Jokowi soal capres: Pasti ada muaranya, sekarang urusin hujan
Merdeka.com - Sejumlah survei selalu menempatkan nama Joko Widodo sebagai capres potensial 2014. Dia menyalip sejumlah tokoh tenar lainnya.
Sebenarnya, sudah kesekian kalinya Jokowi, sapaan Joko Widodo, mengaku bosan ditanya soal pencapresan 2014. Seperti biasanya, dia memilih menjawab mengambang.
"Ibarat air, semua pasti ada muaranya," kata Jokowi bijak saat ditemui di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (8/1).
-
Apa yang dibilang Jokowi soal kampanye? 'presiden boleh berkampanye.''
-
Bagaimana Jokowi meminta awak media untuk informasi lebih lanjut? 'Tanyakan langsung ke Kapolri. Kapolri ada. Kapolri? Kapolri ada. Tanyakan ke kapolri langsung,' ujar dia.
-
Apa yang dibicarakan Jokowi dengan PKB? Menurut dia, Jokowi memuji raihan suara PKB dalam Pileg 2024.
-
Apa yang dibahas Jokowi dengan Parmusi? Dalam pertemuan itu, Jokowi membahas mengenai pemilu 2024 dan masalah Rempang.
-
Siapa yang ditugaskan Jokowi untuk membujuk Megawati? 'Supaya enggak salah, ini ditugaskan untuk bertemu Ryaas Rasyid oleh Presiden Jokowi. Pak Ryaas Rasyid ditugaskan untuk membujuk Bu Mega, agar kepemimpinan PDI Perjuangan diserahkan kepada Pak Jokowi. Jadi, dalam rangka kendaraan politik untuk 21 tahun ke depan,' sebutnya.
-
Apa yang dibahas Jokowi dengan Presiden Marcos? 'Ya salah satunya (membahas Laut China Selatan),' jelas Jokowi sebelum bertolak ke Filipina melalui Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma Jakarta, Selasa (9/1/2024).
Di depan kantornya, Jokowi sempat terdiam saat terus dicecar Pilpres mendatang. Kemudian Jokowi melanjutkan jawabannya sambil mengibaratkan kesiapan diri seseorang menjadi capres ibarat air hujan yang turun dari langit tentu akan ada muara akhirnya.
"Kayak hujan juga, ada muaranya," katanya sambil tersenyum.
Tak apa makna di balik perkataan Jokowi itu. Tapi mendadak dia langsung meluruskan. "Coba kita lihat di depan hujan deras. Ya sudah saya urusin hujan saja. Kayak yang sebelumnya aja" lanjut mantan wali kota Solo ini sambil tertawa.
Dia meminta hal-hal yang berhubungan degan politik termasuk pencapresan, ditanyakan ke Megawati sebagai ketua umum PDIP. "Tunggu ibu ketua umum," tegasnya.
(mdk/lia)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Presiden Jokowi berbicara soal politik saat berpidato di Sidang Tahunan MPR/DPR 2023.
Baca SelengkapnyaPDIP menegaskan tidak punya niatan untuk membubarkan koalisi lain.
Baca SelengkapnyaPresiden Joko Widodo (Jokowi) membuka kemungkinan akan bertemu ketua umum partai politik (parpol).
Baca SelengkapnyaIstana meluruskan ucapan Presiden Jokowi soal presiden boleh kampanye dan memihak.
Baca SelengkapnyaJokowi meminta kepada GAMKI untuk ikut mendinginkan situasi di lapangan jika melihat situasi politik yang memanas.
Baca SelengkapnyaDia tak mau stabilitas ekonomi terganggu hanya karena situasi tahun politik menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
Baca SelengkapnyaPKB mengungkapkan hubungan Jokowi dan Megawati Soekarnoputri sedang tidak baik-baik saja.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi merespons serangan negatif selama ini yang ditujukan kepadanya.
Baca SelengkapnyaYakni, dalam agenda 'Pengumuman Bakal Calon Kepala Daerah atau Wakil Kepala Daerah Tahap 2 dari PDI Perjuangan.'
Baca SelengkapnyaJokowi berbicara soal rencana turun gunung untuk kampanye di Pemilihan Presiden 2024.
Baca Selengkapnya