKN dibangun di area seluas 2.034 meter persegi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan Plaza Seremoni Sumbu Kebangsaan IKN, Ini Filosofinya
Jokowi Resmikan Plaza Seremoni Sumbu Kebangsaan IKN, Ini Filosofinya

Jokowi menyebut, kerja keras yang dilakukan untuk membangun IKN hasilnya mulai terlihat.

Baca Selengkapnya
Hari Jadi ke-75, Puluhan Polwan Tabur Bunga di Makam Ainun Habibie
Hari Jadi ke-75, Puluhan Polwan Tabur Bunga di Makam Ainun Habibie

Desy menambahkan, kegiatan ziarah dan tabur bunga ini juga diharapkan dapat menginspirasi generasi muda,

Baca Selengkapnya
VIDEO: Penuh Haru Hut ke-75, Polwan Ziarah ke Makam Presiden Habibie hingga Ani Yudhoyono
VIDEO: Penuh Haru Hut ke-75, Polwan Ziarah ke Makam Presiden Habibie hingga Ani Yudhoyono

Para polwan juga turut memberikan karangan bunga di depan monumen pahlawan.

Baca Selengkapnya
Resmikan Taman Kusuma Bangsa IKN, Jokowi: Bentuk Penghormatan kepada Para Pahlawan
Resmikan Taman Kusuma Bangsa IKN, Jokowi: Bentuk Penghormatan kepada Para Pahlawan

Pentingnya memberikan penghormatan kepada para pahlawan dan pendiri bangsa, khususnya Bung Karno dan Bung Hatta.

Baca Selengkapnya
Pj Gubernur Jateng Hadiri Peresmian Monumen Jenderal Hoegeng
Pj Gubernur Jateng Hadiri Peresmian Monumen Jenderal Hoegeng

Monumen Jenderal Polisi Hoegeng Iman Santoso diresmikan olah Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo dan Jenderal TNI Laksamana Yudo Margono.

Baca Selengkapnya
Tidak Terawat, Begini Potret Makam Para Pejuang Indonesia di Sumedang Terbengkalai
Tidak Terawat, Begini Potret Makam Para Pejuang Indonesia di Sumedang Terbengkalai

Potret makam para Pejuang Indonesia terbengkalai di pelosok desa Sumedang, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Deretan Patung Gagah Sukarno Tersebar di Indonesia, Ini Lokasinya
Deretan Patung Gagah Sukarno Tersebar di Indonesia, Ini Lokasinya

Sosoknya diabadikan dalam bentuk patung sebagai apresiasi bangsa Indonesia

Baca Selengkapnya