Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PPP sindir etika Cak Imin yang deklarasi cawapres Jokowi

PPP sindir etika Cak Imin yang deklarasi cawapres Jokowi Cak Imin resmikan Posko JOIN. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) telah mencalonkan Muhaimin Iskandar menjadi calon wakil presiden (cawapres) pendamping Joko Widodo. Wakil Sekretaris Jenderal Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Ahmad Mustaqim menilai, secara etika Cak Imin sapaan Muhaimin harus berkomunikasi dengan partai-partai pendukung Jokowi sebelum mendeklarasikan diri menjadi cawapres.

"Ini bicaranya sudah etika, kalau bicara etika ya tentunya lebih wise kalau dikomunikasikan dengan partai-partai yang satu koalisi," kata Mustaqim di Hotel Patrajasa, Semarang, Jawa Tengah, Kamis (12/4) malam.

Namun, Mustaqim menilai, manuver Cak Imin dan PKB terkait pencalonan cawapres sebagai hal biasa dalam berpolitik. Sebab, pada hakekatnya tujuan berpartai adalah mencari kekuasaan, termasuk mengusung kader menjadi cawapres.

Orang lain juga bertanya?

"Beliau punya size melalui partainya untuk rebut kekuasaan. Apa yang akan direbut ya cawapres. Ya silakan memang itu ruang untuk berparpol," tegasnya.

Selain itu, Mustaqim membantah diselenggarakannya Munas Alim Ulama PPP di Semarang sebagai respons dalam menyikapi manuver Cak Imin tersebut.

Sebagai Ketua Organizing Comitte Munas Alim Ulama PPP, Mustaqim mengklaim, acara tersebut sudah direncanakan sejak lama. Cakupan Munas Alim Ulama luas tidak hanya terbatas pada isu Pilpres 2019.

"Pertama mempertegas peran ulama di NKRI. Kedua bagaimana menghasilkan kepentingan dalam bingkai Islam rahmatan lil alamin," klaimnya.

Namun, anggota Komisi VIII DPR ini tidak menampik jika forum Munas akan membahas kriteria dan sosok cawapres bagi Jokowi. Selain soal kepemimpinan nasional, Munas juga akan membahas isu-isu kebangsaan lain.

"Bisa jadi bisa jadi, sangat mungkin sangat mungkin. Misalnya tadi berbicara Pilpres kayak apa pemimpin nasional yang diperlukan, cirinya kayak apa, kalau ciri presidennya kayak apa mungkin ciri-ciri wapresnya kayak apa," tandasnya

(mdk/rnd)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jadi Bacawapres Anies, Cak Imin Ngaku Sudah Komunikasi dengan Orang Dekat Jokowi
Jadi Bacawapres Anies, Cak Imin Ngaku Sudah Komunikasi dengan Orang Dekat Jokowi

Cak Imin mengaku jika dirinya belum berkomunikasi langsung dengan Presiden Joko Widodo.

Baca Selengkapnya
Hasto Puji Kelincahan Cak Imin Berpolitik: Jokowi Lengah Sedikit, Langsung Deklarasi dengan Anies
Hasto Puji Kelincahan Cak Imin Berpolitik: Jokowi Lengah Sedikit, Langsung Deklarasi dengan Anies

Hasto juga menyindir rekayasa hukum di MK dan sisi gelap kekuasaan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Cak Imin Sayangkan Jokowi Ucapkan Presiden Boleh Kampanye & Memihak: Biar Rakyat yang Menilai
VIDEO: Cak Imin Sayangkan Jokowi Ucapkan Presiden Boleh Kampanye & Memihak: Biar Rakyat yang Menilai

Cak Imin meminta rakyat yang menilai atas sikap Jokowi di Pilpres

Baca Selengkapnya
Didorong Segera Umumkan Capres-Cawapres, Cak Imin: Tidak Perlu Tergesa-gesa
Didorong Segera Umumkan Capres-Cawapres, Cak Imin: Tidak Perlu Tergesa-gesa

Cak Imin tidak ingin lebih jauh bicara soal pencapresan karena sedang dipingit.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Dapat Keistimewaan Pilih Cawapres Prabowo, PKB Ingatkan Hasil Muktamar
Cak Imin Dapat Keistimewaan Pilih Cawapres Prabowo, PKB Ingatkan Hasil Muktamar

Cak Imin dapat keistimewaan untuk menentukan cawapres Prabowo di Pemilu 2024. PKB tetap ngotot agar duet Prabowo-Cak Imin terjadi.

Baca Selengkapnya
Alasan Cak Imin Dipingit Jelang Pilpres 2024: Terlalu Asal Ngomong
Alasan Cak Imin Dipingit Jelang Pilpres 2024: Terlalu Asal Ngomong

Cak Imin mengakui jika dirinya terlalu asal ngomong soal Pilpres 2024. Akhirnya diperintahkan PKB untuk diam dahulu.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Cak Imin Serang Balik Prabowo: Emang Etik Punya Ndas Ya?
VIDEO: Cak Imin Serang Balik Prabowo: Emang Etik Punya Ndas Ya?

Calon Wakil Presiden (Cawapres) nomor urut satu Muhaimin Iskandar (Cak Imin) menanggapi pernyataan Capres nomor urut dua Prabowo Subianto soal 'Ndasmu etik'.

Baca Selengkapnya
Jokowi Titip Salam untuk Cak Imin, PKB Yakin Bukan Godaan Terkait Hak Angket
Jokowi Titip Salam untuk Cak Imin, PKB Yakin Bukan Godaan Terkait Hak Angket

Kata Huda, anggota fraksi PKB sudah ada beberapa yang menandatangi hak angket.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Kirim Pesan Berisi Curhatan ke Megawati, Apa Isinya?
Cak Imin Kirim Pesan Berisi Curhatan ke Megawati, Apa Isinya?

PDIP telah merencanakan pertemuan antara Cak Imin dengan Megawati.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Cak Imin Ngaku Diminta Surya Paloh Jadi Cawapresnya Anies, Dapat Ayat dari Kiai
VIDEO: Cak Imin Ngaku Diminta Surya Paloh Jadi Cawapresnya Anies, Dapat Ayat dari Kiai

Cak Imin menceritakan proses cepat diajak Ketum NasDem Surya Paloh untuk menjadi Cawapresnya Anies.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Rahasiakan Kader yang Maju Pilkada Jatim: Bahaya Kalau Ketahuan Khofifah
Cak Imin Rahasiakan Kader yang Maju Pilkada Jatim: Bahaya Kalau Ketahuan Khofifah

Cak Imin mengungkapkan, pihaknya akan mengumpulkan seluruh tokoh-tokoh yang akan maju di Pilkada sekaligus melakukan beberapa prosea seleksi.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Minta Jokowi Segera Cuti jika Berpihak di Pilpres: Tolong Belajar dari Bapak SBY
Cak Imin Minta Jokowi Segera Cuti jika Berpihak di Pilpres: Tolong Belajar dari Bapak SBY

Cawapres Muhaimin Iskandar meminta agar Presiden Jokowi untuk segera cuti

Baca Selengkapnya