PKS nilai Djoko Santoso sangat teruji jika jadi ketua pemenangan Prabowo
Merdeka.com - Wakil Ketua Majelis Syuro Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Hidayat Nur Wahid mendukung mantan Panglima TNI Jenderal (Purn) Djoko Santoso menjadi ketua tim pemenangan bakal calon presiden dan calon wakil presiden di Pilpres 2019. Sebab, kata Hidayat, Djoko loyal pada Prabowo.
"Kami setuju dan kami mendukung Pak Djoko Santoso sebagai ketua tim pemenangan Prabowo-Sandi. Karena memang beliau sangat terukur dan teruji loyalitasnya kepada Pak Prabowo Subianto sejak Pilpres 2014," kata Hidayat di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (15/8).
Djoko dianggap memiliki kualifikasi untuk bisa menjadi ketua tim pemenangan karena memiliki pengalaman keorganisasian. Serta mempunyai sifat yang ramah.
-
Siapa yang memimpin tim Prabowo? Menanggapi survei tersebut, Koordinator Nasional Penerus Negeri Prabowo-Gibran, Muhammad Pradana Indraputra mengatakan bahwa program yang selama ini digadang-gadang dan disosialisasikan oleh Prabowo-Gibran sangat berdampak sesuai dengan kebutuhan anak muda Indonesia.
-
Mengapa Pramono dinilai cocok untuk Pilkada Jakarta? Rano pun sempat menganalisi di balik keputusan Mega menunjuk Pramono yang menjabat sebagai Seskab di Kabinet Presiden Joko Widodo atau Jokowi. Sebab, sebelum ada pengumuman bisik-bisik di PDIP yang mencuat nama Anies Baswedan dan Basuki T Purnama. Dalam wawancara di program D'talsk merdeka.com, Rano melihat sosok Pramono bisa menjadi jembatan bagi pemerintah pusat dan pemerintah daerah.
-
Kenapa Prabowo kokoh di Pilpres 2024? Posisinya sebagai ketua umum partai, membuat Prabowo kokoh dibanding calon lainnya.
-
Siapa yang Prabowo akui sebagai timnya? 'Pak Jokowi ini ada ledekan juga, Prabowo bisanya jualan Pak Jokowi saja. Loh aku timnya Jokowi kenapa engga?' kata Prabowo dalam acara Waktunya Indonesia Maju di Sentul Internasional Convention Center (SICC), Bogor, Jawa Barat, Minggu (10/12).
-
Mengapa Prabowo Subianto meraih prestasi tinggi? 'Menhan Prabowo mencatatkan jumlah Net Sentiment tertinggi, yaitu 27,518, yang merupakan indikator kuat dari jumlah besar percakapan positif yang berpusat pada kinerjanya. Hal ini menjadi penanda penting, tidak hanya bagi dirinya tetapi juga bagi Kabinet Indonesia Maju secara keseluruhan,'
-
Bagaimana Pramono siap menang Pilgub Jakarta? ‘Kalau kita sudah maju, kita juga harus yakin untuk menang, kalau nggak yakin menang ngapain maju?’, kata Pramono di Antasari, Jakarta Selatan, Minggu (8/9/2024).
"Memahami masalah dan sekaligus mendudukkan agar pilpres kita betul-betul dalam rangka untuk Indonesia yang lebih baik. Tidak terjebak pada konflik terkait masalah sara atau masalah sekadar perebutan jabatan," ujarnya.
Menurut Hidayat, nantinya tugas Djoko adalah mengarahkan Pilpres 2019 berjalan sesuai mekanisme dan tidak menghadirkan perpecahan.
"Sebagai ketua timses saya kira beliau juga akan berperan untuk kemudian mengarahkan agar seluruh mekanisme menuju pada pilpres itu betul-betul dalam rangka NKRI, dan tidak dalam rangka untuk menghadirkan perpecahan diantara semua," ungkapnya.
Meski begitu, Wakil Ketua MPR ini menegaskan, belum ada komunikasi formal terkait nama Djoko Santoso sebagai ketua tim pemenangan. Namun, lanjut dia, jika memang benar Djoko diajukan menjadi ketua tim pemenangan, partai yang dipimpin oleh Muhammad Sohibul Iman itu akan menyetujuinya.
"Komunikasi formal belum, tapi informasi inikan sudah nyebar dimana-mana dan kami bincang-bincang dengan pimpinan PKS dan kami membahas tentang informasi yang berkembang itu dan kami kalau nanti akan dibahas kami akan setuju," ucapnya.
(mdk/eko)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Syaeful menilai Prabowo menunjukkan pola kepemimpinan yang sangat baik saat menjadi Menteri Pertahanan.
Baca SelengkapnyaJoko Suranto merupakan Ketua Bidang Perumahan Rakyat di DPP Projo.
Baca SelengkapnyaKetiga karakter tersebut dianggap membawa Prabowo ke puncak elektabilitas sebagai capres.
Baca SelengkapnyaKesepakatan itu muncul dari hasil Rakerwil Gelora Jateng dan akan diajukan ke tingkat pusat atau pimpinan DPN Gelora.
Baca SelengkapnyaDukungan kepada Prabowo di Pilpres 2024 semakin kuat
Baca SelengkapnyaOrganisasi Pro Jokowi atau Projo menilai Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) sangat layak memimpin sebuah partai politik.
Baca SelengkapnyaDeklarasi dukungan itu juga ditandai dengan penyerahan jaket Projo kepada Prabowo Subianto oleh Budi Arie.
Baca SelengkapnyaUjang Komarudin memprediksi semua relawan Pro Jokowi akan dukung Prabowo.
Baca SelengkapnyaSebab, Prabowo merupakan sosok pemimpin yang cerdas, jujur dan dapat dipercaya.
Baca SelengkapnyaErick Thohir juga memiliki rekam kerja yang sangat bagus di PSSI.
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto menegaskan dirinya sepenuh hati bersatu dengan Presiden Jokowi.
Baca SelengkapnyaBudi Arie memberikan jaket berwarna coklat muda secara simbolik sebagai penanda Prabowo resmi menjadi anggota kehormatan.
Baca Selengkapnya