Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Syaikhu: PKS Cari Mitra Koalisi Setara yang Ingin Perubahan

Syaikhu: PKS Cari Mitra Koalisi Setara yang Ingin Perubahan Presiden PKS Ahmad Syaikhu. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Presiden PKS Ahmad Syaikhu menuturkan, PKS akan berupaya mencari teman koalisi yang setara. Serta memiliki platform pembangunan yang sama dan menginginkan perubahan. Hal itu disampaikan dalam Rapimnas PKS di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta, Senin (20/6).

"PKS akan terus berjuang mencari mitra koalisi yang setara yang mau duduk sama rendah berdiri sama tinggi," ujar Syaikhu.

"Mitra koalisi yang memiliki platform pembangunan yang sama yang ingin sama-sama membawa perubahan dan kita semua tentu menginginkan perubahan kita ingin ada kemajuan bukan kemandekan apalagi kemunduran," lanjutnya.

Orang lain juga bertanya?

PKS membuka komunikasi dengan pimpinan partai politik lain. PKS terbuka untuk membangun koalisi dengan partai manapun selama mengutamakan kepentingan bangsa.

"Oleh karena itu DPP PKS terus membuka keran komunikasi politik dengan pimpinan-pimpinan partai-partai politik yang lain. PKS sangat terbuka untuk duduk bersama mengusung politik kebangsaan politik negarawan politik kolaborasi yang mengutamakan kepentingan bangsa di atas kepentingan kelompok dan golongan," ujar Syaikhu.

Sementara itu, dalam Rapimnas hari ini DPP PKS akan mendengarkan masukan pengurus daerah terkait koalisi dan calon presiden yang akan diusung.

"Nanti ada masukan-masukan dari saudara-saudara sekalian dari daerah-daerah dari wilayah-wilayah yang terkait dengan koalisi ataupun terkait dengan capres cawapres yang akan diusung silakan untuk diberikan masukan ke DPP ya," ujar Syaikhu.

(mdk/ded)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Kode Kaesang Soal PKS Buka Peluang Gabung KIM
VIDEO: Kode Kaesang Soal PKS Buka Peluang Gabung KIM "Sudah Komunikasi dengan PSI"

Kaesang menilai, PKS adalah partai yang mau berkomunikasi dengan siapa pun.

Baca Selengkapnya
Pilih Oposisi atau Gabung Koalisi Prabowo, Ini Jawaban PKS
Pilih Oposisi atau Gabung Koalisi Prabowo, Ini Jawaban PKS

Ketua Fraksi PKS DPR RI Jazuli Juwaini menjawab apakah PKS menjadi oposisi atau koalisi Prabowo.

Baca Selengkapnya
PKS Siap Berkoalisi dengan Prabowo-Gibran
PKS Siap Berkoalisi dengan Prabowo-Gibran

PKS mengaku partainya konsisten mendorong kerja sama dan kolaborasi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: PKS & PSI Kirim Sinyal Koalisi, Kaesang Blak blakan Bahas Kerja Sama Pilkada 2024
VIDEO: PKS & PSI Kirim Sinyal Koalisi, Kaesang Blak blakan Bahas Kerja Sama Pilkada 2024

Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menyambangi Kantor DPTP PKS membahas kerja sama di Pilkada 2024

Baca Selengkapnya
Menangkan Pilkada 2024, Cak Imin Tegaskan PKB Terbuka Koalisi dengan Siapa saja
Menangkan Pilkada 2024, Cak Imin Tegaskan PKB Terbuka Koalisi dengan Siapa saja

Cak Imin menegaskan partainya terbuka berkoalisi dengan partai politik manapun.

Baca Selengkapnya
Gerindra Akui Ada Dorongan agar Prabowo Ajak PKS Bergabung dengan Koalisi Pemerintah
Gerindra Akui Ada Dorongan agar Prabowo Ajak PKS Bergabung dengan Koalisi Pemerintah

Ketua Harian DPP Gerindra Sufmi Dasco menyebut, wacana PKS bergabung dengan pemerintahan Prabowo-Gibran sedang dibahas di internal Koalisi Indonesia Maju (KIM).

Baca Selengkapnya
PKS dan Golkar Mulai Dekat jelang Pilkada DKI, Mau Usung Siapa?
PKS dan Golkar Mulai Dekat jelang Pilkada DKI, Mau Usung Siapa?

PKS dan Golkar Mulai Dekat jelang Pilkada DKI, Mau Usung Siapa?

Baca Selengkapnya
PKS Tak Masalah Koalisi dengan PDIP di Jakarta, Singgung Pencalonan Jokowi Saat Maju Wali Kota Solo
PKS Tak Masalah Koalisi dengan PDIP di Jakarta, Singgung Pencalonan Jokowi Saat Maju Wali Kota Solo

"Siapa yang mencalonkan wali kota Solo waktu jaman Pak Jokowi, PKS salah satunya bersama PDIP. Jadi bukan hal yang tabu," kata Jazuli

Baca Selengkapnya
Reaksi Kaesang soal Kabar PKS Merapat ke KIM
Reaksi Kaesang soal Kabar PKS Merapat ke KIM

PKS adalah partai yang mau berkomunikasi dengan siapa pun,termasuk dengan PSI yang terbilang masih baru di kancah politik nasional.

Baca Selengkapnya
PKS Ungkap Tawaran Kubu Prabowo: ada A, B, C dan Sebagainya
PKS Ungkap Tawaran Kubu Prabowo: ada A, B, C dan Sebagainya

PKS menyinggung soal tawaran wagub untuk Pilkada Jakarta yang sudah diberikan oleh pihak KIM.

Baca Selengkapnya
Selangkah Lagi Anies Ditinggal, Dasco Beberkan Petinggi Gerindra dan PKS Makin Intens Komunikasi
Selangkah Lagi Anies Ditinggal, Dasco Beberkan Petinggi Gerindra dan PKS Makin Intens Komunikasi

Peluang itu setelah Gerindra sudah melakukan komunikasi dengan PKS.

Baca Selengkapnya
Golkar-PKS Buka Pintu Koalisi di Pilgub DKI
Golkar-PKS Buka Pintu Koalisi di Pilgub DKI

Pertemuan ini diharapkan menjadi langkah awal yang positif menuju Pilgub DKI yang berlangsung November mendatang.

Baca Selengkapnya