Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Gerindra yakin Prabowo-Sandi membalikkan hasil survei dan menang Pilpres 2019

Gerindra yakin Prabowo-Sandi membalikkan hasil survei dan menang Pilpres 2019 Prabowo-Sandiaga di Kampanye Damai Pemilu 2019. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Elektabilitas pasangan capres-cawapres Prabowo-Sandi jauh di bawah pasangan Jokowi-Ma'ruf berdasarkan hasil survei lembaga Indikator Politik Indonesia. Pasangan Prabowo-Sandi hanya mengantongi 32,3 persen dan Jokowi-Ma'ruf sebesar 57,7 persen.

Walaupun kalah dalam survei, Gerindra tetap optimis dan yakin pasangan Prabowo-Sandi akan menjadi pemenang dalam Pilpres 2019 mendatang. Optimisme ini disampaikan Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Arief Poyuono kepada merdeka.com, Kamis (27/9).

"Jadi sah-sah saja survei Indikator. Tapi nanti belum tentu akan sama dengan real count Pilpres 2019. Dan bisa terbalik hasilnya. Dan itu saya yakini," jelasnya.

Arief mengatakan pihaknya tetap menghormati hasil survei tersebut walaupun tak akan berpatokan pada hasil tersebut. Survei itu juga akan dijadikan suntikan semangat dalam menguatkan konsolidasi dalam memenangkan Prabowo-Sandi.

"Survei kita hormati hasilnya tapi enggak jadi patokan bagi kami. Justru akan kami jadikan semangat untuk terus berkonsolidasi dan berjuang meyakinkan masyarakat untuk ganti Presiden 2019," ujarnya.

Selain itu Arief juga menyampaikan terima kasih atas survei yang telah dilakukan Indikator. Tanpa harus membayar mahal, kata dia, hasil survei bisa dipelajari pihaknya bagaimana nantinya mengatur strategi dalam memenangkan Prabowo-Sandi.

"Kita terima kasih karena enggak harus bayar mahal surveinya Indikator tapi dapat hasilnya yang bisa kita pelajari dan sikapi," jelasnya.

"Dan maklum namanya saja kita enggak membayar survei Indikator, pasti dong hasilnya lebih bagus yang bayar survei Indikator," pungkasnya. (mdk/ded)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Peneliti Kompas Bongkar Sebab Survei Ganjar-Mahfud Terjun Bebas Ke 15,3 Persen
VIDEO: Peneliti Kompas Bongkar Sebab Survei Ganjar-Mahfud Terjun Bebas Ke 15,3 Persen

Pergerakan akar rumput Ganjar-Mahfud nyaris tidak ada

Baca Selengkapnya
LSI: Simulasi Head to Head, Prabowo Kalahkan Ganjar, Selisihnya di Atas Margin Error
LSI: Simulasi Head to Head, Prabowo Kalahkan Ganjar, Selisihnya di Atas Margin Error

Lembaga Survei Indonesia (LSI) merilis survei terbarunya tentang elektabilitas para bakal Capres di Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Survei Terbaru Populi Center Prabowo-Gibran 43,1%, Gerindra 'Pede' Menang Satu Putaran
Survei Terbaru Populi Center Prabowo-Gibran 43,1%, Gerindra 'Pede' Menang Satu Putaran

"Insya Allah ada kemungkinan kita bisa selesaikan dalam satu putaran,"

Baca Selengkapnya
Survei Indo Barometer: Hanya Pasangan Prabowo dan Gibran yang Mungkin Menang Satu Putaran
Survei Indo Barometer: Hanya Pasangan Prabowo dan Gibran yang Mungkin Menang Satu Putaran

Tren survei pasangan Prabowo-Gibran terus naik di awal November.

Baca Selengkapnya
Survei Indikator: Prabowo Gibran 45,8%, Ganjar-Mahfud 25,6%, Anies-Cak Imin 22,8%
Survei Indikator: Prabowo Gibran 45,8%, Ganjar-Mahfud 25,6%, Anies-Cak Imin 22,8%

Burhanudin Muhtadi menyebut, dengan hasil itu tidak mustahil Prabowo-Gobran bisa menang satu putaran.

Baca Selengkapnya
Hasil Survei Pilpres Terbaru Indikator Politik: Prabowo-Gibran Teratas, Gerindra Salip PDIP
Hasil Survei Pilpres Terbaru Indikator Politik: Prabowo-Gibran Teratas, Gerindra Salip PDIP

Hasil survei Pilpres terbaru yang dirilis Indikator Politik menunjukkan elektabilitas Gerindra menyalip PDIP.

Baca Selengkapnya
Survei Indo Barometer: Elektabilitas Prabowo-Gibran Tertinggi, Disusul Ganjar-Mahfud dan Anies-Cak Imin
Survei Indo Barometer: Elektabilitas Prabowo-Gibran Tertinggi, Disusul Ganjar-Mahfud dan Anies-Cak Imin

Elektabilitas Prabowo Subianto dengan Gibran Rakabuming Raka paling tertinggi di antara pasangan lainnya.

Baca Selengkapnya
Survei Terbaru Litbang Kompas: Anies dan Ganjar Bersatu Pun, Prabowo Tetap Unggul
Survei Terbaru Litbang Kompas: Anies dan Ganjar Bersatu Pun, Prabowo Tetap Unggul

Namun, pemilih bimbang masih cukup tinggi mencapai 28,7 persen

Baca Selengkapnya
Prabowo-Gibran Unggul di Survei LSI Denny JA, TKN: Bukti Publik Semakin Cerdas
Prabowo-Gibran Unggul di Survei LSI Denny JA, TKN: Bukti Publik Semakin Cerdas

Masyarakat dinilai bisa melihat kinerja Prabowo-Gibran yang kini menjabat sebagai Menhan dan Wali Kota Surakarta.

Baca Selengkapnya
Survei Voxpopuli: Jika Head to Head, Prabowo Jauh Ungguli Ganjar
Survei Voxpopuli: Jika Head to Head, Prabowo Jauh Ungguli Ganjar

Jika disandingkan menjadi tiga capres, nama Prabowo juga tetap mengungguli Ganjar, dan Anies yang ada di posisi akhir.

Baca Selengkapnya
Hasil Survei Pilpres Terbaru Indikator Politik: Elektabilitas Prabowo-Gibran Teratas, Gerindra Salip PDIP
Hasil Survei Pilpres Terbaru Indikator Politik: Elektabilitas Prabowo-Gibran Teratas, Gerindra Salip PDIP

Perolehan suara Prabowo-Gibran meningkat sejak Oktober 2023 dengan perolehan 35,8 persen. Lalu, naik tajam pada November 2023 menjadi 45 persen.

Baca Selengkapnya
Survei LSI: Elektabilitas Prabowo-Gibran Unggul, Anies-Cak Imin Hampir Kejar Ganjar-Mahfud
Survei LSI: Elektabilitas Prabowo-Gibran Unggul, Anies-Cak Imin Hampir Kejar Ganjar-Mahfud

Adapun survei yang dilakukan pada awal Desember 2023

Baca Selengkapnya