Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Saudi dan Indonesia Negosiasi Soal Rizieq

Saudi dan Indonesia Negosiasi Soal Rizieq Duta Besar Arab Saudi untuk Indonesia, Essam bin Abed Al-Thaqafi. ©2019 Liputan6.com/Putu Merta Surya Putra

Merdeka.com - Duta Besar Arab Saudi untuk Indonesia, Essam bin Abed Al-Thaqafi mengatakan, untuk masalah Pemimpin front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab, tengah dinegosiasikan. Dia berharap masalah ini bisa selesai antara Arab Saudi dengan pemerintah Indonesia.

"Masalah ini sebenarnya sedang dinegosiasikan oleh otoritas (pejabat) tinggi kedua negara. Dan kami berharap ini segera bisa diselesaikan," kata Al-Thaqafi di kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, Senin (25/11).

Dia tak mau menjelaskan, apakah negosiasi tersebut membicarakan soal kepulangan Rizieq atau masalah pencekalan. Bahkan, Al-Thaqafi juga tak mau menjawab apakah pencekalan tersebut atas permintaan Indonesia atau datang dari negaranya sendiri.

Orang lain juga bertanya?

"Saya tidak bisa bicara apapun. Karena ini sedang dinegosiasikan secara mendalam oleh kedua otoritas, antara Arab Saudi dan Indonesia," tegasnya.

Tak Libatkan Rizieq

Dia hanya menekankan, sejauh ini semuanya masih dinegosiasikan. Namun, menurutnya, negosiasi ini tidak dibicarakan langsung dengan Rizieq.

"Tidak (dengan Rizieq). Negosiasi dilakukan oleh otoritas/pejabat tinggi antara kedua negara. Sekarang kita tidak membicarakan hal tersebut," tuturnya.

Reporter: Putu Merta Surya PutraSumber: Liputan6.com

(mdk/eko)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Saudi, UEA dan 7 Negara Islam Lain Tolak Putus Hubungan dengan Israel
Saudi, UEA dan 7 Negara Islam Lain Tolak Putus Hubungan dengan Israel

Saudi, UEA dan 7 Negara Islam Lain Tolak Putus Hubungan dengan Israel

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kejutan Respons Pangeran Saudi MBS, Prabowo Usahakan Kemerdekaan Palestina
VIDEO: Kejutan Respons Pangeran Saudi MBS, Prabowo Usahakan Kemerdekaan Palestina

MBS pada kesempatan tersebut mengapresiasi hubungan dekat antara Indonesia dan Arab Saudi

Baca Selengkapnya
Namanya Terseret Klaim Laut Cina Selatan AS & Tiongkok, Begini Reaksi Prabowo Subianto
Namanya Terseret Klaim Laut Cina Selatan AS & Tiongkok, Begini Reaksi Prabowo Subianto

Terkait masalah Laut China Selatan, pihak pemerintah China membantah pernyataan Kemenhan AS.

Baca Selengkapnya
Analis Ungkap Penyebab Beda Sikap Indonesia dan Korea Selatan Soal Perang di Gaza
Analis Ungkap Penyebab Beda Sikap Indonesia dan Korea Selatan Soal Perang di Gaza

Sebanyak 120 negara menyetujui adanya resolusi gencatan senjata, 14 negara menolak, dan 45 negara abstain.

Baca Selengkapnya
Sama-Sama Middle Power, Indonesia-Korea Selatan Beda Sikap Soal Gaza
Sama-Sama Middle Power, Indonesia-Korea Selatan Beda Sikap Soal Gaza

Indonesia dan Korea Selatan merupakan sama-sama negara dengan berkekuatan menengah (middle power).

Baca Selengkapnya
Cegah Dampak Konflik Timur Tengah, Pengamat: Masyarakat Indonesia Jangan Terbelah
Cegah Dampak Konflik Timur Tengah, Pengamat: Masyarakat Indonesia Jangan Terbelah

Konflik geopolitik di Timur Tengah sejauh ini tidak berpengaruh pada stabilitas keamanan di Indonesia

Baca Selengkapnya
Hakim Emosi Dengar Saksi Gazalba Saleh Kembali Cabut BAP: Saudara Anggap Apa Sidang Ini!
Hakim Emosi Dengar Saksi Gazalba Saleh Kembali Cabut BAP: Saudara Anggap Apa Sidang Ini!

Saksi Gazalba Saleh Ahmad Riyadh mendadak mencabut keterangan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) saat sidang korupsi hakim agung Gazalba Saleh.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Yusril Keras! Perintahkan Kubu Ganjar Tak Ajukan Pertanyaan ke Ahli Karena Keberatan
VIDEO: Yusril Keras! Perintahkan Kubu Ganjar Tak Ajukan Pertanyaan ke Ahli Karena Keberatan

Sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) kembali digelar, Kamis (4/4).

Baca Selengkapnya
Pangeran MBS Ungkap Dirinya Secara Pribadi Tak Peduli dengan Masalah Palestina
Pangeran MBS Ungkap Dirinya Secara Pribadi Tak Peduli dengan Masalah Palestina

Isu normalisasi hubungan Arab Saudi dan Israel bukan hal baru, namun banyak pertanyaan yang menyelimutinya.

Baca Selengkapnya
Saudi Abaikan Normalisasi dengan Israel Imbas Gaza, Malah Perkuat Hubungan dengan AS
Saudi Abaikan Normalisasi dengan Israel Imbas Gaza, Malah Perkuat Hubungan dengan AS

Saudi Abaikan Normalisasi dengan Israel Imbas Gaza, Malah Perkuat Hubungan dengan AS

Baca Selengkapnya
VIDEO: Mahfud MD Keras: Indonesia Berhak Membuang Mengusir Pengungsi Rohingya
VIDEO: Mahfud MD Keras: Indonesia Berhak Membuang Mengusir Pengungsi Rohingya

Menurut Menko Polhukam Mahfud MD, Indonesia berhak mengusir mereka

Baca Selengkapnya
Ahmad Riyadh Dua Kali Cabut BAP di Persidangan, KPK Siap Usut Dugaan Perintangan Penyidikan
Ahmad Riyadh Dua Kali Cabut BAP di Persidangan, KPK Siap Usut Dugaan Perintangan Penyidikan

KPK akan menerbitkan surat perintah penyidikan apabila unsur dari OOJ anggota Exco PSSI itu terpenuhi.

Baca Selengkapnya