Ketum PPP titip misi Pilpres pada Ridwan Kamil
Merdeka.com - Setelah menemui Ketua Umum PKB dan Hanura, Calon Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil melaporkan hasil Pilgub Jabar kepada Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Romahurmuziy di markas PPP, Jl Diponegoro, Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (4/6). Emil sapaan akrabnya juga bersyukur PPP memenangkan tiga Pilgub di Pulau Jawa.
"Intinya kita mensyukuri. Kemudian ketemu menyampaikan rasa terharu ya, kebetulan PPP ini kan menang di semua yang Jawa ya. Jawa Barat menang, Jawa Tengah menang, Jawa Timur menang. Nah khususnya Jawa Barat karena pemilihnya paling besar," katanya di markas PPP.
Hasil Pilgub Jabar ini makin positif karena PKS yang mengusung Sudrajat - Akhmad Syaikhu mengakui kemenangan Emil lewat hasil perhitungan suara di internal PKS. Emil juga diberikan bekal oleh Romahurmuziy terkait sikap politik PPP mendukung Jokowi.
-
Bagaimana PPP dukung Khofifah-Emil? Plt Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muhamad Mardiono memberikan surat rekomendasi kepada pasangan Khofifah Indar Parawansa-Emil Dardak di DPP PPP oleh, Jakarta, Jumat (12/7/2024).
-
Kenapa PPP dukung Khofifah-Emil? 'Atas pertimbangan baik masukan dari para tokoh, habaib, dan juga usulan DPD PPP yang telah melakukan rapat dan telah lakukan komunikasi politik dengan Ibu Khofifah dan Pak Emil, maka memutuskan PPP untuk mendukung Ibu Khofifah dan Bapak Emil Dardak untuk melanjutkan kerjanya di Jatim,' kata Mardiono dalam sambutannya.
-
Bagaimana dukungan untuk Khofifah-Emil? Pasangan ini memperoleh dukungan dari 15 partai politik, termasuk partai parlemen maupun non-parlemen.
-
Apa yang di dukung PPP? PPP resmi memberikan dukungan kepada pasangan Khofifah-Emil untuk maju kembali sebagai cagub-cawagub di Pilkada Jawa Timur 2024.
-
Siapa yang dukung Khofifah-Emil? Plt Ketum PPP Mardiono mengungkapkan, dukungan untuk Khofifah dan Emil Dardak ini diberikan atas pertimbangan dari para habaib dan juga DPD.
-
Siapa yang Prabowo beri pembekalan? Menteri Pertahanan sekaligus Presiden Terpilih Prabowo Subianto menghadiri pembekalan kepada calon perwira remaja TNI-Polri pada Jumat, 12 Juli 2024.
"Kemudian menitipkan misi misi PPP, titipan memang tentunya sebagian adalah memberikan masukan masukan persiapan untuk tahun depan untuk dioptimalkan pilihan pilihan dari PPP agar diperjuangkan," tutur Emil.
"Artinya tentulah karena PPP sudah mengusung Jokowi tadi memberikan masukan-masukan bagaimana kita bisa mengoptimalkan ke arah dukungan dari PPP," tambahnya.
Meski demikian, Emil akan tetap merangkul semua pihak. Hingga saat ini Walikota Bandung itu juga belum mengungkapkan secara lantang calon presiden yang didukungnya.
"Kalau saya pribadi pasti di waktu yang tepat, tapi hari ini saya menampung semua usulan terkait 2019," ucapnya.
(mdk/noe)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Dalam konsolidasi itu, PPP juga membahas soal transisi pemerintahan Jokowi-Ma'ruf ke Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaKoalisi Indonesia Maju (KIM) Plus tengah mencari wakil untuk Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta 2024. Salah satu calon wagub Jakarta yang beredar adalah dari PKS
Baca SelengkapnyaPenyerahan surat rekomendasi disampaikan langsung oleh Plt Ketua Umum PPP, Mardiono di Kantor DPP PPP, Jumat (12/7/2024).
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil mengatakan dukungan dari Effendi Simbolon, berarti mendapat dukungan dari perkumpulan masyarakat Batak se-Jakarta.
Baca SelengkapnyaJokowi mengungkapkan sosok RK memiliki rekam jejak yang mumpuni dengan segala pengalamannya sebagai pemimpin
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil mengklaim pernyataan Jokowi adalah bentuk kejelasan dukungan kepadanya di Pilkada Jakarta 2024.
Baca SelengkapnyaEmil Dardak Ungkap Dapat Mandat dari Demokrat Dampingi Khofifah Lagi di Pilkada Jatim
Baca SelengkapnyaKehadiran Effendi pada pertemuan ini berbeda dari sikap PDIP yang telah mendukung pasangan Pramono-Rano Karno di Pilgub 2024
Baca SelengkapnyaPolitikus senior PDI Perjuangan, Aria Bima menegaskan, partainya mengedepankan etika dalam berorganisasi.
Baca SelengkapnyaSurat tersebut diserahkan langsung oleh Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep.
Baca Selengkapnyaakil Sekretaris Dewan Syuro DPP PKB KH Maman Imanulhaq tak memungkiri partainya akan bergabung dengan Koalisi Indonesia Maju (KIM).
Baca SelengkapnyaKang Emil menuliskan mendapat wejangan dari menteri pertahanan sekaligus ketua umum Gerindra tersebut.
Baca Selengkapnya