Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tokoh pers Amir Effendi Siregar meninggal dunia

Tokoh pers Amir Effendi Siregar meninggal dunia Amir Effendi Siregar Meninggal Dunia. ©2018 Merdeka.com/Purnomo Edi

Merdeka.com - Tokoh pers dan penyiaran Indonesia, Amir Effendi Siregar meninggal dunia di usianya yang ke 67 tahun, Kamis (25/1). Amir menghembuskan napas terakhir di RS Bethesda pada pukul 04.20 WIB.

Putra bungsu Amir, Bahana Adiputra Siregar menuturkan ayahnya meninggal dunia karena penyakit tumor otak yang diidapnya. Penyakit tumor otak ini sudah hampir dua tahun belakangan ini diderita oleh Amir.

"Sudah dua tahun sakit tumor otak. Bapak gak operasi tumor otak. Karena letak tumornya terlalu dalam jadi beresiko. Ya diobati secara medis, herbal, pakai obat sama radioterapi," ujar Bahana saat ditemui di rumah duka di Jalan Pacar nomor 4, Baciro, Kota Yogyakarta, Kamis (25/1).

Bahana menyampaikan Amir sudah menjalani rawat inap di RS Bethesda sejak 13 hari yang lalu. Kondisinya, kata Bahana, terus menurun.

"Bapak sudah sejak setahun belakangan tak lagi beraktivitas seperti mengajar di kampus. Bapak sudah off kegiatannya dan konsentrasi menjalani pengobatan," urai Bahana.

Semasa hidupnya pria kelahiran 29 Mei 1950 ini dikenal sebagai dosen Ilmu Komunikasi di Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Universitas Islam Indonesia (UII). Suami dari Rosnawati ini juga dikenal aktif menulis artikel di berbagai media. Amir juga menulis sejumlah buku diantaranya berjudul Pers Mahasiswa Indonesia, Patah Tumbuh Hilang Berganti.

Amir dikenal pula aktif dalam berbagai organisasi. Tercatat bapak empat anak ini permah menjabat sebagai Ketua Dewan Pimpinan Pusat Serikat Penerbit Surat Kabar (DPP SPSS), Ketua Masyarakat Pers dan Penyiaran Indonesia, dan Ketua Pemantau Regulasi dan Regulator Media.

(mdk/rzk)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Aditya Zoni Ungkap Penyebab Meninggal, Berikut Ini 10 Potret Pemakaman Ayah Ammar Zoni
Aditya Zoni Ungkap Penyebab Meninggal, Berikut Ini 10 Potret Pemakaman Ayah Ammar Zoni

Berikut ini merupakan deretan foto suasana pemakamanan ayah Ammar dan Aditya Zoni yang baru saja meninggal dunia pada Sabtu (20/1).

Baca Selengkapnya
Innalillahi Wainnailaihi Rojiun, Anji Manji Berduka
Innalillahi Wainnailaihi Rojiun, Anji Manji Berduka

Ayah Anji, Hartiyo meninggal dunia pada Selasa (16/1) pagi karena sakit.

Baca Selengkapnya
Potret Deswita Maharani Antar Mendiang Sang Ayah ke Tempat Peristirahatan Terakhir, Ungkap Penyakit yang Diidap Almarhum
Potret Deswita Maharani Antar Mendiang Sang Ayah ke Tempat Peristirahatan Terakhir, Ungkap Penyakit yang Diidap Almarhum

Ayah Deswita Maharani mengidap kanker stadium 4 sebelum meninggal dunia.

Baca Selengkapnya
Usai Dilantik Jadi Petugas Pemilu, Pemuda di Jember Bunuh Diri di Sumur Tua
Usai Dilantik Jadi Petugas Pemilu, Pemuda di Jember Bunuh Diri di Sumur Tua

Sebelum bunuh diri, korban sempat mengaku rindu pada almarhum ayahnya.

Baca Selengkapnya
Innalillahi Wainnailaihi Rojiun, Chua Kotak Berduka
Innalillahi Wainnailaihi Rojiun, Chua Kotak Berduka

Ayah mertua Chua Kotak pergi untuk selama-lamanya lantaran mengalami komplikasi berbagai penyakit.

Baca Selengkapnya
Kini Tinggal Kenangan, Intip Potret Kebersamaan Nassar dan Mendiang Sang Ayah
Kini Tinggal Kenangan, Intip Potret Kebersamaan Nassar dan Mendiang Sang Ayah

Kini kebersamaan King Nassar dengan sang ayah tinggal kenangan.

Baca Selengkapnya
Ungkap Rambut Gondrong Kesukaan Bapaknya, Pria Ini Ceritakan Momen Kehilangan Orang Tua
Ungkap Rambut Gondrong Kesukaan Bapaknya, Pria Ini Ceritakan Momen Kehilangan Orang Tua

Kehilangan kedua orang tua tentu menjadi mimpi buruk bagi banyak orang.

Baca Selengkapnya
Innalillahi Wa Innailaihi Rojiun, Ayah Irjen Krishna Murti Meninggal
Innalillahi Wa Innailaihi Rojiun, Ayah Irjen Krishna Murti Meninggal

Kabar tersebut disampaikan langsung oleh Krishna Murti melalui unggahan di akun instagram pribadinya.

Baca Selengkapnya
Kisah Hidup Amir Syarifuddin, Tokoh Sumpah Pemuda yang Dieksekusi Mati karena Terlibat Peristiwa PKI Madiun
Kisah Hidup Amir Syarifuddin, Tokoh Sumpah Pemuda yang Dieksekusi Mati karena Terlibat Peristiwa PKI Madiun

Gubernur Jenderal Van Mook menggambarkan bahwa Amir merupakan orang yang tak mengenal kata takut.

Baca Selengkapnya
Kisah Haru Nuraeni, Anak SD di Sinjai Barat yang Harus Bawa Adiknya ke Sekolah usai Ibunya Meninggal
Kisah Haru Nuraeni, Anak SD di Sinjai Barat yang Harus Bawa Adiknya ke Sekolah usai Ibunya Meninggal

Video yang diunggah @helmy.f.r ini pun viral dan membuat warganet prihatin.

Baca Selengkapnya
Tangis Pilu Alika Ibunya Meninggal Kini Rawat Ayahnya Sakit Kanker, Pulang Sekolah Jualan Sayur buat Beli Beras
Tangis Pilu Alika Ibunya Meninggal Kini Rawat Ayahnya Sakit Kanker, Pulang Sekolah Jualan Sayur buat Beli Beras

Di tengah rasa duka yang masih menyelimuti, dia kembali dihadapkan dengan situasi pelik.

Baca Selengkapnya
Innalilahi Wa Innailaihi Rojiun, SBY Berduka
Innalilahi Wa Innailaihi Rojiun, SBY Berduka

SBY sedang berduka atas meninggalnya Baginda Zaiful Akbar.

Baca Selengkapnya