Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pertandingan polo air ricuh, atlet jadi korban pemukulan diduga TNI

Pertandingan polo air ricuh, atlet jadi korban pemukulan diduga TNI Pertandingan Polo Air ricuh. ©2016 Merdeka.com

Merdeka.com - Video kericuhan cabang olahraga polo air pada PON XIX Jabar yang mempertandingkan tim dari Jawa Barat dan Sumatera Selatan beredar di media sosial. Atlet asal DKI Jakarta menjadi korban pemukulan yang diduga dilakukan anggota TNI.

Kericuhan itu pecah di Kolam Renang Komplek Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Selasa (20/9) siang. Dalam video yang viral sejak kemarin memperlihatkan chaosnya tribun penonton di mana atlet polo air justru kena dampak dari pertandingan tersebut.

Dalam video berdurasi 3 menit Merdeka.com melihat, awal kericuhan bermula ketika pertandingan polo air yang mempertemukan Sumsel dan Jabar di laga Semifinal. Intrik dalam pertandingan memang sempat terjadi. Hanya saja kericuhan pecah di tribun penonton. Begitu dalam tayangan video yang diunggah galamedianews.com.

pertandingan polo air ricuh

Pertandingan Polo Air ricuh ©2016 Merdeka.com

Dalam video tersebut tidak diketahui penyebab pasti kericuhan terjadi. Yang pasti di tengah laga yang sedang panas-panasnya atlet asal DKI dan beberapa aparat justru bersitegang. Bermula adu mulut, kemudian ada kontak fisik.

Ketua Panpel Polo Air PON XIX Jabar Boyke Mulayana membenarkan kericuhan terjadi dalam cabang olahraga polo air. Kronologis singkat versi panpel, bahwa kericuhan terjadi usai Jabar yang semula tertinggal skor 2-0 berhasil membalikkan keadaan.

"Ribut-ributnya di arena awalnya, akhirnya yang lain cukup bereaksi," kata Boyke saat dikonfirmasi merdeka.com, Selasa (20/9). Kebetulan suporter DKI Jakarta yang menyaksikan di tribun juga seperti tersulut emosi. Di atas tribun keributan memang terjadi karena pertandingan agak keras.

Tapi dia tidak bisa memastikan keributan melibatkan petugas keamanan seperti TNI. "Saya enggak tahu kalau memang sama TNI. Karena di situ juga adakan yang pakai baju preman," ungkapnya.

Namun yang pasti kata dia dua tim yang berlaga dapat menyelesaikan masalah tersebut tidak lama setelah pertandingan selesai. Nasib pertandingan dilanjutkan di mana Jabar mampu melenggang ke final.

Berikut videonya:

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Anggota TNI di Bali Diserang Lemparan Batu Oleh Sekelompok Orang di Lapangan Futsal, Ini Cerita Lengkapnya
Anggota TNI di Bali Diserang Lemparan Batu Oleh Sekelompok Orang di Lapangan Futsal, Ini Cerita Lengkapnya

Lemparan batu mengenai kening dan pipi Serd STV hingga memar dan dibawa ke rumah sakit.

Baca Selengkapnya
Pria Berkostum TNI di Palembang Mengamuk Gara-Gara Kesal Dengar Musik Lomba 17-an
Pria Berkostum TNI di Palembang Mengamuk Gara-Gara Kesal Dengar Musik Lomba 17-an

Dua pria, satu berpakaian loreng dan satu lagi pakaian biasa, mendatangi rumah salah satu warga.

