Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Viral Video Titik Penyekatan Sia-Sia, Polisi Beralasan Masih Persiapan

Viral Video Titik Penyekatan Sia-Sia, Polisi Beralasan Masih Persiapan Antrean kendaraan di pos penyekatan Ciputat. ©2021 Merdeka.com/Arie Basuki

Merdeka.com - Sebuah video beredar di media sosial. Narasi dalam video tersebut menceritakan penyekatan jalan saat Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat namun tidak berfungsi maksimal.

Seorang pemotor merekam ketika hendak melintas di titik penyekatan. Ada petugas telah menyekat jalan memakai water barrier. Pemotor dengan mudah melewati pos tersebut setelah melalui jalan di dalam SPBU.

Setelah melewati celah jalan di dalam SPBU, lantas para pengendara kemudian keluar melanjutkan perjalanan menuju jalan utama. Video tersebut ramai jadi bahan perbincangan. Lantaran pos penyekatan yang dijaga petugas terlihat sia-sia. Lokasi itu disebut-sebut berada di Bogor.

Orang lain juga bertanya?

Kapolresta Bogor Kota, Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro menjelaskan, video tersebut direkam saat petugas masih bersiap-siap memulai penyekatan yang dilakukan secara serentak pada 17 titik di Kota Bogor.

"Oh iya itu belum dimulai kegiatannya, kan serentak ada 17 titik lagi pada persiapan semuanya," kata Susatyo saat dikonfirmasi merdeka.com, Selasa (20/7).

Susatyo membantah tidak menjalankan penyekatan sesuai dengan fungsinya. Dia memastikan kendaraan yang akan melintas akan diperiksa seluruhnya.

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Viral Pemuda Dikeroyok Opang di Stasiun Manggarai, Polisi Kantongi Nama Pelaku Tapi Terhambat Ini
Viral Pemuda Dikeroyok Opang di Stasiun Manggarai, Polisi Kantongi Nama Pelaku Tapi Terhambat Ini

Sebuah video viral di media sosial yang menyebutkan sejumlah opang yang diduga melakukan pengeroyokan terhadap seseorang

Baca Selengkapnya
Polisi Pastikan Hoaks Video Bernarasi Ada Baku Tembak dan Ledakan di Sarinah
Polisi Pastikan Hoaks Video Bernarasi Ada Baku Tembak dan Ledakan di Sarinah

Polisi memastikan kondisi di kawasan Sarinah, Jakarta Pusat hari ini aman.

Baca Selengkapnya
Sanksi Bagi Masyarakat yang Nekat Konvoi pada Malam Takbiran
Sanksi Bagi Masyarakat yang Nekat Konvoi pada Malam Takbiran

Latif mengatakan, pihaknya telah menyiapkan titik-titik penyekatan untuk menjaga masyarakat supaya tidak melakukan arak-arakan.

Baca Selengkapnya
Kapolri Perintahkan Anggotanya Tindak Tegas Pelaku Pembubaran Diskusi Kebangsaan di Kemang
Kapolri Perintahkan Anggotanya Tindak Tegas Pelaku Pembubaran Diskusi Kebangsaan di Kemang

Kapolri tidak mentolerir segala bentuk tindakan premanisme dan anarkis.

Baca Selengkapnya
Polda Jabar Bentuk Tim Selidiki Dugaan Personel Arogan Saat Bentrok dengan Warga Dago Elos
Polda Jabar Bentuk Tim Selidiki Dugaan Personel Arogan Saat Bentrok dengan Warga Dago Elos

Kericuhan pada Senin (16/8) malam dipicu penolakan laporan soal dugaan pemalsuan dokumen yang disampaikan warga Dago Elos ke Mapolrestabes Bandung.

Baca Selengkapnya