Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

4 Politikus kawakan masuk barisan timses Jokowi

4 Politikus kawakan masuk barisan timses Jokowi Presiden Joko Widodo. Liputan6

Merdeka.com - Partai koalisi pendukung Joko Widodo telah menyiapkan strategi menjelang Pilpres 2019. Termasuk mempersiapkan tim sukses. Kesembilan perwakilan sekjen koalisi Jokowi sudah menggelar pertemuan pada Senin (6/8). Pertemuan akan merampungkan struktur tim pemenangan Joko Widodo di Pilpres 2019. Beberapa nama diyakini akan masuk dalam barisan tim pemenangan Jokowi.

Nama-nama yang diusulkan masuk barisan timses adalah para politikus senior. Mereka sudah sangat berpengalaman dalam dunia politik tanah air. Siapa saja mereka?

Akbar Tandjung

Orang lain juga bertanya?

Partai koalisi pendukung Jokowi mulai mengajukan nama untuk tim pemenangan Jokowi dalam Pilpres 2019. Salah satunya Partai Golkar mengajukan 10 nama. Sekjen Golkar Lodewijk Freidrich Paulus mengatakan dari 10 nama tersebut salah satunya Akbar Tanjung.

"Ada kita siapkan, Pak Agus Gumiwang, Hajriyanto Y Thohari, Pak Akbar Tandjung juga di dewan penasihat mungkin," kata Lodewijk di jl Cemara, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (6/8).

Agung Laksono

Selain nama Akbar Tandjung, Sekjen Golkar Lodewijk Freidrich Paulus mengungkapkan partainya juga mengusulkan nama lain seperti Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto dan Agung Laksono.

"Agung Laksono, Pak Ketua Umum Airlangga Hartarto dan Pak Nur Ahmad," kata kata Lodewijk Freidrich Paulus di jl Cemara, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (6/8).

Pramono Anung

Sementara itu dari partai pengusung Jokowi, Pramono Anung masuk dalam barisan tim pemenangan Jokowi. Sekretaris Kabinet ini juga diusulkan oleh PDIP sebagai ketua tim pemenangan Jokowi.

Sementara itu Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan saat ini belum membahas siapa yang akan menjadi ketua tim pemenangan Jokowi. Untuk posisi ketua tim pemenangan, akan ditentukan dalam rapat berikutnya.

Tjahjo Kumolo

Namanya juga diusulkan masuk sebagai timses Jokowi pada Pilpres 2019. Tjahjo saat ini menjabat sebagai Menteri Dalam Negeri.

Sebelum menjabat sebagai Mendagri, Tjahjo adalah bekas Sekjen PDIP. Pengalamannya dalam organisasi politik dibutuhkan untuk menggerakkan mesin partai.

(mdk/has)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
FOTO: Orang Jokowi Masuk Deretan Calon Menteri Dipanggil Prabowo
FOTO: Orang Jokowi Masuk Deretan Calon Menteri Dipanggil Prabowo

Dari sejumlah nama yang mendapat kepercayaan Prabowo untuk menjadi menteri, beberapa di antaranya adalah orang dekat Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya
Prabowo akan Bentuk Kabinet Zaken, Jokowi Mendukung: Agar Bisa Segera Bekerja
Prabowo akan Bentuk Kabinet Zaken, Jokowi Mendukung: Agar Bisa Segera Bekerja

Nantinya pemerintahan akan diisi para ahli yang mempunyai keahlian di bidang tertentu.

Baca Selengkapnya
Karier Moncer Para Mantan Ajudan Jokowi di TNI
Karier Moncer Para Mantan Ajudan Jokowi di TNI

Deretan mantan ajudan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang punya karir moncer di militer.

Baca Selengkapnya
Deretan Jenderal TNI/Polri di Tim Pemenangan Prabowo-Gibran
Deretan Jenderal TNI/Polri di Tim Pemenangan Prabowo-Gibran

Tim Kampanye Nasional Prabowo-Gibran ini dipimpin Rosan Roeslani.

Baca Selengkapnya
Barisan Para Jenderal TNI dan Polisi di Kabinet Prabowo
Barisan Para Jenderal TNI dan Polisi di Kabinet Prabowo

Para kandidat menteri dan wakil menteri itu satu per satu menyambangi kediaman Prabowo di Jalan Kertanegara V, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya
Kumpul Jenderal Bintang 4 TNI Senior dalam Satu Meja, Sosok Paling Muda Kini Paling Berpengaruh di RI
Kumpul Jenderal Bintang 4 TNI Senior dalam Satu Meja, Sosok Paling Muda Kini Paling Berpengaruh di RI

Berikut potret Jenderal Bintang 4 TNI senior berkumpul dalam satu meja.

Baca Selengkapnya
FOTO: Aksi Keluarga Jokowi di Atas Podium Partai Politik
FOTO: Aksi Keluarga Jokowi di Atas Podium Partai Politik

Setelah Jokowi, sudah ada Gibran yang sukses menjadi Wali Kota Solo dan Bobby sebagai Wali Kota Medan serta Kaesang yang saat ini baru terjun ke dunia politik.

Baca Selengkapnya
Deretan Pensiunan Jenderal TNI-Polri di Timnas Anies Baswedan-Cak Imin
Deretan Pensiunan Jenderal TNI-Polri di Timnas Anies Baswedan-Cak Imin

Ada Wakil Ketua Dewan Penasihat yang diisi oleh Letjen TNI (Purn) Sutiyoso dan Komjen Pol (Purn) Oegroseno.

Baca Selengkapnya
Deretan Menteri Ekonomi Jokowi yang Kembali Dipanggil Jadi Calon Menteri Prabowo
Deretan Menteri Ekonomi Jokowi yang Kembali Dipanggil Jadi Calon Menteri Prabowo

Menteri lama Jokowi terlihat menyambangi kediaman Prabowo Subianto, Senin 14 Oktober 2024.

Baca Selengkapnya
Deretan Mantan Pimpinan KPK Bergabung ke Timnas AMIN
Deretan Mantan Pimpinan KPK Bergabung ke Timnas AMIN

Kehadiran mantan pimpinan KPK itu diharapkan akan membawa kemenangan bagi pasangan AMIN.

Baca Selengkapnya
INFOGRAFIS: Wajah Baru Kabinet Jokowi, Diisi Orang Prabowo
INFOGRAFIS: Wajah Baru Kabinet Jokowi, Diisi Orang Prabowo

Jokowi baru saja melantik 3 menteri dan 1 wakil menteri. Tak hanya itu, Jokowi juga menambah 3 badan baru di akhir masa jabatannya.

Baca Selengkapnya
Deretan Jenderal Polisi Lolos Tes Capim KPK, Karirnya Enggak Kaleng-Kaleng
Deretan Jenderal Polisi Lolos Tes Capim KPK, Karirnya Enggak Kaleng-Kaleng

Setelah dinyatakan lolos tes profile assessment, selanjutnya 20 peserta tersebut akan mengikuti tes wawancara yang dilaksanakan pada 17-18 September 2024.

Baca Selengkapnya