Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Nakhoda KM Marina ditemukan selamat, 75 orang masih hilang

Nakhoda KM Marina ditemukan selamat, 75 orang masih hilang Ilustrasi Kapal Tenggelam. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Asdar, nakhoda KM Marina yang tenggelam di perairan Siwa, Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan, Sabtu (19/12) pekan lalu, ditemukan selamat oleh nelayan pada pukul 10.00 WITA, Selasa (22/12). Namun, jumlah korban hilang masih dicari hingga saat ini sebanyak 75 orang.

Kabid Humas Polda Sulsel, Kombes Polisi Frans Barung Mangera, kepada wartawan mengatakan, dengan ditemukannya Asdar berarti sudah 43 korban ditemukan, dari total penumpang dan kru sebanyak 118 orang. Dari 43 orang ini, tiga di antaranya meninggal dunia masing-masing bernama Firdaus (9), Mutmainnah (9 bulan), dan Siti Badria (50).

Dikatakan Frans, Asdar merupakan nakhoda kapal asal Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan, ditemukan nelayan dan dibawa ke dermaga Palopo. Dia lantas dibawa ke Rumah Sakit Siwa buat dirawat dan didata.

"Saat ini korban dibawa dan dikawal oleh Kasat Sabhara dan beberapa personel Polres Palopo," ujar Frans.

Insiden kapal tenggelam itu terjadi di perairan Siwa. Peristiwa nahas itu terjadi setelah kapal dihantam ombak dan badai, mengakibatkan palka depan kapal rusak dan kemasukan air.

Baca juga:

Dihantam badai, KM Marina muat 122 penumpang dari Kolaka karam

TIM sudah temukan 42 penumpang KM Marina, 39 selamat, 3 meninggal

KM Marina karam, Polair bantu cari ratusan penumpang yang hilang

4 penumpang KM Marina ditemukan tersangkut di rumpon

76 Penumpang KM Marina masih hilang, Basarnas cari lewat udara

SAR evakuasi 40 penumpang KM Marina yang dihantam ombak, tiga tewas (mdk/ary)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kapal Barang dari Tanjung Balai Terombang-ambing di Selat Malaka, 11 ABK Diselamatkan Nelayan
Kapal Barang dari Tanjung Balai Terombang-ambing di Selat Malaka, 11 ABK Diselamatkan Nelayan

Sebanyak 11 anak buah kapal (ABK) akhirnya ditemukan selamat setelah sempat terombang-ambing di Selat Malaka. Mereka ditemukan nelayan yang melintas.

Baca Selengkapnya
Kronologi Kapal Tenggelam di Selat Malaka, 3 Orang Hilang dan 11 Selamat
Kronologi Kapal Tenggelam di Selat Malaka, 3 Orang Hilang dan 11 Selamat

Saat ini, tim gabungan masih mencari tiga korban hilang.

Baca Selengkapnya
Kapal Karam di Laut Aceh, 69 Pengungsi Rohingya Ditemukan Terapung
Kapal Karam di Laut Aceh, 69 Pengungsi Rohingya Ditemukan Terapung

Seratusan imigran etnis Rohingya tersebut dalam pelayaran menuju Australia.

Baca Selengkapnya
Kapal Mati Mesin di Perairan Wakatobi, 73 Penumpang Berhasil Dievakuasi
Kapal Mati Mesin di Perairan Wakatobi, 73 Penumpang Berhasil Dievakuasi

Sebanyak 73 penumpang berhasil dievakuasi tim SAR gabungan.

Baca Selengkapnya
Kapal Tenggelam di Selat Malaka, Tiga Orang Hilang
Kapal Tenggelam di Selat Malaka, Tiga Orang Hilang

Kapal itu mengalami kecelakaan dan tenggelam saat melewari rute Johor-Indonesia di perairan Selat Melaka.

Baca Selengkapnya
Kronologi KM Syukurillah Bawa 15 Penumpang Tenggelam di Perairan Amar Mimika
Kronologi KM Syukurillah Bawa 15 Penumpang Tenggelam di Perairan Amar Mimika

Penyebab kapal tenggelam belum diketahui. Satu penumpang yang hilang masih dalam pencarian.

Baca Selengkapnya
Kapal Speedboat Terbalik di Perairan Kepulauan Seribu, Seluruh Penumpang Dipastikan Selamat
Kapal Speedboat Terbalik di Perairan Kepulauan Seribu, Seluruh Penumpang Dipastikan Selamat

Ada 33 orang yang berada di KM Parikudus terdiri dari 3 Anak Buah Kapal (ABK) dan 30 penumpang.

Baca Selengkapnya
KM Lebanon Angkut 23 Penumpang Tenggelam di Alor, 4 Orang Hilang
KM Lebanon Angkut 23 Penumpang Tenggelam di Alor, 4 Orang Hilang

KM Lebanon tenggelam akibat dihantam ombak besar. Sebanyak 19 penumpang dilaporkan selamat setelah ditolong nelayan setempat.

Baca Selengkapnya
71 Nelayan di Sukabumi Terjebak di Bangunan Bekas Dermaga Usai Dihantam Ombak, Begini Detik-Detik Evakuasi Korban
71 Nelayan di Sukabumi Terjebak di Bangunan Bekas Dermaga Usai Dihantam Ombak, Begini Detik-Detik Evakuasi Korban

Proses evakuasi nelayan dari dermaga yang berada di Kecamatan Tegalbuleud ini membutuhkan waktu yang cukup lama yakni dari pagi dan baru selesai sore.

Baca Selengkapnya
Pencarian WN Taiwan Hilang Akibat Kapal Terbalik di Pulau Seribu Diperluas, Penyelam Menyisir Lokasi Kejadian
Pencarian WN Taiwan Hilang Akibat Kapal Terbalik di Pulau Seribu Diperluas, Penyelam Menyisir Lokasi Kejadian

Pencarian kembali dilanjutkan setelah cuaca mendukung pada Selasa (12/3) pagi.

Baca Selengkapnya
Kapal Nelayan Rute Jakarta-Lombok Angkut 37 Orang Tenggelam di Selayar, 2 Meninggal dan 24 Hilang
Kapal Nelayan Rute Jakarta-Lombok Angkut 37 Orang Tenggelam di Selayar, 2 Meninggal dan 24 Hilang

Namun saat berada di 52 NM dari Pelabuhan Benteng, Kabupaten Kepulauan Selayar, kapal tersebut dihantam cuaca buruk.

Baca Selengkapnya
Pencarian Korban Kapal Tenggelam di Selayar, Lima Ditemukan Meninggal Dunia dan 18 Masih Hilang
Pencarian Korban Kapal Tenggelam di Selayar, Lima Ditemukan Meninggal Dunia dan 18 Masih Hilang

Pencarian korban dilanjutkan hari ini menggunakan RIB Kamajaya.

Baca Selengkapnya