Probosutedjo akan dimakamkan di samping pusara ayahnya
Merdeka.com - Jenazah Probosutedjo akan dimakamkan di komplek Pemakaman Somenggalan, Kemusuk, Sedayu, Kabupaten Bantu, Senin (26/3). Probosutedjo akan dimakamkan di samping pusara ayahnya.
Pengelola Museum Soeharto, Widarta mengatakan jenazah Probosutedjo akan dimakamkan di tengah-tengah antara pusara ayahnya yang bernama Atmo Pawiro dengan tokoh setempat yaitu Joyowigeno. Makam Atmo Pawiro ada di sisi kiri makam Probosutedjo.
"Lokasi pemakaman dipilih oleh keluarga. Makam Pak Probo akan berada di sebelah kiri makam ayahnya Atmo Pawiro. Dulu Atmo Pawiro adalah seorang dukuh di Kemusuk, Argomulyo," ujar Widarta.
-
Dimana leluhur Prabowo dimakamkan? Dikutip dari Liputan6.com, kakek Prabowo, Margono Djojohadikusumo merupakan pendiri Bank Negara Indonesia (BNI). Saat wafat, ia dimakamkan di tanah leluhurnya, Dawuhan, Banyumas.
-
Di mana alm. Bom Soerjanto dimakamkan? Alm Bom Soerjanto Bin Soejitno yang mengembuskan nafas terakhirnya pada Rabu (10/7) kemarin. Pada momen pemakaman Alm Bom Soerjanto, anak-anaknya memberikan penghormatan terakhirnya kepada sang ayah.
-
Dimana Purwanto meninggal? Ketua Fraksi Gerindra DPRD DKI Jakarta Nurhasan mengungkapkan, Purwanto meninggal dunia di Rumah Sakit Mitra Keluarga karena serangan jantung.
-
Bagaimana pemakaman alm. Bom Soerjanto dilakukan? Pemakaman ayah Krishna Murti dilangsungkan dengan upacara militer.
-
Siapa saja yang dimakamkan di sana? Di lahan itulah jenazah-jenazah tanpa identitas atau disebut juga Mr X dan mereka yang tidak diterima masyarakat lantaran terlibat aksi terorisme dikebumikan.
-
Dimana Pangeran Cokrokusumo dimakamkan? Mengutip situs p2k.stekom.ac.id, Pangeran Cokrokusumo atau Mbah Mendhung meninggal pada tahun 1843. Jasadnya dimakamkan di Dusun Kaliboto, Desa Jatialun-alun, Kecamatan Prambon, Kabupaten Sidoarjo.
Widarta menyampaikan berdasarkan informasi dari pihak keluarga jenazah Probosutedjo akan diberangkatkan dari Jakarta pukul 16.00 WIB. Diperkirakan tiba di Yogyakarta sekitar pukul 17.00 WIB.
"Akan disemayamkan di Museum Soeharto terlebih dahulu. Baru kemudian dibawa ke pemakaman," urai Widarta.
Widarta menambahkan Makam Sumonggelan tempat Probosutedjo akan dimakamkan adalah tempat pemakaman para pahlawan dan rakyat yang gugur dalam perang Clash II ditahun 1948.
Berdasarkan pantauan merdeka.com di lapangan, sejumlah tamu sudah nampak hadir di sekitar lokasi pemakaman. Puluhan karangan bunga juga nampak terpasang di depan komplek pemakaman Sumonggelan. Selain itu tenda dan ratusan kursi untuk pelayat juga telah disiapkan di depan pintu masuk Makam Sumonggelan.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pada dinding-dinding rumah itu masih terdapat lubang-lubang bekas peluru yang ditembakkan pada saat perang meletus.
Baca SelengkapnyaDi sana dimakamkan para pejuang KNIL yang tewas selama Perang Dunia II
Baca SelengkapnyaWismoyo diketahui pernah menjadi komandan Prabowo saat masih aktif sebagai prajurit TNI AD.
Baca SelengkapnyaTercatat dalam peristiwa itu, sebanyak kurang lebih 65 orang terbunuh.
Baca SelengkapnyaAyah Irjen Krishna Murti Brigjen TNI (P) Bom Soerjanto dimakamkan secara militer.
Baca SelengkapnyaMenteri Pertahanan Prabowo Subianto bersama Jenderal TNI (Purn) AM Hendropriyono, melakukan kunjungan kerja ke Atambua, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur (NTT
Baca SelengkapnyaPertempuran Tengaran terjadi pada masa Agresi Militer II, tepatnya sekitar tanggal 25 Mei 1947
Baca SelengkapnyaPrabowo mengaku kenal dekat dengan para pelaku sejarah di negeri ini.
Baca SelengkapnyaDalam momen tersebut Prabowo terlihat didampingi oleh anaknya, Didit Hediprasetyo
Baca SelengkapnyaPotret makam para Pejuang Indonesia terbengkalai di pelosok desa Sumedang, Jawa Barat.
Baca SelengkapnyaPresiden terpilih Prabowo Subianto semakin menunjukkan kedekatan dengan keluarga Presiden ke-2 Soeharto.
Baca SelengkapnyaNada bicara Soeharto meninggi saat menjawab tudingan soal Astana Giribangun yang diisukan dihiasi emas.
Baca Selengkapnya