Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sambangi Muba, Mensos peringati Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional

Sambangi Muba, Mensos peringati Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional Khofifah Indah Parawansa. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa melakukan kunjungan ke Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan (Sumsel). Tujuannya, melakukan bakti sosial dalam rangka memperingati Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional (HKSN) dan bulan bakti karang taruna.

Sejumlah warga dengan pakaian adat Sumsel menyambut kedatangan Khofifah di Balai Agung Sekayu, Muba, Sumsel. Dari pantauan di lokasi, Rabu (28/9) warga sangat antusias menerima kedatangan Khofifah.

Tak hanya warga, sejumlah pejabat daerah semisal Gubernur Sumsel Alex Noerdin dan Plt Bupati Muba Beni Hernedi ikut menyambut kedatangan Khofifah. Ada serangkaian acara yang akan dilakukan Khofifah di Muba, di antaranya penyerahan bantuan sembako yang akan diwakilkan satu orang.

Penyerahan bantuan RTLH untuk satu orang. Kemudian, pemberian bantuan disabilitas kepada satu orang. Selanjutnya, pemberian bantuan bedah rumah bagi lansia untuk satu orang.

Bukan hanya itu, Khofifah juga akan menyerahkan bantuan bagi penerima Program Keluarga Harapan (PKH). Di mana penerima PKH berjumlah 10 orang.

Dia juga akan memberikan bantuan kepada anak berprestasi dari penerima PKH yang berjumlah dua orang. Tak hanya dari pihak Kemensos, Pemprov Sumsel juga ikut memberi bantuan ke tujuh warga Kabupaten Muba. (mdk/eko)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Disematkan Tanjak, Mahfud MD Diterima jadi Keluarga Besar Masyarakat Adat Melayu Kepri
Disematkan Tanjak, Mahfud MD Diterima jadi Keluarga Besar Masyarakat Adat Melayu Kepri

Masyarakat menyematkan penutup kepala tanjak kepada Mahfud yang merupakan simbol penerimaan sebagai keluarga besar adat Melayu.

Baca Selengkapnya
Potret 10 Menteri Jokowi dalam Busana Adat Berbagai Daerah di Momen 17 Agustus 2023
Potret 10 Menteri Jokowi dalam Busana Adat Berbagai Daerah di Momen 17 Agustus 2023

Sri Mulyani terpilih jadi tamu undangan dengan busana adat terbaik dan mendapat sepeda dari Jokowi.

Baca Selengkapnya
Warga Jatim Bisa Ikut Upacara Agustusan di Kantor Gubernur, Begini Cara Daftarnya
Warga Jatim Bisa Ikut Upacara Agustusan di Kantor Gubernur, Begini Cara Daftarnya

Warga Jatim bisa ikut upacara di Gedung Gubernur, segera daftar karena kuota terbatas.

Baca Selengkapnya
FOTO: Antusiasme Masyarakat Mengikuti Kirab Budaya HUT ke-78 Kemerdekaan RI di Sekitaran Monas
FOTO: Antusiasme Masyarakat Mengikuti Kirab Budaya HUT ke-78 Kemerdekaan RI di Sekitaran Monas

Kirab budaya Hari Kemerdekaan RI di sepanjang area Monas juga diikuti masyarakat hingga warga negara asing .

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Prabowo Lepas Kemeja Kebanggaan & Berikan Jam Tangan ke Emak-Emak di NTT
VIDEO: Momen Prabowo Lepas Kemeja Kebanggaan & Berikan Jam Tangan ke Emak-Emak di NTT

Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto penuh semangat saat puluhan ribu masyarakat perbatasan di Stadion Haliwen, Atambua, Kabupaten Belu, NTT

Baca Selengkapnya
Tiba-tiba Panglima Perang Suku Dani Moro Kogoya Sambangi Markas Kopassus, Saat di Pos jaga Langsung Disetop TNI Berbaret Merah
Tiba-tiba Panglima Perang Suku Dani Moro Kogoya Sambangi Markas Kopassus, Saat di Pos jaga Langsung Disetop TNI Berbaret Merah

Kedatangannya di markas Kopassus membuat Moro disetop oleh sosok TNI berbaret merah. Lantas apa yang terjadi selanjutnya?

Baca Selengkapnya
Potret Musa Rajekshah Kenakan Baju Adat Nias Selatan saat Peringati HUT ke-78 RI, Ini Maknanya
Potret Musa Rajekshah Kenakan Baju Adat Nias Selatan saat Peringati HUT ke-78 RI, Ini Maknanya

Musa Rajekshah menjadi sorotan saat perayaan HUT ke-78 RI. Ia menggunakan pakaian adat khas Nias Selatan bernama Ni'obakola.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Open House Lebaran Terakhir di Istana, Hadir Para Menteri & Warga Antre Sejak Subuh
VIDEO: Jokowi Open House Lebaran Terakhir di Istana, Hadir Para Menteri & Warga Antre Sejak Subuh

Masyarakat yang hadir tak hanya dari Jabodetabek saja, namun juga berasal dari sejumlah daerah.

Baca Selengkapnya
Menang Baju Adat Terbaik, Kaesang hingga Sri Mulyani Dapat Hadiah Sepeda dari Jokowi
Menang Baju Adat Terbaik, Kaesang hingga Sri Mulyani Dapat Hadiah Sepeda dari Jokowi

Kaesang memakai baju adat Minahasa, Sulawesi Utara. Sedangkan Sri Mulyani Soe dari Timor Tengah Selatan.

Baca Selengkapnya
Buka Kaca Jendela Mobil & Tebar Senyum, Potret Megawati Sapa Kader & Masyarakat Ende NTT
Buka Kaca Jendela Mobil & Tebar Senyum, Potret Megawati Sapa Kader & Masyarakat Ende NTT

Megawati membuka kaca dan menjulurkan tangannya untuk bersalaman dengan para kader

Baca Selengkapnya
VIDEO: Simbol Cinta Ridwan Kamil Berbaju Adat Betawi di IKN, Kode Siap Maju Pilgub Jakarta
VIDEO: Simbol Cinta Ridwan Kamil Berbaju Adat Betawi di IKN, Kode Siap Maju Pilgub Jakarta

Presiden Jokowi menggelar upacara meriah peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 RI di Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Sabtu, 17 Agustus 2024.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Ternate, Kaesang Pangarep Sarapan Bareng Tokoh Lintas Agama dan Adat
Kunjungi Ternate, Kaesang Pangarep Sarapan Bareng Tokoh Lintas Agama dan Adat

Sesampainya di rumah warga, para warga Ternate sangat antusias menyambut kedatangan Ketum PSI dan Sekjen PSI itu.

Baca Selengkapnya