Berapa berat yang harus turun sebelum kamu dibilang 'kurusan?'
Merdeka.com - Pernahkah kamu sudah berjuang sangat keras dalam berdiet dan nge-gym tiap hari dalam beberapa waktu, namun tak ada satu pun orang yang bilang kalau badanmu suda sedikit mengurus? Hal ini mungkin terjadi karena kamu memang belum terlalu menjadi kurus.
Sebuah studi mengungkapkan bahwa sebagian besar wanita akan menunjukkan tanda kalau mereka telah turun berat badan di wajahnya, ketika berat badannya telah turun sekitar 3,5 hingga 4,5 kilogram.
"Wanita dan pria dengan tinggi rata-rata butuh mendapatkan atau kehilangan berat badan sebanyak empat setengah kilogram, untuk menunjukkan sebuah perubahan di wajahnya," ungkap Nicholas Rule, seorang profesor dari University of Toronto, yang mengepalai studi ini.
-
Apa yang penting dilakukan untuk menjaga berat badan? Menjaga pola makan yang sehat adalah kunci utama dalam mempertahankan berat badan. Pastikan untuk mengonsumsi makanan bergizi dan seimbang, serta menghindari makanan yang tinggi kalori dan rendah nutrisi. Selain itu, penting juga untuk tetap aktif secara fisik. Melakukan olahraga secara teratur dapat membantu membakar kalori dan menjaga kebugaran tubuh. Dengan kombinasi antara pola makan yang baik dan aktivitas fisik, kamu dapat lebih mudah menjaga berat badan tetap stabil.
-
Bagaimana cara menjaga berat badan sehat? Dengan mengadopsi gaya hidup ini, Anda dapat menjaga berat badan sehat dan menikmati kualitas hidup yang lebih baik.
-
Bagaimana menjaga kesehatan tanpa olahraga? Artikel ini akan membahas berbagai strategi sederhana dan efektif untuk tetap aktif tanpa perlu menjalani sesi olahraga yang terstruktur.
-
Apa saja tips diet sehat? Pendekatan ini, jika diikuti secara rutin, dapat membantu mencapai target penurunan berat badan sekitar 1 kg per minggu.
-
Apa yang penting dalam menjaga berat badan? Mencari dukungan dari profesional atau teman sejalan sangat penting dalam perjalanan menjaga berat badan.
-
Apa yang dikatakan tentang diet? Diet bukanlah hal yang mudah.
Namun hal tersebut bukanlah berita terburuknya. Sang profesor menambahkan kalau "mereka juga butuh menurunkan dua kali lebih banyak dari itu untuk jadi kelihatan menarik."
Untuk mencari tahu angka tersebut, para peneliti mengumpulkan foto dari orang-orang berumur 20 hingga 40. Setelah gambar tersebut diutak-atik untuk memperlihatkan kenaikan berat badan pada gambar tersebut, para partisipan disuruh untuk melihat gambar mana yang terlihat lebih berat. Setelah dikalkulasi dengan hitungan yang cukup rumit, ditemukan bahwa perubahan mulai muncul ketika BMI sudah berubah ke 2,93 lbs/m2, serta mereka mulai terlihat lebih menarik pada 2,38 kg/m2. Jika dikalkulasi, butuh 6,3 kilogram turun berat badan untuk seseorang dengan tinggi rata-rata terlihat menarik.
Hal ini mungkin akan lebih sulit terjadi di kaum pria, karena wanita punya wajah yang jauh lebih sensitif terhadap perubahan bobot.
Jadi, jika ingin dibilang 'kurusan,' taruh tujuanmu untuk turun 3 hingga 7 kilogram.
(mdk/idc)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Hingga kini sudah memasuki awal tahun 2024, ibu satu anak itu sudah berhasil menurunkan berat badannya sebanyak sembilan kilogram.
Baca SelengkapnyaMengetahui ciri-ciri ini dapat menjadi motivasi tambahan dan memberikan dorongan semangat untuk tetap berkomitmen pada rencana diet.
Baca Selengkapnya