Caleg yang Dipecat Gerindra: Semoga Allah Beri Kemudahan Mulan Jameela
Merdeka.com - Mulan Jameela telah resmi menjadi anggota DPR RI dari daerah pemilihan Jawa Barat XI. Mulan melenggang ke Senayan setelah dua rekannya, Ervin Luthfi dan Fahrul Rozi yang harusnya terpilih, tapi dipecat oleh Gerindra.
Melihat Mulan dilantik pada Selasa (1/10), Ervin tak mau berucap banyak. Dia hanya mendoakan saja yang terbaik buat Mulan.
"Selamat, semoga Allah SWT memberi kemudahan," kata Ervin kepada merdeka.com, Rabu (2/10).
-
Siapa yang terpilih sebagai anggota DPR? Pendiri Dewa 19, Ahmad Dhani, bersama mantan vokalisnya, Once Mekel, telah resmi dilantik sebagai anggota DPR RI terpilih untuk periode 2024-2029.
-
Kenapa Mulan Jameela mendukung Cut Intan? Menurut Mulan, keberanian Intan dalam mengungkapkan pengalaman kekerasan dalam rumah tangga yang dialaminya merupakan tindakan yang sangat berani, mengingat tidak semua perempuan memiliki keberanian yang sama untuk melakukannya.
-
Kenapa Ratu Wulla mundur dari DPR? 'Iya benar karena ada penugasan lain dari Ketum Partai NasDem Pak SP,' jelasnya.
-
Siapa yang pernah jadi anggota DPR RI? Sosok Romo Wisnoe yang begitu berpengaruh di tengah kelompok penghayat, menjadi magnet bagi partai politik saat itu. Sejumlah partai berebut menariknya menjadi anggota partai. Dan di era 1980-an, dia lolos menjadi legisltatif sebagai anggota DPR RI dari Fraksi Golkar.
-
Siapa yang dilantik menjadi anggota DPR RI? Kehadiran Verrell di kursi parlemen kali ini menjadi simbol terwujudnya cita-cita yang ia bangun sejak duduk di bangku sekolah.
-
Siapa anggota DPRD Jawa Tengah? Wafa dipastikan menjadi anggota DPRD Jawa Tengah, sedangkan Luthfi dipastikan terpilih menjadi anggota DPRD Rembang.
Ervin kini tengah mengambil langkah hukum terhadap pemecatan sepihak yang dilakukan oleh DPP Gerindra. Gugatan itu dilayangkan terhadap Gerindra.
"Sampai sekarang baru gugatan hukum PTUN," jelas dia lagi.
Polemik ini berawal saat 9 Caleg Gerindra melakukan gugatan ke PN Jaksel. Kemudian hakim mengabulkan gugatan itu.
Merujuk putusan itu, Gerindra mengirim surat pergantian anggota DPR terpilih ke KPU. KPU pun mengamini.
Keputusan itu dikeluarkan KPU setelah menerima tiga surat dari Dewan Pimpinan Pusat Partai Gerakan Indonesia Raya. Pertama, surat dengan nomor 023A/BHADPPGERINDRA/IX/2019 pada tanggal 11 September 2019, perihal Penjelasan Kedua Soal Langkah Administrasi Pelaksanaan Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Nomor 520/Pdt/Sus.Parpol/2019/PN.Jkt.Sel.
Kemudian, Keputusan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Gerindra Nomor 004A/SKBHA/DPPGERINDRA/IX/2019 tentang Pemberhentian Keanggotaan Sebagai Langkah Administrasi Pelaksanaan Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Nomor 520/Pdt.Sus.Parpol/ 2019/PN.Jkt.Sel tanggal 26 Agustus 2019.
Serta Keputusan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Gerindra Nomor 004B/SKBHA/DPPGERINDRA/IX/2019 tentang Pemberhentian Keanggotaan Sebagai Langkah Administrasi Pelaksanaan Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Nomor 520/Pdt.Sus.Parpol/ 2019/PN.Jkt.Sel tanggal 26 Agustus 2019.
Dalam putusan ini, calon Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia daerah pemilihan Jawa Barat XI atas nama Ervin Luthfi dan Fahrul Rozi, SH dinyatakan tidak memenuhi syarat sebagai calon terpilih Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia.
(mdk/rnd)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mulan Jameela mencalonkan diri sebagai anggota DPR dari Partai Gerindra
Baca SelengkapnyaMelalui Partai Gerindra, Mulan Jameela mendapatkan nomor urut 2
Baca SelengkapnyaAhmad Dhani dan Mulan Jameela dipastikan melenggang ke parlemen bersama 22 artis lain yang bertarung dalam Pileg 2024.
Baca SelengkapnyaPartai Nasdem juga mengsungkan artis yang bakal caleg di pemilu 2024, yakni Didi Riyadi.
Baca SelengkapnyaAnak Dedi Mulyadi lolos dalam Pemilihan Legislatif dengan 400.478 suara di daerah pemilihan (Dapil) 10 meliputi Purwakarta dan Karawang.
Baca SelengkapnyaTujuh caleg dipastikan lolos dari Dapil Jawa Barat I.
Baca SelengkapnyaPelantikan dilakukan di Gedung MPR/DPR RI, Jakarta, Selasa (1/10).
Baca SelengkapnyaAda musisi yang terpilih untuk periode kedua dalam Pemilu 2024 ini. Siapa saja mereka? Berikut ulasan selengkapnya.
Baca SelengkapnyaRaut bahagia terpancar dari wajah Mulan Jameela dan Ahmad Dhani bisa mudik ke kampung halaman.
Baca SelengkapnyaSederet artis cantik dilantik menjadi anggota DPR RI periode 2024-2029.
Baca SelengkapnyaPelantikan Nisya menjadi sorotan lantaran sebelumnya, Nisya dinyatakan tidak lolos dalam memperbutkan kursi DPRD Jabar pada Pemilu 2024.
Baca SelengkapnyaAhmad Lutfi memastikan masih anggota Polri setelah menerima kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi.
Baca Selengkapnya