Baca Selengkapnya
Viral Atlet Futsal Kabupaten Blitar Ditendang Lawan Saat Selebrasi Sujud Syukur, Ini Kronologinya
Viral Atlet Futsal Kabupaten Blitar Ditendang Lawan Saat Selebrasi Sujud Syukur, Ini Kronologinya

Wasit juga mengeluarkan kartu merah kepada pemain futsal Kota Malang akibat tendangan ke arah kepada pemain futsal Kabupaten Blitar

Baca Selengkapnya
Ribut di Hiburan Solo Organ, Personel TNI Melerainya Malah Kena Bogem Mentah dari Warga
Ribut di Hiburan Solo Organ, Personel TNI Melerainya Malah Kena Bogem Mentah dari Warga

Seorang anggota TNI yang sedang melerai keributan di acara hiburan solo organ tiba-tiba dikeroyok brutal oleh warga yang emosi.

Baca Selengkapnya
Viral Siswa MTs di Sumbar Dipukul dan Diinjak Teman Sekolah, Begini Penjelasan Polisi
Viral Siswa MTs di Sumbar Dipukul dan Diinjak Teman Sekolah, Begini Penjelasan Polisi

Korban sudah meminta maaf dan menangis, tetapi tidak diindahkan pelaku.

Baca Selengkapnya
Enam Prajurit TNI Tersangka Pengeroyok Relawan Ganjar-Mahfud di Boyolali Ditahan, Sembilan Dikembalikan ke Satuan
Enam Prajurit TNI Tersangka Pengeroyok Relawan Ganjar-Mahfud di Boyolali Ditahan, Sembilan Dikembalikan ke Satuan

Sembilan prajurit TNI AD itu berstatus saksi akan diperiksa apabila dibutuhkan keterangan lanjutan.

Baca Selengkapnya
Pelaku Penyiraman Air Keras ke Anggota Brimob saat Bubarkan Tawuran di Jaktim Ditangkap
Pelaku Penyiraman Air Keras ke Anggota Brimob saat Bubarkan Tawuran di Jaktim Ditangkap

Polisi meringkus pelaku penyiraman air keras terhadap anggota Brimob saat tawuran di kawasan Mall Basura, Jakarta Timur.

Baca Selengkapnya
Sebelum Dikeroyok TNI, Relawan Ganjar di Boyolali Geber-Geber Pakai Knalpot Brong Sejak Pagi
Sebelum Dikeroyok TNI, Relawan Ganjar di Boyolali Geber-Geber Pakai Knalpot Brong Sejak Pagi

Para relawan yang memakai motor dengan knalpot brong itu telah berkeliling sejak pukul 09.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Bentrokan Warga Pecah, Kasat Reskrim Polres Maluku Tenggara Kena Panah Tertancap di Kepala
Bentrokan Warga Pecah, Kasat Reskrim Polres Maluku Tenggara Kena Panah Tertancap di Kepala

Bentrokan antar warga pecah di sekitar Kompleks Perumahan Pemda, Kabupaten Maluku Tenggara, Selasa (20/2) malam.

Baca Selengkapnya
Duduk Perkara Penyerangan Polres Jayawijaya hingga 5 Prajurit TNI Jadi Tersangka
Duduk Perkara Penyerangan Polres Jayawijaya hingga 5 Prajurit TNI Jadi Tersangka

Pangdam XVII Cenderawasih Mayjen TNI Izak Pangemanan mengungkapkan duduk perkara penyerangan Mapolres Jayawijaya.

Baca Selengkapnya
Anggota Brimob Disiram Air Keras saat Bubarkan Tawuran di Bassura Jaktim, Alami Luka Bakar 12 Persen
Anggota Brimob Disiram Air Keras saat Bubarkan Tawuran di Bassura Jaktim, Alami Luka Bakar 12 Persen

Anggota Brimob yang terluka langsung dirujuk ke RS Polri Kramatjati untuk mendapat tindakan medis.

Baca Selengkapnya
TNI Periksa Prajurit Diduga Serang Markas Polres Jayawijaya
TNI Periksa Prajurit Diduga Serang Markas Polres Jayawijaya

Dugaan prajurit TNI menyerang Polres Jayawijaya itu ditangani Kodam XVII/Cenderawasih.

Baca Selengkapnya