PKB: Anies-Uno wujudkan Jakarta kuat dan terbaik
Merdeka.com - Wasekjen PKB Daniel Johan mengatakan ada aspirasi menginginkan duet Sandiaga Uno dan Anies Baswedan. Usulan ini sudah disampaikan ke Ketua Umum Muhaimin Iskandar untuk dibahas dalam rapat di Cikeas.
"Kalau dari tingkat DPW Anies-Uno, kesepakatan bersama. Pembicaraan sejauh ini perkembangan dinamis, dalam konteks benar-benar untuk mewujudkan yang kuat dan terbaik," kata Daniel saat dihubungi, Kamis (22/9).
DPW PKB menilai pasangan ini mampu menjadi lawan tangguh bagi Ahok-Djarot sekaligus alternatif untuk warga Jakarta. Daniel mengklaim duet Sandiaga-Anies mampu menang di Pilgub DKI karena memiliki konsep pembangunan dan kepemimpinan berbeda serta menggunakan pendekatan yang lebih humanis dalam mengambil kebijakan.
-
Kenapa PKS usung Anies-Sohibul di Pilgub Jakarta? 'Selanjutnya, rencana pertemuan dengan PKB juga sudah dirancang dan akan dilaksanakan. Kami optimis, insya Allah sosok Bapak Anies Rasyid Baswedan dan Bapak Mohamad Sohibul Iman adalah kandidat yang memiliki peluang menang besar,' pungkasnya.
-
Kenapa PKB mempertimbangkan untuk mendukung Anies? PKB Pertimbangkan Dukung Anies Maju Pilgub Jakarta 2024 Namun, PKB juga sudah punya jagoan sendiri untuk diusung sebagai bakal calon gubernur Jakarta. Wasekjen PKB Syaiful Huda mengungkapkan, partainya sudah membuka komunikasi awal dengan Anies Baswedan untuk maju di Pemilihan Gubernur Jakarta 2024.Dia mengatakan, PKB tengah mempertimbangkan untuk mengusung Anies.
-
Apa yang disinggung Anies Baswedan? Anies Baswedan menyinggung soal pemimpin yang tidak memenuhi janjinya.
-
Kenapa PDIP mempertimbangkan Anies untuk Pilgub Jakarta? 'Bahwa Anies juga jadi bagian pertimbangan, iya, Anies bagian dari pertimbangan. Oleh karenanya kami juga dengan Cak Imin dalam rangka itu semua,' jelas dia.
-
Apa yang dibahas Anies dan Sandiaga? Politikus Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Sandiaga Uno mengakui pernah membahas rencana mendirikan partai politik (parpol) bersama Anies Baswedan.
-
Kapan PDIP dan PKB sepakat mendukung Anies? Pada tanggal 8 Juni 2024 itu, saya ditugaskan oleh DPP PDIP untuk menjalin komunikasi dengan PKB. Saya lalu bertemu dengan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar. PDIP dan PKB lalu bersepakat menjalin kerja sama di Pilkada Jakarta. PKB akan mendukung Anies Baswedan sebagai calon gubernur, kami meminta posisi wakil gubernur,' kata Basarah dalam keterangannya diterima di Jakarta, Minggu (17/11).
"Dari konteks alternatif dianggap paling baik, membedakan dengan Ahok baik dari konsep pembangunan dan kepemimpinan, mampu ya. Dari konteks yang berbeda bisa memberi harapan baru untuk warga Jakarta karena pendekatan humanis," pungkas Daniel.
Sebelumnya, Sandiaga Uno mengaku telah bertemu mantan Menteri Pendidikan Anies Baswedan. Diduga pertemuan keduanya membahas terkait pencalonan dalam Pilgub DKI 2017. Sandiaga bahkan menyebut telah membuat komitmen dengan Anies.
"Tadi saya sudah ketemu pak Anies, kita sudah sepakat dan komitmen membangun Jakarta lebih baik," kata Sandiaga di Kantor Pemenangan, Jakarta, Kamis (22/9).
Di samping itu, Sandiaga memastikan koalisi kekeluargaan belum memutuskan pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta. Dia menyebut kemungkinan bakal calon dari koalisi kekeluargaan akan diumumkan hari ini.
"Semua opsi sedang dikaji dan dipertimbangkan. Malam sudah ditutup tapi pagi ini dimulai lagi, mudah-mudahan dua jam ke depan ada keputusan," ujarnya. (mdk/did)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ingin Pilkada Jakarta Hanya 2 Kubu, PKS Bakal Yakinkan PKB dan PDIP Terima AMAN
Baca SelengkapnyaSandiaga menyampaikan PPP memiliki pertimbangan dalam mengusung sosok di Pilkada 2024.
Baca SelengkapnyaAnies merupakan lawan politik yang dianggap sebagai antitesis Jokowi dan Prabowo-Gibran.
Baca SelengkapnyaPDIP menggelontorkan skenario duet Ganjar-Anies di Pilpres 2024
Baca SelengkapnyaJazuli mengaku PKS belum akan deklarasi dukungan ke Anies ataupun calon lainnya.
Baca SelengkapnyaKetua DPP PDIP Puan Maharani menilai wacana duet Anies Baswedan- Andika Perkasa menarik untuk maju Pilkada Jakarta 2024.
Baca SelengkapnyaPKB ingin menjodohkan Anies dengan Kader PDIP Ini di Pilkada Jakarta
Baca SelengkapnyaPKB resmi menyatakan dukungan kepada Anies Baswedan di Pilkada DKI Jakarta.
Baca SelengkapnyaSekretaris DPW PKS DKI Jakarta, Abdul Aziz menyatakan, dinamika politik masih cair.
Baca SelengkapnyaPengumuman itu hasil rapat Dewan Pimpinan Tingkat Pusat (DPTP) PKS pada Kamis 20 Juni 2024.
Baca SelengkapnyaJika PDIP bersama PKB dan PKS mendukung Anies maka akan semakin bagus dan berpeluang menang.
Baca SelengkapnyaPKB menyambut baik terkait PDIP yang ingin kerjasama di Pilkada salah satunya rencana mengusung Anies
Baca Selengkapnya