Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bertemu Prabowo, Anwar Ibrahim dukung yang terbaik bagi bangsa Indonesia

Bertemu Prabowo, Anwar Ibrahim dukung yang terbaik bagi bangsa Indonesia prabowo berkunjung ke kediaman anwar ibrahim di kuala lumpur. ©2018 Merdeka.com/facebook anwar ibrahim

Merdeka.com - Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto mengunjungi kediaman tokoh oposisi Malaysia, Datuk Seri Anwar Ibrahim, di Bukit Segambut, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (22/5) lalu. Anggota badan komunikasi DPP Gerindra, Andre Rosiade, mengatakan pertemuan keduanya sebagai ajang silaturahim.

"Yang dibahas itu simple pertama tentu mengucapkan dulu kepada Pak Anwar yang sudah bebas dari penjara, karena mereka kan dua sahabat lama ya. Kedua, tentu mengucapkan selamat juga bagaimana koalisinya yang dipimpin Pak Anwar Partai Pakatan Rakyat bisa menang melawan Barisan Nasional. Sesama partai oposisi tentu mengucapkan selamat," kata Andre saat dihubungi merdeka.com, Kamis (24/5).

"Ketiga, tentu membicarakan bagaimana hubungan Malaysia dan Indonesia ke depan akan jauh lebih baik, ya brainstorming lah antara dua tokoh politik ini," tambahnya.

Andre menambahkan, soal Pilpres 2019 Indonesia, Gerindra yakin sikap Mantan Wakil Perdana Menteri Malaysia itu mendukung yang terbaik bagi bangsa Indonesia.

"Yang jelas kami meyakini Pak Anwar akan dukung yang terbaik bagi bangsa Indonesia, yang terbaik bagi bangsa Indonesia tentunya adalah perubahan rezim dari Pak Jokowi ke Pak Prabowo di 2019," ucapnya.

Lebih lanjut, Andre tak menampik jika Prabowo ikut mempelajari resep Anwar sebagai bagian oposisi memenangkan Pemilu Malaysia 2019 setelah menumbangkan Najib Razak yang berkuasa sejak lama.

"Tentu ada diskusi diskusi brainstorming yang saya bilang. Dua tokoh ini bicara banyak hal," kata dia.

(mdk/lia)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Maju Capres 2024, Prabowo Disebut Punya Rekam Jejak Panjang di Dunia Politik
Maju Capres 2024, Prabowo Disebut Punya Rekam Jejak Panjang di Dunia Politik

Selain punya rekam jejak politik yang panjang, Prabowo disebut mantan prajurit yang selalu membela kedaulatan rakyat Indonesia.

Baca Selengkapnya
Ini Kata Prabowo Menjawab Isu Hubungannya dengan Jokowi Retak
Ini Kata Prabowo Menjawab Isu Hubungannya dengan Jokowi Retak

Prabowo mengaku jengkel dengan isu keretakan hubungannya dengan Jokowi.

Baca Selengkapnya
Prabowo: Pemimpin-pemimpin Kita Punya Akhlak Kesetiaan, Bukan Pagi Tempe Sore Tahu
Prabowo: Pemimpin-pemimpin Kita Punya Akhlak Kesetiaan, Bukan Pagi Tempe Sore Tahu

"Kita harus bersatu. Pemimpin-pemimpin kita punya akhlak kesetiaan, bukan pagi tempe, sore tahu," kata Prabowo.

Baca Selengkapnya
Prabowo ke Jokowi: Walaupun Saya Dikalahkan 2 Kali, Tapi Beliau Hatinya Sama Dengan Saya
Prabowo ke Jokowi: Walaupun Saya Dikalahkan 2 Kali, Tapi Beliau Hatinya Sama Dengan Saya

Menteri Pertahanan ini merasa terhormat bila berguna untuk rakyat. Dia mengaku merelakan hidupnya demi bangsa.

Baca Selengkapnya
Gerindra Tanggapi Skenario Duet Ganjar-Anies: Itu Kunci Kemenangan Kami
Gerindra Tanggapi Skenario Duet Ganjar-Anies: Itu Kunci Kemenangan Kami

Gerindra merasa untung jika skenario itu terwujud.

Baca Selengkapnya
Prabowo Soal Duet dengan Ganjar: Rakyat Menginginkan Pemimpinnya Rukun
Prabowo Soal Duet dengan Ganjar: Rakyat Menginginkan Pemimpinnya Rukun

Prabowo tidak mengiyakan ataupun membantah mengenai wacana duet dengan Ganjar.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Tegas! PDIP Panggil Effendi Simbolon Usai Sebut Prabowo Cocok Nakhodai RI
VIDEO: Tegas! PDIP Panggil Effendi Simbolon Usai Sebut Prabowo Cocok Nakhodai RI

Politikus PDIP Effendi Simbolon mendukung Prabowo Subianto. Effendi memuji sikap ketua umum Gerindra tersebut.

Baca Selengkapnya
Prabowo: Sekarang Tidak Boleh Nyindir-Nyindir Lagi, Jangan Ada yang Sebut Angka 11
Prabowo: Sekarang Tidak Boleh Nyindir-Nyindir Lagi, Jangan Ada yang Sebut Angka 11

Usai menang di Pilpres 2019, Jokowi ternyata datang ke kediaman Prabowo.

Baca Selengkapnya
Resmikan Rumah Pemenangan Relawan, Prabowo: Ganjar dan Anies adalah Sahahat Saya
Resmikan Rumah Pemenangan Relawan, Prabowo: Ganjar dan Anies adalah Sahahat Saya

Prabowo meminta kepada seluruh relawannya agar tetap menjaga kerukunan meski berbeda pilihan.

Baca Selengkapnya
Gerindra Percaya Doro Menang Pilpres 2024: Prabowo Orang Cerdas dan Jujur
Gerindra Percaya Doro Menang Pilpres 2024: Prabowo Orang Cerdas dan Jujur

Sebab, Prabowo merupakan sosok pemimpin yang cerdas, jujur dan dapat dipercaya.

Baca Selengkapnya
Prabowo Soal Pilgub Bali,
Prabowo Soal Pilgub Bali, "Saya Berharap Bisa Bekerja Sama dengan Gubernur yang Sudah Saya Kenal Hatinya"

Prabowo berharap pasangan calon gubernur-wakil gubernur Bali nomor urut 1, Made Muliawan Arya alias De Gadjah-Putu Agus Suradnyana (Mulia-Pas) menang.

Baca Selengkapnya
Kumpulkan Ribuan Pengurus Gerindra di Banten, Prabowo Ungkap Alasan Gabung Pemerintahan Jokowi
Kumpulkan Ribuan Pengurus Gerindra di Banten, Prabowo Ungkap Alasan Gabung Pemerintahan Jokowi

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto mengajak seluruh pengurus partainya di Tangerang Raya untuk mengakui kepemimpinan yang baik dari Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya